Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

SIMULASI DAN KOMUNIKASI DIGITAL – KOMUNIKASI DALAM JARINGAN Dino Lesmana Hadi Teknologi Komunikasi dan Informatika PPG-UNY-S52019.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "SIMULASI DAN KOMUNIKASI DIGITAL – KOMUNIKASI DALAM JARINGAN Dino Lesmana Hadi Teknologi Komunikasi dan Informatika PPG-UNY-S52019."— Transcript presentasi:

1 SIMULASI DAN KOMUNIKASI DIGITAL – KOMUNIKASI DALAM JARINGAN Dino Lesmana Hadi Teknologi Komunikasi dan Informatika PPG-UNY-S52019

2 KD 3.10 Menganalisis komunikasi sinkron dan asinkron dalam jaringan KD 4.10 Melakukan komunikasi sinkron dan asinkron dalam jaringan 3.10.1 Menjelaskan pengertian komunikasi 3.10.2 Menjelaskan pengertian komunikasi daring 3.10.3 Mengidentifikasi jenis komunikasi daring 3.10.4 Mengidentifikasi komponen pendukung komunikasi dalam jaringan 3.10.5 Menjelaskan bentuk komunikasi daring asinkron: e-mail 4.10.1 Menerapkan tata krama dalam komunikasi asinkron

3 KOMUNIKASI DALAM JARINGAN Ruang Lingkup Materi membimbing, melatih, yang mampu 1.Pengertian Komunikasi 2.Pengertian Komunikasi Daring 3.Fungsi dan Jenis Komunikasi Daring 4.Komponen Pendukung Komunikasi dalam Jaringan 5.Bentuk Komunikasi Daring Asinkron: E-mail 6.Tata Krama (etiket) dalam Komunikasi Asinkron Metode Pembelajaran Ceramah, diskusi, tanya jawab, penugasan

4 KOMUNIKASI DALAM JARINGAN Tujuan Pembelajaran 1.Peserta didik dapat menjelaskan pengertian komunikasi dengan percaya diri dan penuh rasa tanggung jawab. 2.Peserta didik dapat menjelaskan pengertian komunikasi daring dengan percaya diri dan penuh rasa tanggung jawab. 3.Peserta didik dapat mengidentifikasi jenis komunikasi daring dengan percaya diri dan penuh rasa tanggung jawab. 4.Peserta didik dapat mengidentifikasi komponen pendukung komunikasi dalam jaringan dengan percaya diri dan penuh rasa tanggung jawab. 5.Peserta didik dapat menjelaskan bentuk komunikasi daring asinkron: e-mail dengan percaya diri dan penuh rasa tanggung jawab. 6.Peserta didik dapat menerapkan tata krama dalam komunikasi asinkron dengan percaya diri dan penuh rasa tanggung jawab.

5 merpati pos merupakan alat atau media komunikasi pertama yang ada dunia. Merpati pos ini awalnya dilakukan oleh Naruddin, seorang Sultan Baghdad pada tahun 1146 untuk mengirim pesan ke wilayah sekitar kerajaannya. https://www.kompasiana.com/virginia_097/55f e60749597737a075724bb/komunikasi-dari- merpati-hingga-ujung-jari-di-2020?page=all

6 Dalam lintasan sejarah, budaya kentongan sebenarnya berasal dari legenda Ho Chi Min dari Cina yang mengadakan perjalanan dengan misi keagamaan. Dalam perjalanan tersebut, Cheng Ho menemukan kentongan ini sebagai alat komunikasi keagamaan. Penemuan kentongan tersebut dibawa ke negeri Cina, Korea dan Jepang. https://www.acehtrend.com/2017/01/07/kentongan/

7 Pengertian Komunikasi Komunikasi adalah proses penyampaian pikiran atau perasaan oleh seseorang kepada orang lain dengan menggunakan lambang-lambang yang bermakna bagi kedua pihak. ( Effendi, 2000:13)

8 Pengertian Komunikasi Dalam Jaringan (Daring) Istilah Komunikasi Daring mengacu pada membaca, menulis, dan berkomunikasi melalui/menggunakan jaringan komputer. (Warschauer, M. 2001 pp. 207-212) Dengan kata lain, Komunikasi Daring adalah cara berkomunikasi di mana penyampaian dan penerimaan pesan dilakukan dengan atau melalui jaringan Internet.

9 Jenis komunikasi daring Terdapat 2 jenis komunikasi daring, Sinkron dan Asinkron

10 Komunikasi daring sinkron (serempak) Komunikasi daring serempak atau komunikasi daring sinkron adalah komunikasi menggunakan komputer sebagai media, yang terjadi secara serempak, waktu nyata (real time). Text chat Video chat

11 Komunikasi daring asinkron (tak serempak) Komunikasi daring tak serempak atau asinkron adalah komunikasi menggunakan perangkat komputer dan dilakukan secara tunda.

12 Komponen Pendukung Komunikasi Daring Komponen perangkat keras (hardware) Komponen Perangkat Lunak (software) Komponen Perangkat Nalar atau Akal (Brainware)

13 Tata krama (etiket) Komunikasi Asinkron Komunikasi merupakan kegiatan yang melibatkan dua atau lebih orang, sehingga perlu diperhatikan tata cara serta tata krama (etiket) dalam melakukannya. Hal tersebut menjadi makin penting dalam tata krama berkomunikasi daring, karena kedua belah pihak tidak bertemu langsung, sehingga lebih rentan terhadap terjadinya salah paham.

14

15 KESIMPULAN Perkembangan komunikasi daring saat ini sudah semakin maju. Dalam hal ini tentunya juga memiliki kelebihan dan kekurangan. Tinggal bagaimana kita mensikapinya. Jika kita menggunakan komunikasi daring untuk hal yang negatif, tentu saja dapat berpengaruh untuk kita bahkan orang lain. Pada era ini kita telah dimudahkan dalam hal apapun termasuk dalam hal berkomunikasi. Namun dengan adanya kemudahan tersebut cenderung membuat sifat manusia menjadilebih invidulistis dan tidak lagi memperdulikan lingkungan sekitar.

16 Next Materi yang akan dipelajari dipertemuan selanjutnya: “fitur perangkat lunak pembelajaran kolaboratif daring”

17 Sekilas Materi Dalam rangka mendukung kelas maya dimanfaatkanlah berbagai perangkat lunak/aplikasi/sistem yang pada umumnya berbasis web. Secara umum dikenal dua jenis aplikasi yaitu aplikasi Learning Management System (LMS) dan Learning Content Management System (LCMS). Akan tetapi dalam perkembangan selanjutnya, seiring meluasnya pemanfaatan Social Network (SN) khususnya Facebook, muncullah aplikasi Social Learning Network (SLN) sebagai salah satu alternatif bentuk kelas maya.

18 TERIMAKASIH


Download ppt "SIMULASI DAN KOMUNIKASI DIGITAL – KOMUNIKASI DALAM JARINGAN Dino Lesmana Hadi Teknologi Komunikasi dan Informatika PPG-UNY-S52019."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google