Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

BAB 1 BESARAN DAN SISTEM SATUAN BESARAN DAN SATUAN  Besaran : Sesuatu yang dapat diukur  dinyatakan dengan angka (kuantitatif) Contoh : panjang,

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "BAB 1 BESARAN DAN SISTEM SATUAN BESARAN DAN SATUAN  Besaran : Sesuatu yang dapat diukur  dinyatakan dengan angka (kuantitatif) Contoh : panjang,"— Transcript presentasi:

1 BAB 1 BESARAN DAN SISTEM SATUAN 1.1

2 1.2 BESARAN DAN SATUAN  Besaran : Sesuatu yang dapat diukur  dinyatakan dengan angka (kuantitatif) Contoh : panjang, massa, waktu, suhu, dll.  Mengukur : Membandingkan sesuatu dengan sesuatu yang lain yang sejenis yang ditetapkan sebagai satuan. contoh : panjang jalan 10 km Besaran Fisika baru terdefenisi jika :  ada nilainya (besarnya)  ada satuannya nilai satuan 1.4

3  Satuan : Ukuran dari suatu besaran ditetapkan sebagai satuan. Contoh :  Sistem satuan : ada 2 macam 1.Sistem Metrik : a. mks (meter, kilogram, sekon) b. cgs (centimeter, gram, sekon) 2. Sistem Non metrik (sistem British)  Sistem Internasional (SI) Sistem satuan mks yang telah disempurnakan  yang paling banyak dipakai sekarang ini. Dalam SI : Ada 7 besaran pokok berdimensi dan 2 besaran pokok tak berdimensi  meter, kilometer  satuan panjang  detik, menit, jam  satuan waktu  gram, kilogram  satuan massa  dll. 1.5

4 NOBesaran Pokok Satuan SingkatanDimensi 1PanjangMetermL 2MassaKilogramkgM 3WaktuSekonsT 4Arus ListrikAmpereAI 5SuhuKelvinKθ 6Intensitas CahayaCandelacdj 7Jumlah ZatMolemolN 7 Besaran Pokok dalam Sistem internasional (SI) NOBesaran Pokok Satuan SingkatanDimensi 1Sudut DatarRadianrad- 2Sudut RuangSteradiansr- Besaran Pokok Tak Berdimensi 1.6

5  Dimensi Cara besaran itu tersusun oleh besaran pokok.  Besaran Turunan Besaran yang diturunkan dari besaran pokok. 1.Untuk menurunkan satuan dari suatu besaran 2.Untuk meneliti kebenaran suatu rumus atau persamaan - Metode penjabaran dimensi : 1.Dimensi ruas kanan = dimensi ruas kiri 2.Setiap suku berdimensi sama - Guna Dimensi : 1.7

6 Contoh : a. Tidak menggunakan nama khusus NOBesaran Satuan 1Kecepatan meter/detik 2Luasmeter 2 b. Mempunyai nama khusus NOBesaran Satuan Lambang 1Gaya Newton N 2EnergiJouleJ 3DayaWattW 4FrekuensiHertzHz 1.8

7 Besaran Turunan dan Dimensi NOBesaran Pokok Rumus Dimensi 1Luaspanjang x lebar [L] 2 2Volumepanjang x lebar x tinggi [L] 3 3Massa Jenis[m] [L] -3 4Kecepatan [L] [T] -1 5Percepatan [L] [T] -2 6Gayamassa x percepatan[M] [L] [T] -2 7Usaha dan Energigaya x perpindahan[M] [L]2 [T] -2 8Impuls dan Momentumgaya x waktu[M] [L] [T] -1 massa volume perpindahan waktu kecepatan waktu 1.9

8 Faktor Penggali dalam SI NOFaktor Nama Simbol 110 -18 atto a 210 -15 femto f 310 -12 piko p 410 -9 nano n 510 -6 mikroμ 610 -3 milim 710 3 kiloK 810 6 megaM 9 10 9 gigaG 1010 12 teraT 1.10

9 Contoh Soal 1. Tentukan dimensi dan satuannya dalam SI untuk besaran turunan berikut : a. Gaya b. Berat Jenis c. Tekanan d. Usaha e. Daya

10 Jawab : b. Berat Jenis = = = = MLT - 2 (L -3 ) = ML -2 T -2 satuan kgm -2 berat volume Gaya Volume MLT -2 L 3 a. Gaya= massa x percepatan = M x LT -2 = MLT -2 satuan kgms -2 c. Tekanan = = = MLT -2 satuan kgm -1 s -1 gaya luas MLT -2 L 2 d. Usaha= gaya x jarak = MLT -2 x L = ML 2 T -2 satuan kgm -2 s -2 e. Daya = = = ML 2 T -1 satuan kgm -2 s -1 usaha waktu ML 2 T -2 T 1.11

11 2. Buktikan besaran-besaran berikut adalah identik : a. Energi Potensial dan Energi Kinetik b. Usaha/Energi dan Kalor a. Energi Potensial : Ep = mgh Energi potensial = massa x gravitasi x tinggi = M x LT -2 x L = ML 2 T -2 Energi Kinetik : Ek = ½ mv 2 Energi Kinetik = ½ x massa x kecepatan 2 = M x (LT -1) 2 = ML 2 T -2 Keduanya (Ep dan Ek) mempunyai dimensi yang sama  keduanya identik

12 Jawab : b. Usaha= ML 2 T -2 Energi = ML 2 T -2 Kalor= 0.24 x energi = ML 2 T -2 Ketiganya memiliki dimensi yang sama  identik 1.12

13 KUIS 1.Tentukan dimensi dan satuannya dalam SI untuk besaran turunan dari tekanan dan usaha 2.Sebutkan 2 besaran turunan yang identik menurut analisis dimensi, beserta pembuktiannya 3.Apakah jenis perubahan yang terjadi pada fenomena ini Gas Oksigen dicairkan, sebagian oksigen cair digunakan sebagai bahan bakar pesawat ruang angkasa, sebagian diuapkan dan dimasukan ke ruang penumpang, kemudian O 2 digunakan untuk bernafas dan berubah menjadi CO 2 dan H 2 O 4.Senyawa dan campuran sama-sama merupakan penggabungan dari beberapa zat, namun mengapa mereka berbeda?


Download ppt "BAB 1 BESARAN DAN SISTEM SATUAN BESARAN DAN SATUAN  Besaran : Sesuatu yang dapat diukur  dinyatakan dengan angka (kuantitatif) Contoh : panjang,"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google