Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Pasar Global dan Pusat Pusat Bisnis
Dr. Ratih Hurriyati, M.Si Puspo Dewi Dirgantari, S.Pd, MT, MM
2
Pasar Global Pasar Global, ialah pasar dimana terdapat perusahaan perusahaan yang beroperasi di lebih dari satu negara untuk memperoleh keunggulan Industri global, industri dimana posisi strategies pesaing dalam pasar geographis yang pada dasarnya di pengaruhi posisi global secara keseluruhan Perusahaan global, Suatu perusahaan yang beroperasi di lebih dari satu negara serta memiliki keunggulan litbang, produk, logistik, pemasaran, dan keuangan dalam biaya dan reputasi perusahaan yang tidak dimiliki oleh pesaing domestik murni.
3
Keputusan dalam memasuki pasar global
Memutuskan apakah Akan bergerak Ke luar negeri Memutuskan pasar Yang akan dimasuki Menentukan cara Memasuki pasar Menentukan Program pemasaran Menentukan Organisasi pemasaran
4
BERBAGAI TANTANGAN DALAM BISNIS INTERNASIONAL
Besarnya Utang Luar Negeri Pemerintahan Yang Tidak Stabil Masalah Mata Uang Asing Persyaratan Masuk dan Birokrasi Pemerintah Asing Tarif dan Hambatan Perdagangan Lainnya Korupsi Pembajakan Teknologi Tingginya Biaya Produk dan Adaptasi Komunikasi Perbatasan Yang Berubah
5
Keputusan memasuki pasar luar negeri
Perusahaan menawarkan produk yang lebih baik atau lebih murah untuk menyerang pasar dalam negeri Pasar asing menawarkan peluang laba yang lebih tinggi dari pasar dalam negeri Perusahaan membutuhkan basis pelanggan yang lebih besar untuk mencapai skala ekonomi Ingin mengurangi ketergantungan pada satu pasar Pelanggan perusahaan pergi ke luar negeri dan membutuhkan layanan internasional
6
Keputusan pasar mana yang harus dimasuki
Daya tarik pasar Risiko Keunggulan kompetitif
7
Keputusan cara masuk ke pasar
Biaya untuk memasuki pasar dan mengendalikan pasar Biaya untuk menyesuaikan produk dan komunikasi Ukuran dan pertumbuhan populasi dan tingkat pendapatan dari negara negara yang pertama di pilih Perusahaan asing yang dominan dapat menciptakan hambatan masuk yang tinggi
8
Lima Model Untuk Memasuki Pasar Luar Negeri
Ekspor Tidak langsung Ekspor Langsung Lisensi Usaha Patungan Investasi langsung Banyaknya komitmen, risiko, kontrol, dan keuntungan potensial
9
Ekspor Tidak Langsung Perusahaan bekerja melalui perantara independen untuk mengekspor produk mereka Cara ini merupakan langkah awal bagi pemain baru di bisnis internasional Ekspor Langsung Perusahaan memutuskan untuk mengekspor langsung produknya dengan harapan tingkat pengembalian investasi yang lebih besar Pemberian Lisensi Pemberi lisensi (licensor) memberi izin kepada perusahaan asing menggunakan proses manufaktur, merek dagang, hak paten, rahasia dagang, atau hal berharga lainnya guna mendapatkan fee atau royalti
10
Usaha Patungan Investor luar negeri bergabung dengan investor lokal untuk membentuk usaha patungan (joint venture) di mana di dalamnya mereka berbagi kepemilikan dan kendali perusahaan Investasi Langsung Perusahaan asing dapat membeli sebagian atau seluruh kepemilikan perusahaan lokal (akuisisi) atau membangun fasilitasnya sendiri.
11
Proses Internasionalisasi
Tidak ekspor Ekspor via agen Cabang Penjualan Memproduksi
12
Menentukan Program Pemasaran Dalam menentukan program pemasaran melalui standardisasi bauran pemasaran meliputi; produk, promosi, harga dan saluran distribusi In the past 50 years, companies have expanded well beyond their national borders. Consider the global reach of the companies below…
13
Keegan: Lima strategi produk dan promosi untuk produk global
Perluasan langsung Tidak merubah produk promosi Mengembangkan Produk baru Pengembangan Produk Penyesuaian produk Adaptasi Penyesuaian Komunikasi Adaptasi promosi Penyesuaian Ganda Produk Lima strategi produk dan promosi internasional: 1. Perluasan produk langsung (straight product extension) berarti pemasaran suatu produk di pasar luar negri tanpa perubahan apapun. 2. Adaptasi produk (product adaptation) adalah menyesuaikan produk dengan kondisi atau keinginan setempat. 3. Penemuan produk adalah menciptakan produk atau jasa baru untuk pasar luar negeri. Promosi Perusahaan dapat menerapkan strategi promosi yang sama dengan yang mereka gunakan di pasar dalam negeri, atau mengubahnya untuk setiap pasar lokal. 4. Adaptasi komunikasi (communication adaptation) adalah menyesuaikan sepenuhnya pesan iklan terhadap pasar setempat. 5. Adaptasi ganda adalah mengadaptasi promosi dengan pasar dan menyesuaikan produk tersebut.
14
Produk Lima strategi produk dan promosi internasional: 1. Perluasan produk langsung (straight product extension) berarti pemasaran suatu produk di pasar luar negri tanpa perubahan apapun. 2. Adaptasi produk (product adaptation) adalah menyesuaikan produk dengan kondisi atau keinginan setempat. 3. Penemuan produk adalah menciptakan produk atau jasa baru untuk pasar luar negeri. Promosi Perusahaan dapat menerapkan strategi promosi yang sama dengan yang mereka gunakan di pasar dalam negeri, atau mengubahnya untuk setiap pasar lokal. 4. Adaptasi komunikasi (communication adaptation) adalah menyesuaikan sepenuhnya pesan iklan terhadap pasar setempat. 5. Adaptasi ganda adalah mengadaptasi promosi dengan pasar dan menyesuaikan produk tersebut.
15
Tantangan Penetapan Harga
>Peningkatan Harga >Transfer Harga $ >Pembayaran Dumping >Pasar Abu-abu Dumping , perusahaan membebankan harga yang lebih rendah dari pada biaya produksi atau lebih rendah dari harga yang dibebankan di pasar dalam negeri Gray market, produk sama dijual dengan harga berbeda secara geographis
16
TEMPAT (SALURAN DISTRIBUSI)
HARGA Dalam menentukan harga perusahaan global memiliki pilihan antara lain; Menetapkan harga yang seragam di semua tempat Menetapkan harga berbasis pasar di tiap negara Menetapkan harga berbasis biaya di tiap negara TEMPAT (SALURAN DISTRIBUSI) KANTOR PUSAT PEMASARAN INTERNASIONAL PENJUAL SALURAN DISTRIBUSI ANTAR NEGARA SALURAN DISTRIBUSI DI NEGARA LAIN PEMBELI AKHIR PENJUAL
17
Konsep Saluran Pemasaran Internasional
Penjualan Markas Besar Pemasaran Internasional Saluran antar Dua negara Saluran dengan Negara tujuan Pembeli Final
18
Organisasi Pemasaran Departemen Ekspor Divisi Internasional
Organisasi Global
19
DEPARTEMEN EKSPOR Perusahaan terjun ke pemasaran internasional hanya melalui pengiriman barang. Jika penjualan internasionalnya berkembang, perusahaan membentuk departemen ekspor yang terdiri dari seorang manajer penjualan dan beberapa orang asisten. Bila penjualan meningkat departemen ekspor diperluas menjadi sub-sub departemen.
20
DIVISI INTERNASIONAL Divisi internasional diorganisasikan dengan berbagai cara. Staf divisi internasional perusahaan terdiri dari para spesialis dalam pemasaran, manufaktur, riset, keuangan, perencanaan, dan sumber daya manusia; mereka merencanakan serta menyediakan pelayanan bagi berbagai unit operasi
21
ORGANISASI GLOBAL Dalam organisasi global, manajemen puncak dan staf perusahaan merencanakan fasilitas manufaktur, kebijakan pemasaran, arus finansial, dan sistem logistik di seluruh dunia. Unit-unit operasi global melapor langsung kepada kepala eksekutif atau komisi eksekutif yang dilatih untuk berpikir dengan membentuk wawasan secara global.
22
Kelompok negara berdasarkan tingkat pendapatan (1)
Kelompok negara berpendapatan tinggi 3 gugus negara OECD Organization for economic cooperation and development 23 negara Eropa Barat (Uni Eropa Rep Chenya, Hungaria,islandia, Norwegia, Polandia , Rep Slowakia, Swiss, Turki), 4 negara pinggir pasifik (Australia, Jepang, Selandia Baru & Korea), Kanada, Meksiko dan USA Kuwait, negara Emirate Arab, Hongkong, Israel , Singapura, Taiwan, China
23
Kelompok negara berdasarkan tingkat pendapatan (2)
Negara berpendapatan menengah US $ 745 dan < US $ 9.206 Sebagian Blok bekas Uni Sovyet Chilli, Kroasia, dan Muritius Negara berpendapatan rendah negara berkembang < US $ 745 a. India , Indonesia, Laos, Vietnam, etc
24
Kekuatan Yang mendorong (Driving Force) Pusat Bisnis
Market needs (Kebutuhan Pasar) Technology (Teknologi) Cost (Biaya) Quality (Kualitas) Communications and Transportation (komunikasi dan Transportasi)
25
Kekuatan yang menghambat (Restraining forces)
Market differences (perbedaan pasar) History (sejarah) Organisational culture (Budaya Organisasi) National controls/Barriers to entry (Kendali Nasional/Hambatan masuk suatu negara)
26
Major World Marketplaces
Europe North America Pacific Asia
27
The North American Marketplace and the Nations of NAFTA
28
Europe and the Nations of the European Union
Austria Belgium Denmark Finland France Germany Greece Ireland Italy Luxembourg Netherlands Portugal Spain Sweden United Kingdom
29
The Nations of ASEAN
30
Going International To make The Head Business
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.