Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Benefit & Welfare Activity
PT. AICK
2
Benefit & Welfare Progress Report
Kegiatan-Kegiatan: Perusahaan memberikan perhatian yang besar terhadap Kesejahteraan Karyawan terutama KESEHATAN. Selain berobat ke Poliklinik Perusahaan, karyawan didaftarkan ke asuransi kesehatan Sinar Mas dimana benefit-benefitnya lebih baik dari asuransi kesehatan sebelumnya Kami mengupayakan supaya semua karyawan memahami semua benefit seperti: - Sinar Mas dan Aturannya - Jamsostek dan aturannya
3
Benefit & Welfare Progress Report…
Membuat kegiatan atau aktivitas yang membuat karyawan terhibur dan betah tinggal di kebun: - Kegiatan keagamaan - Olahraga - Kegiatan hiburan tahunan (Taman Hiburan Rakyat) - Merayakan event besar/tahunan - Perlombaan HUT RI
4
Hambatan & Tantangan Menghadapi karyawan yang kurang memahami benefit dan aturan asuransi kesehatan Excess Claim sering terlambat dinformasikan dari pihak asuransi ke perusahaan sehingga mempersulit proses selanjutnya (pemotongan gaji karena melebihi limitasi, dll) Adanya beberapa jenis penyakit yang bisa melebihi limitasi. Tidak ada koordinasi antara Pihak RS Dr Murjani Sampit dan Pihak Simas sehingga HRD harus membuat surat jaminan untuk kasus Rawat Inap karyawan. Distribusi kartu Simas/jamsostek melalui estate sering tidak sampai ke karyawan ybs
5
Rekomendasi 1.Memberikan sosialisasi secara berkala mengenai benefit dan aturan Asuransi kesehatan. 2. Bekerjasama dengan Dokter Perusahaan untuk meninjau ulang jenis penyakit yang biayanya melewati limitasi 3. Meminta kepada pihak Asuransi dan RS Murjani agar dapat berkoordinasi lebih baik sehingga PT AICK mendapat pelayanan yang baik sebagai konsumen.
6
Welfare Activities
7
Sports Month 2010
8
Pertandingan Tenis Meja
9
Perayaan Hari Kartini 21 Apr 2010
Lomba membuat kue
10
Lomba memasang kebaya dan merias wajah pasangan Lomba memasang kebaya dan merias wajah pasangan
12
Bantuan Sembako Dan Pakaian Bagi Korban Kebakaran Barak Di PT AWL 19
Beras, mie instans, minyak goreng, susu kaleng, the, kopi, gula, roti kering, telor, makanan bayi Pakaian bekas layak pakai
13
2 Barak habis terbakar Sebelum kebakaran Sesudah kebakaran
14
Distribusi bahan bantuan
17
Permainan Tong Setan /Tong Edan
Taman Hiburan Rakyat – TLE 26 Juni – 03 Juli 2010 Permainan Tong Setan /Tong Edan Komidi Putar & Cincin Raksasa
18
Stand HRD – Distribusi Simas Card
Bazar Agro Women
19
Isra Mi’raj 09/07/2010 Terawan Estate
20
Jalan Sehat Keluarga 31 Juli 2010 – SMP Tunas Agro
Kegiatan ini diselenggarakan pada hari yang sama dengan Bazar siswa-siswi SMP Tunas Agro dengan tujuan dari peserta yang hadir bisa membeli hasil karya dari mereka yaitu Makanan dan Karya seni siswa
21
Permainan memasukkan bola dalam lubang
Permainan sebelum Jalan Sehat Keluarga Permainan memasukkan bola dalam lubang Permainan melempar botol dengan bola
22
Bazar Makanan siswa SMP Tunas Agro
23
Perlombaan menggambar dan mewarnai untuk anak-anak
24
Lomba membawa buah Jeruk di kepala
25
Lomba Kursi Panas
26
Pembagian Hadiah
27
Pertandingan Badminton
Kegiatan Menjelang 17 Agustus 2010 Pertandingan Badminton Pertandingan Sepak Bola
28
Pertandingan Sepak Takraw
29
Pertandingan Bola Volly Pria
Pertandingan Bola Volly Putri
30
Pertandingan Tenis Meja
31
Saturday Flush – 04 December 2010
32
Saturday Flush – 04 December 2010
33
Menjenguk Karyawan Sakit
34
Sosialisasi Asuransi Sinar Mas
Sosialisasi Program Asuransi dan Jamsostek Sosialisasi Asuransi Sinar Mas
35
Sosialisasi Pinjaman Uang Muka Perumahan Jamsostek 23.09.2010
Sosialisasi program Jamsostek berkaitan dengan pinjaman uang muka perumahan kerjasama dengan Bank – Sosialisasi oleh Pihak Jamsostek – Bank – Developer
36
Sosialisasi Program Her Registrasi Jamsostek
Schedule Tgl : Sosialisasi to SPM – SPE – SRE Tgl : Sosialisasi to TRM - Transport - CE -CWS Tgl : Sosialisasi to TRE Tgl : Sosialisasi to TLE – LPE Tgl : Sosialisasi to RIM Capital
37
Motto kami adalah Memberikan service / layanan terbaik yang berkualitas tinggi di seluruh aktivitas HR & GA dengan penuh ketulusan hati, keinginan untuk menanggapi dan menindaklanjuti dengan cepat dan tepat serta kepekaan terhadap keadaan perusahaan dan karyawan
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.