Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
P L E A S E W A I T
2
MARI BELAJAR MOMENTUM DAN IMPULS
MENU MATERI ANIMASI VIDEO SOAL LATIHAN MARI BELAJAR MOMENTUM DAN IMPULS By : LINA PRASTIWI
3
KOMPETENSI MATERI ANIMASI VIDEO SOAL LATIHAN
4
KOMPETENSI Standar Kompetensi : MENU
1. Menganalisis gejala alam dan keteraturannya dalam cakupan mekanika benda titik. MATERI ANIMASI VIDEO SOAL LATIHAN Kompetensi Dasar : 1. Menunjukkan hubungan antara konsep impuls dan momentum untuk menyelesaikan masalah tumbukan Indikator : 1.1. Memformulasikan konsep impuls dan momentum,keterkaitan antar keduanya,serta aplikasi dalam kehidupan (misalnya roket) 1.2. Mengintegrasi hukum kekekalan energi dan kekekalan momentum untuk berbagai peristiwa tumbukan.
5
MATERI MOMENTUM MENU MATERI Momentum dirumuskan sebagai berikut :
Momentum adalah hasil kali massa dan kecepatan vektor suatu benda. Momentum adalah suatu vektor yang mempunyai arah sama dengan kecepatan benda. Momentum dirumuskan sebagai berikut : p = m.v p = momentum (kg m/s) m = massa benda (kg) v = kecepatan benda (m/s) MATERI ANIMASI VIDEO SOAL LATIHAN NEXT
6
MATERI IMPULS Suatu impuls adalah hasil kali suatu gaya yang bekerja dalam waktu yang singkat yang menyebabkan suatu perubahan dari momentum. Sebuah benda menerima momentum melalui pemakaian suatu impuls. Impuls dirumuskan sebagai berikut : I = F. ∆t F= gaya ( N ) ∆t = waktu (s ) BACK NEXT
7
MATERI TUMBUKAN Macam tumbukan yang kita bahas ada 3 macam, yaitu:
Tumbukan antara kedua benda yang kita bahas adalah tumbukan sentral, yaitu tumbukan antara kedua benda dimana pada saat terjadi tumbukan kecepatan masing-masing benda menuju ke pusat benda masing-masing. Macam tumbukan yang kita bahas ada 3 macam, yaitu: 1. tumbukan lenting sempurna, 2. tumbukan lenting sebagian, dan 3. tumbukan tak lenting . BACK NEXT
8
MATERI TUMBUKAN LENTING SEMPURNA
Pada tumbukan lenting sempurna tidak terdapat kehilangan energi, sehingga pada tumbukan lenting sempurna: berlaku hukum kekekalan energi kinetik - berlaku hukum kekekalan momentum m1v1 + m2v2 = m1v1' + m2v2' - koefisien restitusi: e = 1 BACK NEXT
9
MATERI TUMBUKAN LENTING SEBAGIAN
Pada tumbukan ini berlaku hokum kekekalan momentum, tetapi hokum kekekalan energy tidak berlaku. Hal ini karena ada tenaga yang hilang saat tumbukan. Dengan demikian, Ek setelah tumbukan < Ek sebelum tumbukan atau: - m2(v’2 - v2)2 < v1(v1 - v’1)2 …………… (iii) dengan cara membagi persamaan (iii) dengan persamaan (ii) maka didapat: - (v’1 - v’2)2 < v1(v1 - v2)2 BACK NEXT
10
MATERI MENU TUMBUKAN TAK LENTING SAMA SEKALI
Pada tumbukan tidak lenting sama sekali , setelah tumbukan kedua benda menjadi satu dan bergerak bersama-sama (v1’ = v2’ = v’) sehingga pada tumbukan tidak lenting sama sekali:- berlaku hukum kekekalan momentum m1v1 + m2v2 = (m1 + m2)v' - koefisien restitusi: e = 0 MATERI ANIMASI VIDEO SOAL LATIHAN BACK
11
ANIMASI MENU MATERI ANIMASI VIDEO SOAL LATIHAN
12
VIDEO MENU MATERI ANIMASI VIDEO SOAL LATIHAN
13
SOAL LATIHAN MENU PETUNJUK MENGERJAKAN SOAL MATERI
ANIMASI VIDEO SOAL LATIHAN Piilih jawaban yang menurut anda benar Klik tombol yang menurut anda jawaban benar Jangan lupa berdoa, sebelum mengerjakan Dalam mengerjakan harus teliti START
14
Sebuah benda bergerak dengan momentum sebesar p
Sebuah benda bergerak dengan momentum sebesar p. Tiba-tiba, benda itu pecah menjadi dua bagian yang besar momentumnya masing-masing p1 dan p2 dalam arah yang saling tegak lurus. Momentum benda tersebut dapat dinyatakan sebagai …. a. p = p1 + p2 c. p = p2 – p1 e. p = (p12 + p22) b. p = p1 – p2 d. p = (p12 + p22) ½
15
Sebuah truk bermassa kg melaju dengan kecepatan 36 km/jam, kemudian menabrak sebuah pohon dan berhenti dalam waktu 0,1 sekon. Gaya rata-rata pada truk tersebut selama berlangsungnya tabrakan adalah …. 200 N c N e N b N d N
16
Sebuah gaya F yang bervariasi terhadap waktu, bekerja pada sebuah benda bermassa 5 kg hingga menghasilkan momentum sebesar 80 kg m/s dalam waktu 5 sekon. Nilai xadalah …. 10 N 30 N 50 N 20 N 40 N
17
Dua balok bermassa m1 = 2kg dan m2 = 4kg bergerak saling mendekati di atas bidang horizontal yang licin. Laju awal masing-masing balok tersebut adalah v1 = 5 m/s dan v2 = 10 m/s. Jika kedua balok saling bertumbukan, momentum linear …. 1) sistem adalah 30 kgm/s 2) balok kedua 30 kgm/s jika laju balok pertama menjadi nol 3) balok kedua 20 kgm/s jika kecepatan balok pertama 5 m/s ke kiri 4) balok pertama 30 kgm/s ketika laju balok kedua nol Pernyataan yang benar adalah …. 1,2,dan 3 2 dan 4 1,2,3,dan 4 4 1 dan 3
18
Sebuah balok yang massanya 990 gram terikat pada pegas, seperti terlihat pada gambar. Peluru yang massanya 10 gram mengenai balok tersebut dengan kecepatan 150 m/s sehingga peluru ada di dalam balok, dan pegas tertekan sampai 10 cm. Nilai konstanta pegas k jika lantai licin adalah …. 2.25 N/m 22.5 N/m 15 N/m 0.15 N/m 225 N/m
19
Benda A bermassa mA dan benda B bermassa mB = k mAdengan k = tetapan positif. Selanjutnya, A dan B berbenturan pada arah yang berlawanan. Sebelum benturan, kecepatan B adalah vB dan kecepatan A adalah vA = -k vB. Apabila benturan bersifat lenting sempurna, sesaat setelah benturan kelajuan A dan B berturut-turut besarnya adalah …. v, k vA, vA vB, vB vB, vA vA, vB
20
Sebuah roket bermassa 200 ton diarahkan tegak lurus ke atas
Sebuah roket bermassa 200 ton diarahkan tegak lurus ke atas. Jika mesin roket mengeluarkan/membakar bahan bakar sebanyak 20 kg setiap sekon, berapakah kecepatan molekul gas yang terbakar itu adalah …. (pengurangan massa roket karena pembakaran bahan bakar sedikit sehingga boleh diabaikan) 100 km/s 60 km/s 80 km/s 70 km/s 90 km/s
21
Sebuah bola dengan massa 0,1 kg dijatuhkan dari ketinggian 1,8 meter dan mengenai lantai. Kemudian dipantulkan kembali sampai ketinggian 1,2 m. Jika g = 10 m/s2. Tentukan impuls karena berat bola ketika jatuh... 50 0.1 Ns 6 Ns 1 Ns
22
Sebuah bola dengan massa 0,1 kg dijatuhkan dari ketinggian 1,8 meter dan mengenai lantai. Kemudian dipantulkan kembali sampai ketinggian 1,2 m. Jika g = 10 m/s2. Tentukan nilai restitusinya 0.8 1.5 1.2 0.6 1.1
23
Sebuah gerbong kereta dengan massa 10
Sebuah gerbong kereta dengan massa kg bergerak dengan laju 24 m/s. Gerbong tersebut menabrak gerbong lain yang serupa dan dalam keadaan diam. Akibat tabrakan tersebut, gerbong tersambung menjadi satu. Berapakah kecepatan bersama dari gerbong tersebut? 8 m/s 10 m/s 0.002 m/s 12 m/s 0.012 m/s
24
20 Klik disini hasilnya
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.