Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Pemrograman Visual I Pendahuluan Presented by : Herianto.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Pemrograman Visual I Pendahuluan Presented by : Herianto."— Transcript presentasi:

1 Pemrograman Visual I Pendahuluan Presented by : Herianto

2 Sejarah Microsoft Visual Basic 6.0  Microsoft Visual Basic merupakan pengembangan dari pendahulunya yaitu bahasa pemrograman BASIC (Beginner’s All- purpose Symbolic Instruction Code) yang sudah dikembangkan sejak tahun 1950.

3 Microsoft Visual Basic 6.0  Microsoft Visual Basic adalah bahasa pemrograman yang digunakan untuk membuat aplikasi Windows yang berbasis grafis (Graphical User Interface).  Visual Basic 6.0 merupakan Event-Driven Programming, yang artinya program menunggu sampai adanya respon dari pemakai berupa event/kejadian tertentu.

4 Struktur Aplikasi Visual Basic  Form  Window/jendela dimana user membuat interface/tampilan.  Control  Tampilan berbasis grafis yang dimasukkan pada Form untuk membuat interaksi dengan pemakai. Form dan Control adalah objek.  Cth : Textbox, Label, Scrollbar, Command Button, dll.

5 Struktur Aplikasi Visual Basic  Properties  Nilai/karakteristik yang dimiliki oleh sebuah objek Visual Basic. Visual Basic menerapkan properties standar/default, tapi pengguna dapat mengubah properties pada saat mendesain program atau pada saat program dijalankan.  Cth : Caption, Height, Width, ForeColor, dll.  Methods  Serangkaian perintah yang sudah tersedia pada suatu objek yang dapat diminta untuk mengerjakan tugas khusus.  Cth : Hide, Move, Show, dll.

6 Struktur Aplikasi Visual Basic  Event Procedure  Kode yang berhubungan dengan suatu objek. Kode ini akan dieksekusi ketika ada respon dari pemakai berupa event tertentu.  Cth : Click, KeyPress, KeyDown, dll.  General Procedure  Kode yang tak berhubungan dengan suatu objek, dan kode ini harus diminta oleh aplikasi.

7 Struktur Aplikasi Visual Basic  Module  Merupakan kumpulan dari Prosedur, Function, Variabel, dan Konstanta Public yang digunakan oleh aplikasi.

8 Memahami Object, Property, Method, dan Event

9 Visual Basic Environment 1 2 3 4 5 6 7 1.Menubar 2.Toolbar 3.Toolbox 4.Window form 5.Window code 6.Project explorer 7.Window properties

10 Mengatur Property Objek 1  Object Selector Daftar object-object yang terdapat pada sebuah form, termasuk form itu sendiri. 2  Property dan Value List Daftar properties dari objek yang sedang terpilih dan nilai properties yang dapat diset sesuai kebutuhan. 3  Property Description Deskripsi atau keterangan dari properties yang terpilih. 1 2 3

11 Menulis Coding Program 1  Object Selector Daftar object-object yang terdapat pada sebuah form, termasuk form itu sendiri. 2  Event Selector Daftar event-event yang dapat dipilih dari object yang sedang terpilih. 3  Code Editor Tempat untuk mengetikkan perintah-perintah yang akan dijalankan oleh Visual Basic. 12 3

12 Events  Change  Event yang akan terpicu ketika ada perubahan property pada sebuah object.  Cth : Ketika mengetikkan karakter pada textbox.  Click  Event yang akan terpicu ketika object di click oleh pointer mouse pada layar.  Cth : Ketika mengklik command button.

13 Events  DblClick  Event yang akan terpicu ketika object di double click oleh pointer mouse pada layar.  Cth : Ketika melakukan double click pada objek label.  GotFocus  Event yang akan terpicu ketika focus / kursor berada berpindah menuju objek.  Cth : Ketika focus dari command button ke textbox.

14 Events  KeyDown  Event yang akan terpicu ketika tombol keyboard ditekan. Pada event ini terdapat 2 buah parameter, yaitu : KeyCode As Integer dan Shift As Integer.  Keycode merupakan kode ascii dari tombol keyboard yang ditekan  Shift menunjukkan kode apakah tombol shift pada keyboard dalam keadaan ditekan atau tidak. Shift akan bernilai 0 jika tidak ditekan, dan 1 jika dalam keadaan ditekan.  Cth : Ketika tombol enter ditekan pada sebuah textbox.

15 Event  KeyPress  Event yang akan terpicu ketika tombol keyboard ditekan. Pada event ini hanya terdapat 1 buah parameter yaitu KeyAscii As Integer.  Keyascii merupakan kode ascii dari tombol keyboard yang ditekan  Cth : Ketika tombol enter ditekan pada sebuah textbox.

16 Events  KeyUp  Event yang akan terpicu ketika tombol yang sudah ditekan dilepas.  Cth : Ketika tombol enter selesai ditekan pada sebuah textbox  LostFocus  Event yang akan terpicu ketika focus / kursor berpindah ke object lain.  Cth : Ketika kursor dipindahkan dari textbox ke textbox lain.

17 Events  MouseDown  Event yang akan terpicu ketika tombol pada mouse ditekan. Pada event ini ada 4 buah parameter, yaitu : Button As Integer, Shift As Integer, X As Single, dan Y As Single.  Button menunjukkan kode tombol pada mouse, tombol kiri bernilai 1 dan tombol kanan bernilai 2.  Shift menunjukkan kode apakah tombol shift pada keyboard dalam keadaan ditekan atau tidak. Shift akan bernilai 0 jika tidak ditekan, dan 1 jika dalam keadaan ditekan.  X merupakan posisi horizontal (left), sedangkan Y merupakan posisi vertikal (top) kursor mouse pada form.  Cth : Untuk mendapatkan posisi pointer mouse pada form ketika sebuah form diklik.

18 Events  MouseMove  Event yang akan terpicu ketika pointer mouse digerakkan diatas sebuah objek. Pada event ini ada 4 buah parameter, yaitu : Button As Integer, Shift As Integer, X As Single, dan Y As Single.  Button menunjukkan kode tombol pada mouse, tombol kiri bernilai 1 dan tombol kanan bernilai 2.  Shift menunjukkan kode apakah tombol shift pada keyboard dalam keadaan ditekan atau tidak. Shift akan bernilai 0 jika tidak ditekan, dan 1 jika dalam keadaan ditekan.  X merupakan posisi horizontal (left), sedangkan Y merupakan posisi vertikal (top) kursor mouse pada form.  Cth : Untuk mendapatkan secara langsung posisi pointer pada form ketika pointer mouse berada diatas sebuah form.

19 Events  MouseUp  Event yang akan terpicu ketika tombol pada mouse dilepas. Pada event ini ada 4 buah parameter, yaitu : Button As Integer, Shift As Integer, X As Single, dan Y As Single.  Button menunjukkan kode tombol pada mouse, tombol kiri bernilai 1 dan tombol kanan bernilai 2.  Shift menunjukkan kode apakah tombol shift pada keyboard dalam keadaan ditekan atau tidak. Shift akan bernilai 0 jika tidak ditekan, dan 1 jika dalam keadaan ditekan.  X merupakan posisi horizontal (left), sedangkan Y merupakan posisi vertikal (top) kursor mouse pada form.  Cth : Untuk mendapatkan posisi pointer mouse pada form ketika sebuah form diklik dan dilepas.

20 Events  Activate  Event yang akan terpicu ketika sebuah object berupa form dijalankan.  Cth : Pada saat form dijalankan.  Load  Event yang akan terpicu ketika form diload atau dijalankan.  Cth : Pada saat form diload atau dijalankan.

21 Events  Resize  Event yang akan terpicu ketika ukuran sebuah object berupa form diubah pada saat program dijalankan.  Cth : Ketika memperbesar ukuran form pada saat dijalankan.  Terminate  Event yang akan terpicu ketika form dihentikan atau ditutup.  Cth : Pada saat form ditutup atau dihentikan.  Unload  Event yang akan terpicu ketika form dihentikan atau ditutup.  Cth : Pada form di unload.


Download ppt "Pemrograman Visual I Pendahuluan Presented by : Herianto."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google