Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

RANCANGAN IMPLEMENTASI KURIKULUM TAHUN ANGGARAN PROVINSI JAWA TIMUR

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "RANCANGAN IMPLEMENTASI KURIKULUM TAHUN ANGGARAN PROVINSI JAWA TIMUR"— Transcript presentasi:

1 RANCANGAN IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 TAHUN ANGGARAN 2014 PROVINSI JAWA TIMUR

2 PELATIHAN KURIKULUM 2013 T.A. 2014 Provinsi Jawa Timur

3 STRUKTUR UNIT IMPLEMENTASI KURIKULUM
( UIK ) 2013 PUSAT ( Ketua UIK PUSAT) PENGARAH ( KEPALA DINAS PENDIDIKAN Prov. JATIM ) KETUA UIK Provinsi ( KEPALA LPMP ) ANGGOTA ( KEPALA DINAS PENDIDIKAN KAB- KOTA ) BERDASARKAN KEPMEN DIKBUD RI NOMOR 189/P/2013, Tentang Implementasi kurikulum, Tgl. 5 Oktober 2013

4 Kegiatan 2014 kurikulum2014jatim@gmail.com * Jenjang SMA/SMK
* Jenjang SD Pelatihan Instruktur Nasional (IN) Pembekalan bagi Tim Teknis Pelatihan Narasumber Nasional (SD, SMP, SMA/SMK) Pelatihan Kurikulum 2013 bagi guru sasaran

5 Pelatihan Narasumber Nasional (NS)
KEBUTUHAN NS SD : NO KELAS/MAPEL GEL 1 GEL 2 GEL 3 GEL 4 USULAN NS 11 KAB/KOTA 9 KAB/KOTA KUOTA IN KELAS NS 1 KELAS 1 232 6 12 274 7 14 130 4 8 28 2 KELAS 2 230 266 120 3 KELAS 4 226 268 118 KELAS 5 218 222 116 5 KEPALA SEKOLAH 216 256 198 10 102 PENJAS 110 134 112 60 16 TOTAL 1,232 33 66 1,466 39 78 1,222 32 64 646 18 36 156 CATATAN : USULAN NS MENGGUNAKAN GELOMBANG DENGAN KEBUTUHAN NS TERBESAR

6 Pelatihan Narasumber Nasional (NS)
KEBUTUHAN NS SMA/SMK : NO MATA PELAJARAN JUMLAH IN KELAS NS USULAN NS 1 BAHASA INDONESIA 180 5 10 20 2 BAHASA INGGRIS 114 3 6 12 SENI BUDAYA 105 4 PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA DAN KESEHATAN 120 PRAKARYA 96 BAHASA LAIN 42 8 (4 JERMAN, 4 PERANCIS) CATATAN 1. BAHASA JERMAN 2. BAHASA PERANCIS

7 TIM Teknis Tim teknis terdiri dari : 2 Orang LPMP/Dinas Pendidikan Kab/Kota Syarat untuk menjadi TIM Teknis 1. Menguasai Komputer 2. Telah mengikuti pembekalan TIM Teknis 3. Menguasai Aplikasi Kurikulum

8 Pembekalan Tim Teknis 27 Kab/Kota 318 TPK 1,667 Kelas 3.334
Panitia Daerah 318 kelas 1 309 kelas 2 306 kelas 4 303 kelas 5 153 Kelas Penjas kelas KS 278 2 Tim Teknis per TPK

9 PENETAPAN CALON IN No Komponen Uraian Mekanisme Dinas mengusulkan
Entry ke aplikasi oleh Dinas Penetapan Usulan dibagi dalam 2 kelompok pelatihan Tahap 1 (kemampuan lebih baik) Tahap 2 (kemampuan lebih rendah) Koordinator Data Calon IN LPMP

10 PELATIHAN KURIKULUM BAGI INSTRUKTUR NASIONAL
DI LPMP IN JENJANG SD NO SATUAN KERJA GURU KELAS 1 GURU KELAS 2 GURU KELAS 4 GURU KELAS 5 KEPSEK GURU PENJAS 1 LPMP 868 848 838 824 772 416 Jumlah 4.566 INJENJANG SMA/SMK B.IND B.INGG B.LAIN SENI BUDAYA PJOK PRAKARYA REGION JATIM JATIM BALI NTT NTB KALTIM 180 105 18 24 15 114 66 12 42 6 54 120 69 96 48 657 5.223 Total IN =

11 PELATIHAN KURIKULUM BAGI INSTRUKTUR NASIONAL DI SELAIN LPMP
IN JENJANG SMP NO SATUAN KERJA PPKn B. IND MATEMATIKA IPA IPS B. INGGRIS 1 PPPPTK PPPKN IPS 250 404 344 346 294 296 Jumlah 1934 172 240 1152 3.086 Total IN SMP =

12 PELATIHAN KURIKULUM BAGI INSTRUKTUR NASIONAL DI SELAIN LPMP
IN JENJANG SMA/SMK NO SATUAN KERJA PPKn MATEMATIKA SEJARAH BIOLOGI FISIKA KIMIA 1 P4TK BOE 164 202 156 154 166 Jumlah 998 GEOGRAFI SOSIOLOGI EKONOMI ANTROPOLOGI BK KS 152 26 128 146 756 1.754 Total IN SMA/K=

13 JADWAL PELATIHAN INSTRUKTUR NASIONAL (IN)
MARET 2014 4 s.d 8 10 s.d 14 11 s.d 15 17 s.d 21 18 s.d 22 24 s.d 28 1 2 3 4 SD GEL. 1 SD GEL. 2 SMA/SMK GEL 1 SD GEL. 3 SMA/SMK GEL 2 SD GEL. 4 KELAS JUMLAH B.IND B.ING B.LAIN SENI BUDAYA PJOK PRAKARYA KELAS 1 4 KLS X 40 org 2 KLS X 36 org 5 KLS X 40 org 2 KLS X 37 org 5 kls X 36 org 3 kls X 38 org 2 kls X 21 org 3 kls X 35 org 3 kls X 40 org 3 kls X 32 org 3 KLS X 33 org 1 KLS X 31 org 232 274 130 KELAS 2 4 KLS X 40 org 2 KLS X 35 org 4 KLS X 39 org 2 KLS X 37 org 1 KLS X 36 org 3 KLS X 40 org 230 266 120 KELAS 4 4 KLS X 38 org 2 KLS X 37 org 2 KLS X 40 org 1 KLS X 38 org 226 268 118 KELAS 5 4 KLS X 36 org 2 KLS X 37 org 4 KLS X 37 org 2 KLS X 39 org 1 KLS X 38 org 218 222 116 KASEK 6 KLS X 36 org 6 KLS X 37 org 1 KLS X 34 org 4 KLS X 40 org 1 KLS X 38 org 3 KLS X 34 org 216 256 198 102 PENJAS 2 KLS X 37 org 1 KLS X 36 org 3 KLS X 34 org 1 KLS X 32 org 2 KLS X 38 org 1 KLS X 36 org 2 KLS X 30 org 110 134 112 60 TOTAL 1232 1466 180 114 42 1222 105 96 646 5223 IN JENJANG SD = IN JENJANG SMA/SMK = 657

14 PELATIHAN GURU SASARAN
Pelatihan Kurikulum 2013 pada th 2014 untuk jenjang SD bagi Guru kelas I, kelas II, kelas IV, kelas V, Kepala Sekolah dan pendidikan jasmani Pelatihan Kurikulum untuk jenjang SMP bagi Guru Mata pelajaran kelas VII dan kelas VIII. Guru agama akan dilatih oleh Kementerian Agama. Pelatihan Kurikulum untuk jenjang SMA dan SMK bagi guru Mata pelajaran Kelas X dan Kelas XI. Guru agama akan dilatih oleh Kementerian Agama. Peserta pelatihan adalah peserta dari sekolah yg sudah mengikuti pelatihan kurikulum pada tahun 2013 maupun yang belum Pelatihan Kurikulum pada Tahun 2013 dan 2014.

15 LOKASI dan STRATEGI PELATIHAN
Pelatihan Guru Sasaran dilaksanakan di TPK (Tempat Pelatihan Kurikulum) baik bertempat di sekolah inti atau pun titik tempat lainnya yang dikoordinasikan oleh Dinas Pendidikan dengan LPMP Pelaksanaan Pelatihan Guru sasaran dilaksanakan dengan pola pelatihan 52 jam. Peserta tidak diinapkan. Di setiap TPK terdapat 6 kelas dan setiap kelas diikuti oleh 30 s.d. 40 peserta. Di setiap TPK akan ditugaskan 2 (dua) panita dari LPMP, dan 1 (satu) orang PJBA serta dibantu oleh 2 (dua) orang panitia lokal dari kabupaten/kota untuk tiap kelasnya.

16 PENETAPAN LOKASI SEKOLAH PENYELENGGARA BERBASIS LETAK GEOGRAFIS
Penunjukan Sekolah penyelenggara dan sekolah anggota dilaksanakan oleh Dinas Pendidikan berkoordinasi dengan LPMP dengan memperhatikan letak geografis dan fasilitas. Sekolah inti harus memiliki fasilitas yang memadai misal seperti daya listrik minimal 2200 VA. (terkait penggunaan LCD Proyektor) Penyediaan LCD Proyektor untuk pelatihan menggunakan LCD Proyektor di sekolah inti maupun anggotanya sebagai wujud peran serta sekolah dalam mensukseskan pelaksaaan pelatihan. (biaya sewa LCD proyektor tidak dianggarkan) Untuk beberapa sekolah yang letaknya di satu komplek lokasi yang sama dapat dijadikan sebagai tempat pelatihan.

17 JADWAL DIKLAT GURU SASARAN UNTUK JENJANG SD
KURIKULUM 2013 TAHUN ANGGARAN 2014 LPMP JAWA TIMUR (5 HARI) GELOMBANG No Kabupaten/Kota KELAS 1 KELAS 2 KELAS 4 KELAS 5 KS PENJAS 1 Kab. Pasuruan 1 S.D 5 APRIL 12 S.D 16 APRIL 18 S.D 22 APRIL 24 S.D 28 APRIL 30 APRIL S.D 4 MEI 17 S.D 21 MEI 2 Kab. Sumenep 3 Kab. Blitar Kab. Malang 2 S.D 6 APRIL 11 S.D 15 APRIL 19 S.D 23 APRIL 25 S.D 29 APRIL 22 S.D 26 APRIL 1 S.D 5 JUNI Kab. Sampang Kab. Pamekasan Kota Blitar 3 S.D 7 APRIL 16 S.D 20 APRIL 28 APRIL S.D 1 MEI 18 S.D 22 MEI Kab. Gresik Kota Mojokerto 4 Kota Malang 5 Kab. Situbondo 6 Kab. Lumajang Kab. Trenggalek 4 S.D 8 APRIL 13 S.D 17 APRIL 20 S.D 24 APRIL 26 S.D 30 APRIL 19 S.D 23 MEI 7 S.D 11 JUNI Kab. Bondowoso Kab. Jombang Kab. Tuban Kab. Bangkalan 10 S.D 14 APRIL 17 S.D 21 APRIL 23 S.D 27 APRIL 29 APRIL S.D 3 MEI 21 S.D 24 MEI 30 MEI S.D 3 JUNI Kab. Probolinggo Kota Pasuruan Kab. Mojokerto Kota Probolinggo Kab. Jember 14 S.D 18 APRIL 21 S.D 25 APRIL 27 APRIL S.D 1 MEI 20 S.D 24 MEI 31 MEI S.D 4 JUNI 9 S.D 13 JUNI Kota Surabaya 7 Kota Batu 3 S.D 7 JUNI 15 S.D 19 JUNI 21 S.D 25 JUNI 27 JUNI S.D 1 JULI 3 S.D 7 JULI 11 S.D 15 JULI Kab. Banyuwangi 8 Kab. Sidoarjo 18 S.D 22 JUNI 24 S.D 28 JUNI 30 JUNI S.D 4 JULI 10 S.D 14 JULI 16 S.D 20 JULI 22 S.D 26 JULI Kab. Lamongan

18 REKAP KEBUTUHAN DIKLAT GURU SASARAN JENJANG SD KURIKULUM 2013
GELOMBANG 1 LPMP JAWA TIMUR URAIAN Kab. Pasuruan Kab. Sumenep Kab. Blitar TOTAL KELAS 1 1 S.D 5 APRIL GS 623 505 575 1,703 LOKASI 16 13 15 44 IN 32 26 30 88 PANITIA TIM TEKNIS PJBA 1 3 KELAS 2 12 S.D 16 APRIL 614 509 1,698 KELAS 4 18 S.D 22 APRIL 607 515 576 43 86 KELAS 5 24 S.D 28 APRIL 605 510 1,691 KS 30 APRIL S.D 4 MEI 528 474 1,507 14 12 39 28 24 78 PENJAS 17 S.D 21 MEI 305 255 278 838 8 7 22

19 REKAP KEBUTUHAN DIKLAT GURU SASARAN JENJANG SD KURIKULUM 2013
GELOMBANG 2 LPMP JAWA TIMUR URAIAN Kab. Malang Kab. Sampang Kab. Pamekasan TOTAL KELAS 1 2 S.D 6 APRIL GS 948 374 394 1,716 LOKASI 24 10 44 IN 48 20 88 PANITIA TIM TEKNIS PJBA 1 3 KELAS 2 11 S.D 15 APRIL 917 391 1,682 23 43 46 86 KELAS 4 19 S.D 23 APRIL 915 368 1,677 KELAS 5 25 S.D 29 APRIL 913 363 384 1,660 KS 22 S.D 26 APRIL 1,058 404 345 1,807 27 9 54 18 92 PENJAS 1 S.D 5 JUNI 456 185 195 836 12 5 22

20 REKAP KEBUTUHAN DIKLAT GURU SASARAN JENJANG SD KURIKULUM 2013
GELOMBANG 3 LPMP JAWA TIMUR URAIAN Kota Blitar Kab. Gresik Kota Mojokerto Kota Malang Kab. Situbondo Kab. Lumajang TOTAL KELAS 1 3 S.D 7 APRIL GS 73 442 51 324 354 474 1,718 LOKASI 2 11 9 12 45 IN 4 22 18 24 90 PANITIA TIM TEKNIS PJBA 1 6 KELAS 2 16 S.D 20 APRIL 72 439 50 316 347 470 1,694 8 44 16 88 KELAS 4 22 S.D 26 APRIL 70 426 311 342 460 1,660 KELAS 5 28 APRIL S.D 1 MEI 67 407 48 304 339 455 1,620 10 43 20 86 KS 18 S.D 22 MEI 335 207 326 435 1,396 38 76 PENJAS 1 S.D 5 JUNI 36 212 25 156 172 221 822 5 21 42

21 REKAP KEBUTUHAN DIKLAT GURU SASARAN JENJANG SD KURIKULUM 2013
GELOMBANG 4 LPMP JAWA TIMUR URAIAN Kab. Trenggalek Kab. Bondowoso Kab. Jombang Kab. Tuban TOTAL KELAS 1 4 S.D 8 APRIL GS 349 445 440 482 1,716 LOKASI 9 12 11 44 IN 18 24 22 88 PANITIA TIM TEKNIS PJBA 1 4 KELAS 2 13 S.D 17 APRIL 347 442 437 480 1,706 43 86 KELAS 4 20 S.D 24 APRIL 353 434 477 1,704 KELAS 5 26 S.D 30 APRIL 358 426 479 1,700 KS 19 S.D 23 MEI 317 375 422 443 1,557 8 10 40 16 20 80 PENJAS 7 S.D 11 JUNI 166 221 217 241 845 6 5 21 42

22 REKAP KEBUTUHAN DIKLAT GURU SASARAN JENJANG SD KURIKULUM 2013
GELOMBANG 6 LPMP JAWA TIMUR URAIAN Kab. Jember Kota Surabaya TOTAL KELAS 1 14 S.D 18 APRIL GS 915 812 1,727 LOKASI 23 21 44 IN 46 42 88 PANITIA TIM TEKNIS PJBA 1 2 KELAS 2 21 S.D 25 APRIL 906 681 1,587 17 40 34 80 KELAS 4 27 APRIL S.D 1 MEI 902 679 1,581 KELAS 5 20 S.D 24 MEI 899 658 1,557 24 41 48 82 KS 31 MEI S.D 4 JUNI 742 611 1,353 20 16 36 32 72 PENJAS 9 S.D 13 JUNI 449 346 795 12 9 18

23 REKAP KEBUTUHAN DIKLAT GURU SASARAN JENJANG SD KURIKULUM 2013
GELOMBANG 7 LPMP JAWA TIMUR URAIAN Kota Batu Kab. Banyuwangi TOTAL KELAS 1 3 S.D 7 JUNI GS 67 726 793 LOKASI 2 19 21 IN 4 38 42 PANITIA TIM TEKNIS PJBA 1 KELAS 2 15 S.D 19 JUNI 63 720 783 18 20 36 40 KELAS 4 21 S.D 25 JUNI 65 749 814 KELAS 5 27 JUNI S.D 1 JULI 66 725 791 KS 3 S.D 7 JULI 54 622 676 16 32 PENJAS 11 S.D 15 JULI 365 397 9 10

24 REKAP KEBUTUHAN DIKLAT GURU SASARAN JENJANG SD KURIKULUM 2013
GELOMBANG 8 LPMP JAWA TIMUR URAIAN Kab. Sidoarjo Kab. Lamongan TOTAL KELAS 1 18 S.D 22 JUNI GS 710 496 1,206 LOKASI 18 13 31 IN 36 26 62 PANITIA TIM TEKNIS PJBA 1 2 KELAS 2 24 S.D 28 JUNI 696 495 1,191 KELAS 4 30 JUNI S.D 4 JULI 683 503 1,186 17 30 34 60 KELAS 5 10 S.D 14 JULI 660 494 1,154 KS 16 S.D 20 JULI 420 473 893 11 12 23 22 24 46 PENJAS 22 S.D 26 JULI 341 249 590 9 6 15

25 WAKTU PELAKSANAAN PELATIHAN
Rentang waktu pelaksanaan antara Maret sampai dengan Juli 2014. Pelaksanaan pelatihan Instruktur Nasional dapat dilakukan segera setelah berakhirnya pelatihan narasumber nasional yang direncanakan minggu kedua Pebruari 2014. Pelaksanaan pelatihan untuk guru sasaran paling ideal adalah setelah Buku Guru dan Buku siswa untuk pelatihan diterima oleh Guru

26 SISTEM PELAPORAN DAN EVALUASI PELAKSAANAAN PELATIHAN
Seluruh proses Pelaksanaan pelatihan kurikulum terdokumentasikan dengan melakukan input pada Aplikasi Manajemen Pelatihan yang disediakan BPSDMPK-PMP. Dokumentasi meliputi : Identitas Lokasi Pelatihan Identitas Instruktur dan Peserta Pelatihan Nilai Pretest dan Postest, Sikap, pengetahuan dan keterampilan Daftar Hadir Peserta untuk setiap sesi pelatihan. Data-data proses pelatihan dipastikan dientri oleh panitia daerah berkoordinasi dengan tim LPMP di setiap TPK dan selanjutnya akan disatukan di database nasional Pelatihan Kurikulum yang dipergunakan untuk evaluasi.

27 KERJASAMA PEMBIAYAAN PELATIHAN DENGAN DINAS PENDIDIKAN
Keterbatasan anggaran Pelatihan Kurikulum dapat diatasi dengan diadakannya kerjasama pembiayaan pelatihan antara LPMP dan Dinas Pendidikan Propinsi/Kabupaten/Kota.


Download ppt "RANCANGAN IMPLEMENTASI KURIKULUM TAHUN ANGGARAN PROVINSI JAWA TIMUR"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google