Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

AnalisaDiferensial Gerakan Fluida

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "AnalisaDiferensial Gerakan Fluida"— Transcript presentasi:

1 AnalisaDiferensial Gerakan Fluida
Fluida Statis dan Fluida dinamis 1

2 Fluida statis Fluida statis adalah fluida yg berada dlm fase tidak bergerak (diam) atau fluida dalam keadaan bergerak ttpi tdk ada perbedaan kecepatan antar partikel fluida terebut. Contoh; Gambar menunjukan bahwa gas yang ada didalam silinder dapat dikatakan sebagai sistem. Batas sistem dapat bergerak tergantung pada bergerak atau tidaknya piston 2

3 Fluida dinamis 1. Aliran laminer aliran laminer adalah aliran fluida
yang bergerak dengan kondisi lapisan-lapisan yang membentuk garis- garis alir dan tidak berpotongan satu sama lain. Alirannya relatief mempunyai kecepatan rendah dan fluidanya bergerak sejajar (laminae) & mempunyai batasan-batasan yang berisi aliran fluida.(Re<2000) 3

4 2. Aliran Turbulen Dalam dinamika fluida, turbulensi
atau aliran turbulen adalah gerakan fluida yang ditandai dengan perubahan kekacauan dalam tekanan dan kecepatan aliran. Hal ini berbeda dengan aliran laminar, yang terjadi ketika fluida mengalir dalam lapisan paralel, tanpa gangguan di antara lapisan-lapisan itu.(Re>4000)

5 3 Aliran Transisi Aliran transisi merupakan aliran peralihan dari aliran laminer ke aliran turbulen. Keadaan peralihan ini tergantung pada viskositas fluida, kecepatan dan lain-lain yang menyangkut geometri aliran dimana nilai bilangan Reynoldsnya antara (2300<Re<4000) .

6 membedakan suatu aliran dinamakan laminer,
transisi dan turbulen. Dimana: µ = viskositas dinamik fluida (kg/ms) atau (N.s/m2)

7 TERIMA KASIH 7


Download ppt "AnalisaDiferensial Gerakan Fluida"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google