Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Perancangan Web WWW.BAJINGTANAH.COM Syarat untuk memenuhi nilai UAS (Ujian Akhir Semester)

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Perancangan Web WWW.BAJINGTANAH.COM Syarat untuk memenuhi nilai UAS (Ujian Akhir Semester)"— Transcript presentasi:

1 Perancangan Web Syarat untuk memenuhi nilai UAS (Ujian Akhir Semester)

2 Anggota Kelompok Riska Sartika Ratna Ningsih Asri Mutia sari Jery randika putra Gonzaga Gogo Wildan Ramadhan Agung Juniarto

3 Ruang Lingkup Pembahasan Presentasi
Pendahuluan Landasan Teori Profile Perusahaan Perancangan Database dan Tabel Form dan Koneksi Database Hosting Demo program Kesimpulan dan Saran Ruang Lingkup Pembahasan Presentasi

4 PENDAHULUAN Latar Belakang Rumusan Masalah Batasan Masalah Manfaat

5 LANDASAN TEORI Untuk menunjang presentasi ini, diambil beberapa bahan referensi seperti bahasa pemrograman PHP dan MySQL, serta beberapa bahan lainya yang diperlukan dalam pembangunan website e-commerce Bajing Tanah : Internet Website E-Commerce

6 Internet Internet merupakan sebuah solusi jaringan yang dapat menghubungkan beberapa jaringan lokal yang ada pada suatu daerah, kota, atau bahkan pada suatu negara untuk dapat menghubungkan beberapa komputer sehingga menjadi sebuah kelompok jaringan. TCP/IP yaitu sebuah protocol yang mengidentifikasi sebuah komputer yang terhubung di dalam jaringan. TCP/IP memiliki teknik mengidentifikasi dengan menggunakan penomoran yang dinamakan Internet Protokol Addres (IP Address). Dengan menggunakan nomor ini sebuah komputer dapat terhubung dengan komputer lain dalam sebuah jaringan atau dalam jaringan local yang disebut internet (Nugroho, 2004).

7 Hypertext Markup Language (HTML
Website Menurut Nugroho (2004), World Wide Web yang sering disingkat WWW adalah layanan yang disediakan server untuk komputer client dalam mengakses data diserver. Komputer client merupakan suatu komputer yang digunakan untuk mengakses layanan server seperti web. Dengan adanya WWW seorang pengguna dapat menampilkan halaman virtual yang disebut website. Pada tahun 1990 World Wide Web mulai dikembangkan olah CERN (Laboratorium Fisika Partikel di Swiss) berdasarkan proposal yang dibuat oleh Tim Bernes-lee. Namun demikian WWW browser yang baru lahir dua tahun kemudian, tepatnya tahun 1992 dengan nama Viola. Viola diluncurkan oleh Pei Wei dan didistribusikan bersama CERN. Jika dilihat dari proses kerjanya WWW dapat dibagi menjadi beberapa komponen seperti berikut: Protocol Address Hypertext Markup Language (HTML

8 E-Commerce Electronic commerce didefinisikan sebagai proses pembelian dan penjualan produk, jasa dan informasi yang dilakukan secara elektronik dengan memanfaatkan jaringan komputer. E-commerce dari beberapa perspektif, diantaranya dari perspektif komunikasi, e-commerce adalah pengiriman informasi, produk, jasa, atau pembayaran melalui jaringan telepon atau jalur komunikasi lainnya. E-commerce didefinisikan sebagai kegiatan menjual barang dagangan atau jasa melalui internet. Seluruh komponen yang terlibat dalam bisnis praktis diaplikasikan disini, seperti customer service, produk yang tersedia, cara pembayaran, jaminan atas produk yang dijual, cara promosi dan sebagainya.

9 Rancangan Desain Website E-Commerce
Desain rancangan halaman website website e-commerce terbagi menjadi beberapa bagian yaitu: Header, bagian ini berisi informasi tentang butik, beberapa menu shortcut, dan form searcing barang. Content, bagian ini berisi box-box yang berisi keterangan dan gambar barang barang yang dijual. Footer, bagian ini berisi informasi pembuatan website seperti tahun dibuat website, programmer website dan informasi penting lainya.

10 Profil Perusahaan Sejarah Perusahaan Visi dan Misi Data Perusahaan Struktur Organisasi

11 VISI Menjadikan fanbase Anime dan Jepang tidak kalah besar dari fanbase lainnya(Barat,K-Pop,dll) yang sudah sering dijadikan kiblat fasion di Indonesia. MISI Dikarenakan belanja online di Indonesia masih rawan penipuan ,kami berusaha memberikan pelayanan terbaik berbelanja online kepada konsumen dengan konsep 3T yaitu Tercepat, Termudah, dan Terpercaya namun tetap mengindahkan aspek kehati-hatian sehingga menjadi perusahaan yang sehat Dan kuat.

12 Data Perusahaan Nama Perusahaan = Bajing Tanah Clothing
Alamat Perusahaan=Jl.Siliwangi Gg.H.Marzuki I = No Telepon =

13 Struktur Organisasi Owner/Pemilik Bag. Produksi Bag. Marketing
Bag. Pengiriman

14 Perancangan Database Perancangan Database dan Tabel
Database adalah suatu koleksi data komputer yang terintegrasi, diorganisasikan dan disimpan dengan suatu cara yang memudahkan pengambilan kembali (McLeod, 2001). Database atau basis data, menurut Fathansyah (2001) dapat didefinisikan sebagai himpunan kelompok data (arsip) yang saling berhubungan yang diorganisasi sedemikian rupa agar kelak dapat dimanfaatkan kembali dengan cepat dan mudah. Dalam database dikenal juga Database Management System (DBMS) yaitu suatu program komputer yang digunakan untuk memasukkan, mengubah, menghapus, memanipulasi, serta memperoleh data atau informasi dengan praktis dan efisien. Rancangan database untuk pembuatan website e-commerce Bajing Tanah Clothing ini menggunakan database MySQL. Di dalam nya terdapat beberapa tabel. Diantaranya: Tabel user, login, pemesanan dan detail

15 Form dan Koneksi Database
Dikarenakan pembuatan website Bajing Tanah Ini Menggunakan CMS maka semua form dan database sudah terbuat otomatis ketika wordpress dan template di instal. Dibawah ini terdapat form dan database yang ada di website e-commerce Bajing Tanah Clothing. Form registrasi Form login Form pemesanan

16 Form Registrasi

17 Form Login

18 Form Pemesanan

19 struktur database WP, ada 4 table utama yaitu:
B. Koneksi Database Di dalam CMS khususnya mengguanakan wordpress database untuk aktivitas website sudah terinstall otomatis, berikut gambaran database pada wordpress. struktur database WP, ada 4 table utama yaitu: wp_post wp_terms, wp_term_taxonomy dan wp_term_relationships

20 Hosting Web Hosting adalah salah satu bentuk layanan jasa penyewaan tempat di Internet yang memungkinkan perorangan ataupun organisasi menampilkan layanan jasa atau produknya di web / situs Internet. Tempat dapat juga diartikan sebagai tempat penyimpanan data berupa megabytes (mb) hingga terabytes (tb) yang memiliki koneksi ke internet sehingga data tersebut dapat direquest atau diakses oleh user dari semua tempat secara simultan. Inilah yang menyebabkan sebuah website dapat diakses bersamaan dalam satu waktu oleh multi user. Pada dasarnya sebuah server webhosting menggunakan adalah sebuah komputer biasa namun menggunakan beberapa komponen dan program dasar sebuah server serta disarankan harus mampu untuk online 24 jam setiap hari dan tanpa harus dimatikan dalam jangka waktu lebih lama daripada komputer biasa.

21 1. Masuk ke hosting, pilih WORDPRESS
2. Akan muncul tampilan seperti ini. Isi data yang dibutuhkan

22 3. Jika penginstallan Wordpress berhasil, tampilannya akan seperti ini

23 4. Untuk mengecek database, masuk dulu ke HOME hostingan, pilih seperti yang di gambar
5. Perhatikan nama database dan user MySQL nya, sudah sesuai dengan yang tercantum di halaman sebelumnya. Itu berarti database berhasil dibuat

24

25 6. Karena memakai Wordpress yang diinstall otomatis, maka database diatas pun sudah dibuat secara otomatis ketika Wordpress terpasang

26 7. Selesai. Selanjutnya tinggal masuk ke Wordpress admin dan mengedit tampilan website seperti yang diinginkan.

27 Demo Program

28 KESIMPULAN DAN SARAN


Download ppt "Perancangan Web WWW.BAJINGTANAH.COM Syarat untuk memenuhi nilai UAS (Ujian Akhir Semester)"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google