Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Menyiapkan Guru Memasuki Era Revolusi Industri 4.0

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Menyiapkan Guru Memasuki Era Revolusi Industri 4.0"— Transcript presentasi:

1 Menyiapkan Guru Memasuki Era Revolusi Industri 4.0
Prof. Dr. Arief Rachman, M.Pd Ketua Harian Komisi Nasional Indonesia untuk UNESCO Kementerian Pendidikan & Kebudayaan

2 Tugas Guru Mengajar Mendidik Melatih Membimbing dan mengarahkan
Memberikan dorongan

3 (UU Sisdiknas pasal 1 ayat 1)
Definisi Pendidikan Pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan spiritual keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia, serta keterampilan yang diperlukan dirinya, masyarakat, bangsa dan negara (UU Sisdiknas pasal 1 ayat 1)

4 Revolusi Industri 4.0 Revolusi industri 4.0 merupakan sistem yang mengintegrasikan dunia online dengan produksi industri. Kanselir Jerman Angela Merkel adalah yang pertama kali mengemukakan istilah Revolusi Industri 4.0. Dalam pertemuan World Economic Forum 2015, di Jerman, Merkel menjelaskan, Revolusi industri 4.0, yakni menekankan pada pola digital economy, artificial intelligence, big data, robotic, dan lain sebagainya atau dikenal dengan fenomena disruptive innovation. Source:

5 lanjutan Keterbatasan sumber daya energi menuntut manusia semakin bergerak secara efisien. Teknologi berubah secara cepat untuk mendukung kehidupan manusia. Source: Source:

6 Mengapa perkembangan profesi guru sangat penting
Mengapa perkembangan profesi guru sangat penting ? (Teacher Professional Development) Terjadi perubahan masyarakat secara: Teoritis, ekonomis, tata nilai, ukuran keberhasilan dan pendidikan langkah Perubahan itu mempengaruhi perkembangan profesi guru, diantaranya: Pemberian pengetahuan Pendongkrak perubahan Pendorong inisiatif Perangsang gagasan yang positif Guru menjadi agen (aktor) perubahan, umpama: Melalui kurikulum Memakai metode baru Memanfaatkan fasilitas Membaca pengetahuan baru Menemukan proses pembelajaran

7 lanjutan Guru dapat menjadi object dan subject proses pembelajaran di kelas Konsep profesi guru dapat secara kreatif berfungsi sebagai pemberi pengetahuan maupun sebagai pembelajar Guru dapat menjadi: Sumber informasi Penggali pengetahuan Perangsang minat Pemberi inspirasi Teman berdiskusi secara ilmiah Agen reformasi

8 Beberapa perspektif dari pengembangan profesi guru (Teacher Professional Development)
Guru sebagai perangsang pemikiran yang positif dan konstruktif Guru adalah pembelajar yang aktif sepanjang hayat (long life learning) Guru perlu melihat kegunaan pembelajaran dalam konteks jangka panjang (bukan hanya untuk nilai, naik kelas atau lulus ujian) Guru memahami bahwa faktor konteks dan konten (situasi dan isi) menjadi kekuatan pembelajaran Semuanya yang dilakukan guru bukan dalam rangka perbaikan, kemajuan dan mempersiapkan murid di masa yang akan datang Guru harus berfungsi sebagai pendidik sekaligus pengajar, bukan hanya mentransfer/transform pengetahuan tetapi juga sebagai cermin kepribadian yang positif Guru dapat menjadi refleksi kekuatan positif yang terjadi karena proses pembelajaran adalah proses kebersamaan

9 Perbaikan proses belajar mengajar
Ilmu pengetahuan dapat dipraktekkan dengan variasi metodologi (knowledge for practice) Ilmu pengetahuan dapat dilihat dalam kehidupan sehari-hari (knowledge in practice) Ilmu pengetahuan dapat mengundang kesempatan untuk melihat pengetahuan sebagai sesuatu yang selalu dapat hidup dalam praktek kehidupan sehari-hari (knowledge of practice)

10 Faktor yang menyumbangkan kekuatan guru mampu melakukan pengembangan profesi secara sukses
Menurut Guskey (1995) Memahami perubahan sebagai seorang individu atau bagian dari organisasi Berpikir hebat diawali dengan langkah kecil yang realistis Bekerja dalam kelompok Ikuti “procedure” untuk dapat melihat hasil dan kemajuan Melakukan tindak lanjut secara terus menerus, mendapatkan dukungan dan memahami tantangan Semua program terintegrasi dengan jelas

11 Menurut Corcoran (1995) Program pendidikan:
Harus merangsang semua pihak (sekolah, kanwil, pemerintah, orangtua dan masyarakat) Harus berpijak kepada teori pendidikan yang teruji Memungkinkan pembelajaran dan pengajaran yang konstraktif Merangsang potensi intellektual, sosial dan emosional Menghargai guru/pendidik Semua program dilakukan dalam waktu dan modal yang cukup Usahakan pendidikan/pengajaran secara inklusif

12 Menurut Fullan (1987) Empat (4) faktor yang krusial perlu diperhatikan agar terjadi pengembangan profesi guru dapat berhasil Adanya pembinaan guru dan staf sebagai proses pembelajaran Kepala sekolah memiliki kepemimpinan yang teruji Perlu dibangkitkan school culture (budaya sekolah) sesuai dengan tujuan pendidikan (di Indonesia) – UU Sisdiknas pasal 1 ayat 1 Pemanfaatan dan pemberdayaan lembaga luar pendidikan (pengusaha, orangtua murid, tokoh masyarakat, tokoh agama dsb)

13 Pemahaman mengenai Sukses Pendidikan
Pendidikan yang sukses adalah pendidikan yang mampu mengantarkan pelajar menjadi: Bertaqwa Berkepribadian matang Berilmu mutakhir dan berprestasi Mempunyai rasa kebangsaan Berwawasan global 13

14 Standar Nasional Pendidikan
Standar Isi Kurikulum Standar Proses Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan Standar Mutu Lulusan Standar Sarana dan Prasarana Standar Pengelolaan Standar Pembiayaan Standar Penilaian Standar Kesehatan Standar Keamanan

15 Proses Pembelajaran menurut
PP no.19 Tahun 2005 Proses pembelajaran diselenggarakan sedemikian rupa sehingga terasa hidup, memotivasi, interaktif, inspiratif, menyenangkan, menantang, dan memberikan ruang yang cukup bagi prakarsa, kreativitas, dan kemandirian peserta didik sesuai dengan bakat, minat, dan perkembangan fisik serta psikologisnya. Dalam proses pembelajaran, pendidik memberikan keteladanan. 15

16 Profesionalisme Profesionalisme Habits/ Kebiasaan Skill / Keterampilan
Knowledge / Ilmu Pengetahuan Skill / Keterampilan Values / Nilai Ethic / Etika Attitude / Sikap

17 Perkembangan baru pada pendidikan dengan mempertimbangkan Artificial Intelligence pada pendidikan dalam context SDG4 (Sustainable Development Goal 4) Planning AI in education policies and developing AI-ready policy-makers AI transforming the delivery and management of education AI empowering teaching and teachers Unleashing the potential of AI for better learning outcomes and effective assessment

18 Terima Kasih Arief Rachman & Associate Jl. Ekor Kuning V No.7
Rawamangun, Jakarta Timur Telp. (021)


Download ppt "Menyiapkan Guru Memasuki Era Revolusi Industri 4.0"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google