Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehJulian Musa Telah diubah "10 tahun yang lalu
1
STIE BISNIS INDONESIA 2009 FIRDAUS AHMADI, S.KOM, MM
2
E-Commerce, atau Electronic Commerce merupakan salah satu teknologi yang berkembang pesat dalam dunia per- internet-an. Penggunaannya umumnya mengindikasikan adanya suatu transaksi jual - beli via Online yang melibatkan banyak fitur – fitur dalam prosesnya
3
Menghemat Waktu Menghemat Biaya Barang Lebih Murah Informasi tersedia lebih banyak Barang – barang tersedia lebih lengkap
6
Buka Situs Web E-Commerce Pilih barang belanjaan Konsep Shopping Card Mengisi Formulir di Web Chrose Check barang yang telah dibeli
8
Intershop Online keluaran Intershop Communications Merchant Server keluaran Microsoft Corp Electronic Commerce Suite keluaran iCat WebPagemaker keluaran Pagemaker dll
9
Ciptakan Suatu Ide Produk Design (rapikan) Produk tersebut Photo Produk tersebut Scan Photonya Buatlah Kalimat Marketing yang menarik Designlah sebuah Web ( Gunakan Software pembuat Web ) Percantik Tampilan Hosting di Perusahaan Hosting
10
DB2, Oracle, atau SQL ( Structure Query Language)
11
Mendaftar sebagai customer pada web tersebut Menggunakan E-cash Menggunakan Smartcard Menggunakan iCheck
12
Penggunaan Standar Enkripsi Khusus Penggunaan Program Anti Virus
13
SET (Secure Electronic Transaction). Standar enkripsi yang digunakan dalam e- commerce Selain digunakan untuk pembayaran dengan credit card, SET juga digunakan untuk pembayaran dengan smartcard Dengan menggunakan SET, kerahasiaan informasi customer (berupa nama dan nomor kartunya) bisa dijaga SET juga bisa menjaga autotentifikasi atau identitas penjual dan customer, sehingga tidak bisa disalahgunakan oleh sembarang orang.
14
SET menggunakan suatu kriptografi khusus yang dinamakan asymmetric cryptography untuk menjamin keamanan suatu transaksi Asymmetric cryptography ini juga disebut dengan nama Public-key Cryptography. Enkripsi ini menggunakan dua kunci/key (yaitu kode), satu kunci digunakan untuk meng-enkripsi data, dan kunci lainnya untuk men-dekripsi data tersebut. Kedua kunci tersebut terhubung secara matematis dengan rumus tertentu, sehingga data yang telah di- enkripsi oleh suatu kunci hanya bisa di-dekripsi dengan menggunakan kunci pasangannya.
15
Sampai saat ini, salah satu web resmi yang telah menyelenggarakan e-commerce di Indonesia adalah RisTI Shop Yaitu Divisi Riset dan Teknologi Informasi milik PT. Telkom, menyediakan prototipe layanan e-commerce untuk penyediaan informasi produk peralatan telekomunikasi dan non-telekomunikasi.
16
beberapa indikator tentang internet di Indonesia yang masih kurang menggembirakan. Misalnya : berdasarkan data APJII, dari 55 penyelenggara jasa internet di Indonesia yang telah mengantongi izin dari Dirjen Postel untuk memberikan jasa pelayanan, hanya 43 saja yang aktif menawarkan jasa. Selanjutnya pertumbuhan domain baru (perusahaan dengan co.id) masih sedikit yang menggunakannya
17
Perubahan yang terjadi dalam dua tahun terakhir, menunjukkan bahwa perdagangan yang dilakukan melalui internet terjadi penurunan harga sekitar 30%. Merupakan sebuah fenomena digital ekonomi yang mengurangi peranan intermediasi. Lewat internet, pelanggan menemukan akses langsung ke produsen sehingga biaya otomatis dapat ditekan Pemanfaatan internet dalam bisnis juga mengakibatkan proses bisnis berlangsung cepat. Order Cycle sebuah bisnis yang tadinya memakan waktu 30 hari, waktunya bisa menjadi pendek, yakni 5 hari saja. Proses yang cepat ini tentu akan meningkatkan pendapatan. (sentralweb.com)
18
Memperluas jangkauan pasar Meningkatkan layanan untuk pelanggan mengefisienkan operasi Keamanan yang lebih terjamin
19
Dell Computer (www.dell.com) yang sanggup menangguk penjualan US$ 1 juta/hari lewat Internet Toko Buku Amazon (www.amazon.com) yang dua tahun lalu belum ada, tahun ini omsetnya ratusan juta dolar AS. Barang jualannya pun segera bertambah: CD, aneka cendera mata. Glodokshop.com Jakartanotebook.com dll
20
International Data Corporation (IDC) berani memperkirakan, nilai transaksi di Internet akan tumbuh secara dramatis, dari US$ 318 juta (1985) menjadi US$ 95 miliar selama tahun 2000. Data terbaru IDC (1998) juga menyebutkan, nilai transaksi via Internet di Asia-Pasifik (tak termasuk Jepang) pada 1998 mencapai US$ 643,11 juta, dengan jumlah pengakses sekitar 7,9 juta Transaksi via Internet dari Indonesia diperkirakan sekitar US$ 1,16 juta dengan angka pengakses sekitar 110 ribu Malaysia saja mempunyai nilai transaksi online pada 1998 sekitar US$ 20,1 juta dengan jumlah pengakses Internet sekitar 410 ribu.
21
Dyviacom Intrabumi atau D-Net (www.dnet.net.id) Wahana transaksi berupa mal online yang disebut D-Mall (diakses lewat D-Net) itu, telah menampung sekitar 33 toko online/merchant. Produk yang dijual bermacam-macam, dari makanan, aksesori, pakaian, produk perkantoran sampai furniture. Indosat -- lewat IndosatNet (www.indosat.net.id) -- kini tengah mematangkan fasilitas transaksi online-nya, yang disebut i2 Mall (Indonesia Interactive Mall). Telkom juga tengah mengembangkan mal online khusus produk-produk telekomunikasi yang disebut RisTIShop. WasantaraNet yang dimiliki PT Pos Indonesia telah pula membangun mal online-nya sendiri
22
Gondo Wangi Sariaji, penyedia produk perawatan rambut dan tubuh, meminta pembeli mentransfer uangnya ke rekening perusahaan ini --yang dicantumkan dalam formulir pesanan M.O.G. (TV Media) meminta pembeli membayar secara online lewat kartu kredit dengan menyebutkan nomor kartu dan masa berlakunya GiftNet, kendati juga meminta pembayaran dengan kartu kredit, juga meminta pembeli menyampaikan nomor kartunya via telepon.
23
VeriFone CyberCash DigiCash IBM penyedia IPS tersebut menjamin bahwa dengan menggunakan paket solusinya -- yang mengadopsi versi mutakhir protokol SET -- para merchant, lembaga keuangan (acquiring banks) dan konsumen dapat melakukan transaksi aman di Internet.
24
Internet Storefront Order Entry Order Fulfillment Product and Order Database Web Server, Windows NT dan Hardware Paket Layanan ini sering disebut : Store in Box (www.verifone.com)
25
Solusi lengkap lain yang ditawarkan CyberCash (www.cybercash.com) disebut CashRegister (versi 3). Solusi ini juga menjanjikan kemampuan menerima transaksi kartu kredit secara aman lewat Internet, otorisasi secara real time, proses settlement dan kemampuan manajemen pembayaran lainnya.
26
Menyiapkan presence-nya, yakni membuat homepage-nya, terutama sebagai storefront. Pekerjaan yang terkait dengan hal ini adalah menyiapkan content, desain dan web hosting- nya Menyiapkan interaktivitas toko online tersebut. Paling sederhana, bisa menggunakan fasilitas E- mail di website-nya Selanjutnya, tahapan yang lebih canggih apabila toko online yang dibangun juga menyediakan transaksi online dengan sistem pembayaran kartu kredit secara online.
27
Menyertakan biaya meterai untuk nilai transaksi tertentu dan Adanya pengenaan pajak
28
Merchant bisa bekerjasama dengan perusahaan jasa kurir seperti - UPS, - FedEx dan - PT Pos. Bahkan, untuk kebutuhan ekspor sekalipun.
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.