Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

ANALISIS PERILAKU KESEHATAN

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "ANALISIS PERILAKU KESEHATAN"— Transcript presentasi:

1 ANALISIS PERILAKU KESEHATAN
OLEH: NUR SEFA ARIEF HERMAWAN, SKM, M.KES PRODI S1 KESehatan masyarakat UNIVERSITAS MITRA INDONESIA

2 Perilaku kesehatan vs perilaku kesehatan masyarakat???

3 Perilaku kesehatan Adalah suatu repson seseorang (organisme) terhadap stimulus atau obyek yang berkaitan dengan sakit dan penyakit, sistem pelayanan kesehatan, makanan dan minuman serta lingkungan. Dalam konteks pelayanan kesehatan, perilaku kesehatan dibagi menjadi dua: 1) Perilaku masyarakat yang dilayani atau menerima pelayanan (consumer), 2) Perilaku pemberi pelayanan atau petugas kesehatan yang melayani (provider).

4 Perilaku kesehatan masyarakat
Adalah perilaku  individu, kelompok atau masyarakat yang terkait dengan pemeliharaan dan peningkatan kesehatan. Kegiatan pemeliharaan dan peningkatan kesehatan ini meliputi kegiatan : Mencegah dari sakit dan kecelakaan (preventif). Meningkatkan derajat kesehatannya (promotif) Bila sakit berupaya untuk memperoleh kesembuhan (kuratif) Bila telah sembuh berupaya untuk memulihkan (rehabilitatif)

5 Dimensi Perilaku kesehatan
Healthy Behavior yaitu perilaku orang sehat  untuk mencegah  penyakit dan meningkatkan kesehatan. Disebut juga perilaku preventif (Tindakan atau upaya  untuk mencegah dari sakit dan masalah kesehatan yang lain: kecelakaan) dan promotif (Tindakan atau kegiatan untuk memelihara dan meningkatkannya kesehatannya). Contoh : 1) Makan dengan gizi seimbang, 2) Olah raga/kegiatan fisik secara teratur, 3) Tidak mengkonsumsi  makanan/minuman yang mengandung zat  adiktif , 4) Istirahat cukup, 5) Rekreasi /mengendalikan stress.

6 Health Seeking Behavior yaitu perilaku orang sakit untuk memperoleh kesembuhan  dan pemulihan kesehatannya. Disebut juga perilaku kuratif dan rehabilitative yang mencakup kegiatan: 1) Mengenali gejala penyakit , 2) Upaya memperoleh kesembuhan dan pemulihan yaitu dengan mengobati sendiri atau mencari pelayanan (tradisional, profesional), 3) Patuh terhadap proses penyembuhan dan pemulihan (complientce) atau kepatuhan

7 Analisis perilaku kesehatan
analisis ini memberikan gambaran tentang pengetahuan, sikap dan perilaku masyarakat sehubungan dengan kesehatan maupun upaya kesehatan Dapat menggunakan teori pengetahuan, sikap praktek, atau health belief model (HBM) atau teori lainnya

8 Analisis perilaku kesehatan
Pengetahuan Sikap Perilaku (PSP) masyarakat tentang pelayanan kesehatan PSP tentang pola pencarian pelayanan kesehatan PSP tentang penanganan penyakit PSP masyarakat tentang kesehatan ibu dan anak (KIA) Peran serta masyarakat atau UKBM

9 Contoh kasus : Obesitas Pada Remaja (Usia 10-19 Tahun) di Kota Bandar Lampung
Pola makan salah,konsumsi tinggi energy dan tinggi lemak Riwayat obesitas keluarga Aktivitas Fisik Kurang Frekuensi makan tinggi Konsumsi fast food Kurangnya pengetahu an tetang obesitas Persepsi bahwa kemakmuran ditandai dengan overweight Kondisi emosional tidak stabil Tempat tinggal di daerah urban atauperkotaan! Tidak sarapan sehingga meningkatkan konsumsi snack Penyebab Timbulnya Obesitas antara lain Ekonomi Keluarga Mapan

10 Faktor perilaku dan faktor non perilaku penyebab kejadian obesitas pada remaja
Aktivitas Fisik Kurang Riwayat obesitas keluarga Pola makan salah, konsumsi tinggi energi dan tinggi lemak Ekonomi keluarga mapan Konsumsi fast food Tempat tinggal di daerah urban / perkotaan Frekuensi makan tinggi Persepsi bahwa kemakmuran ditandai dengan overweight Kurangnya pengetahuan tetang obesitas Tidak sarapan sehingga meningkatkan konsumsi snack

11 Mengidentifikasi perilaku yang dapat mencegah timbulnya masalah kesehatan dan perilaku yang berhubungan dengan perawatan atau pengobatan Aktivitas Fisik Kurang Pola makan salah konsumsi tinggi energi dan tinggi lemak  Frekuensi makan tinggi Konsumsi fast food waktu tidur pada malam hari singkat menyebabkan konsumsi makanan p ada malam hari meningkat Persepsi bahwa kemakmuran ditandai dengan overweight Tidak sarapan sehingga meningkatkan konsumsi snack  Konsumsi minuman berenergi tinggi

12 konsumsi tinggi energi dan tinggi lemak Aktivitas Fisik Kurang
Mengurutkan faktor perilaku berdasarkan besarnya pengaruh  terhadap masalah kesehatan Pola makan salah konsumsi tinggi energi dan tinggi lemak  Aktivitas Fisik Kurang Frekuensi makan tinggi Konsumsi fast food Tidak sarapan sehingga meningkatkan konsumsi snack Konsumsi minuman berenergi tinggi Sering bergadang menyebabkan konsumsi makanan pada malam hari meningkat Persepsi bahwa keakmuran ditandai dengan overweight

13 Mengurutkan factor perilaku berdasarkan kemungkinan untuk diubah
Aktivitas Fisik Kurang Konsumsi fast food Tidak sarapan sehingga meningkatkan konsumsi snack Pola makan salah konsumsi tinggi energi dan tinggi lemak Konsumsi minuman berenergi tinggi Frekuensi makan tinggi

14 Menetapkan perilaku yang menjadi sasaran kegiatan pemberdayaan
Aktivitas fisik remaja kurang

15 Menetapkan tujuan perubahan perilaku yang ingin dicapai
Remaja dapat meningkatkan aktivitas fisik sehingga energi yang berlebihan yang terdapat pada tubuh dapat dikeluarkan melalui aktivitas fisik

16 TERIMAKASIH… SEBAGAI BAHAN PEMBELAJARAN INDIVIDU DIRUMAH, SILAHKAN ANDA LAKUKAN ANALISIS PERILAKU KESEHATAN DI SEKITAR TEMPAT TINGGAL/KERJA TERKAIT PERILAKU MASYARAKAT seperti, DIABETES MELLITUS, HIPERTENSI, ASAM URAT, JANTUNG KORONER, KOLESTEROL, VAKSINASI COVID-19 SEPERTI HASIL ANALISIS OBESITAS DIATAS LALU JAWABAN DI KAN

17 Untuk pertemuan selanjutnya via zoom
KELOMPOK 1 : lidia, reika, yen redi, cyntia, vivi Tamiya KELOMPOK 2 : resti, shifa, eka alvionita, dina Julia, asri Novita KELOMPOK 3 : ammar zaim, Lolla, novia, vina, fatma KELOMPOK 4 : Nia, bagus susanto, Irfan aziz, eci lindasari, desi nurhayati KELOMPOK 5 : mayga, miftahhuda, wahyu dwi, anisa avitami, putri fajar KELOMPOK 6 : yessica, halusi, mimi oktoriani

18 TIME SCHEDULE Kel 1 : PENGUKURAN PENGETAHUAN DAN INDIKATORNYA (29 mei 2021) Kel 2 : PENGUKURAN SIKAP DAN INDIKATORNYA (5 juni) Kel 3 : PENGUKURAN PERILAKU DAN INDIKATORNYA (12 juni) KEL 4: KESAKITAN DAN PERILAKU MENCARI BANTUAN (19 juni) KEL 5 : PENILAIAN PERILAKU NON VERBAL DAN ANALOG (26 juni)


Download ppt "ANALISIS PERILAKU KESEHATAN"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google