Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

BAB : 7 ASPEK AL QUR’AN Ayat-ayat al qur’an TENTANG DEMOKRASI SK/KD

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "BAB : 7 ASPEK AL QUR’AN Ayat-ayat al qur’an TENTANG DEMOKRASI SK/KD"— Transcript presentasi:

1 BAB : 7 ASPEK AL QUR’AN Ayat-ayat al qur’an TENTANG DEMOKRASI SK/KD
HOME BAB : 7 ASPEK AL QUR’AN Ayat-ayat al qur’an TENTANG DEMOKRASI SK/KD PETA KONSEP MATERI EVALUASI

2 SK/KD Standar Kompetensi :
Memahami ayat-ayat Al-Qur’an tentang Demokrasi Kompetensi Dasar Membaca Q.S. Ali Imran; 159 dan QS Asy Syura;38. Menyebutkan arti QS Ali Imran 159 dan QS AsySyura; 38. Menampilkan perilaku hidup berdemokrasi seperti terkandung dalam QS Ali Imran 159, dan QS Asy Syura; 38 dalam kehidupan sehari-hari. next

3 Indikator Pencapaian Melafalkan dengan benar dan lancar ayat-ayat al-Quran yang berkaitan dengan Demokrasi . Menerapkan hukum bacaan Qolqalah, Tafkhim, tarqik dalam ayat-ayat al-Quran tentang Demokrasi Menterjemahkan arti kata dalam QS Ali Imran :159, Qs Asy Syura : 38 Menterjemahkan QS Ali Imran :159, Qs Asy Syura : 38 Menjelaskan kandungan makna QS Ali Imran :159, Qs Asy Syura : 38 Melaksanakan musyawarah dalam kehidupan sehari-hari. Melaksanakan hasil musyawarah secara bertanggung jawab dalam kehidupan sehari-hari back

4 QS ALI IMRAN 159 DEMOKRASI QS ASY SYURA 38 back

5 Q.S. ALI IMRAN AYAT 159

6 Q.S. Ali Imron Ayat 159 tentang Musyawarah
Terjemah Q.S. Ali Imron ayat 159 Maka disebabkan rahmat dari Allahlah kami berlaku lemah lembut terhadap mereka. Sekiranya kamu bersikap keras lagi berhati kasar, tentulah mereka menjauhkan diri dari sekelilingmu, karena itu maafkanlah mereka, mohonkanlah ampun bagi mereka, dan bermusyawarahlah dengan mereka dalam urusan itu. Kemudian apabila kamu telah membulatkan tekad, maka bertawakallah kepada Allah. Sesungguhnya Allah menyukai orang-orang yang bertawakal kepada-Nya. (Q.S. Ali Imron ayat 159). ,

7 BACAAN TAJWID Hukum Bacaan Cara membaca Alasan LaFal Idgam bigunnah
Idgam bigunnah Rahmatimmina dibaca terpadu berde- ngung Tanwin kasrah bertemu dengan mim Ikhfa’ Langfaddu Nun mati dibaca samar berdengung Nun mati bertemu fa’ Izhar Min haulika ( dibaca jelas ) Nun mati bertemu ha Izhar syafawi Wasyaawirhum fi (mim mati dibaca jelas) Mim mati bertemu dengan fa’ Tafkhim ‘alalloohi Lam jalalah sebelumnya fathah Gunnah inna Nun dalam keadaan bertsydid next

8 Arti Kata Q.S. Ali Imron Ayat 159
رَحْمَةٍ مِنَ اللَّهِ rahmat dari Allahlah لِنْتَ لَهُمْ berlaku lemah lembut terhadap mereka وَلَوْ كُنْتَ Sekiranya kamu فَظًّا غَلِيظَ الْقَلْبِ bersikap keras lagi berhati kasar لاَنْفَضُّوا tentulah mereka menjauhkan diri مِنْ حَوْلِكَ dari sekelilingmu,

9 فَاعْفُ عَنْهُمْ karena itu maafkanlah mereka
وَاسْتَغْفِرْ لَهُمْ mohonkanlah ampun bagi mereka وَشَاوِرْهُمْ bermusyawarahlah dengan mereka فِي اْلأَمْرِ dalam urusan itu فَإِذَا عَزَمْتَ apabila kamu telah membulatkan tekad, فَتَوَكَّلْ عَلَى اللَّهِ maka bertawakallah kepada Allah إِنَّ اللَّهَ يُحِبُّ Sesungguhnya Allah menyukai الْمُتَوَكِّلِينَ. orang-orang yang bertawakal kepada-Nya next

10 Kandungan Q.S. Ali Imron ayat 159
Bermusyawarah sebagai jalan terbaik untuk memutuskan segala urusan. Bersikap lemah lembut Saling memaafkan, sekiranya ada kesalah pahaman Selalu memohon ampunan kepada Allah. Melaksanakan Hasil Musyawarah dengan sungguh-sungguh Bertawakal kepada Allah,

11 Perilaku yang sesuai Q.S. Ali Imron ayat 159
Penerapan demokrasi yang saat ini meluas di dunia, ternyata telah terlebih dahulu diajarkan dalam Alqur’an dan ditetapkan oleh Rosulullah Muhammad SAW dan para sahabat. Salah satu pilar utama dalam pelaksanaan demokrasi adalah musyawarah. Musyawarah sangat penting dalam memutuskan masalah, baik yang mempunyai implikasi luas maupun sempit, dalam ruang lingkup besar maupun kecil back

12 Q.S. Asy Syura ayat 38 وَالَّذِينَ اسْتَجَابُوا لِرَبِّهِمْ وَأَقَامُوا الصَّلاَةَ صلى وَأَمْرُهُمْ شُورَى بَيْنَهُمْ وَمِمَّا رَزَقْنَاهُمْ يُنْفِقُونَ (الشورى: ۳۸ ) Artinya : “Dan bagi orang-orang yang menerima (mematuhi) seruan Tuhannya, dan mendirikan sholat, sedangkan urusan mereka (diputuskan) dengan musyawarah antara meraka dan mereka menafkahkan sebagian dari rizki yang kami berikan kepada mereka. “(Q.S. Asy Syura 38).

13 BACAAN TAJWID Lafal Hukum Bacaan Cara membaca Alasan Mad thabi’i
Mad thabi’i Walladziina Panjang 2 harakat Mad ya berada setelah kasrah Idgham syamsiyah Ashsholaata Alif lam bertemu shad Izhar syafawi Waamruhum ( dibaca jelas ) Mim mati bertemu ra Gunnah wamimma (mim dibaca dengung) Mim bertasydid Mad arid lissukun Yunfiquun Mad wau sukun bertemu nun yang diwakafkan

14 شُورَى اسْتَجَابُوا بَيْنَهُمْ لِرَبِّهِمْ وَمِمَّا وَأَقَامُوا
Arti Kata Q.S. Asy-Syura :Ayat 38 شُورَى (diputuskan) dengan musyawarah بَيْنَهُمْ antara meraka وَمِمَّا dan sebagian dari رَزَقْنَاهُمْ rizki yang kami berikan kepada mereka يُنْفِقُونَ mereka menafkahkan اسْتَجَابُوا menerima (mematuhi) seruan لِرَبِّهِمْ Tuhannya وَأَقَامُوا mendirikan الصَّلاَةَ sholat, وَأَمْرُهُمْ sedangkan urusan mereka

15 Kandungan Q.S. Asy Syura ayat 38
Senantiasa mereka selalu melaksanakan perintah-perintah Allah dan menjauhi larangan-larangan-Nya. Mereka selalu melaksanakan salat apabila telah datang waktunya. Mereka selalu melaksanakan musyawarah pada hal-hal yang perlu dipecahkan bersama. Mereka selalu menginfakkan sebagian rezeki yang diberikan oleh Allah kepadanya pada hal-hal yang diridloi-Nya. back

16 EVALUASI Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar !
Jelaskan kandungan Q.S. Ali Imron ayat 159 secara singkat, jelas dan benar! 2. Bila ada nun mati (نْ) atau tanwin bertemu dengan huruf hijaiyah ada lima hukum bacaan , sebutkan dan jelaskan dan berikan contohnya masing-masing satu ! Apa yang dimaksud dengan bacaan qolqolah. Sebut dan jelaskan serta beri contohnya satu (1) ! Jelaskan kandungan Q.s. Asy Syura ayat :38 ! Sebutkan perilaku berdemokrasi yang Islami!


Download ppt "BAB : 7 ASPEK AL QUR’AN Ayat-ayat al qur’an TENTANG DEMOKRASI SK/KD"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google