Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

MASTER PLAN SISTEM INFORMASI MAHKAMAH AGUNG REPUBLIK INDONESIA

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "MASTER PLAN SISTEM INFORMASI MAHKAMAH AGUNG REPUBLIK INDONESIA"— Transcript presentasi:

1 MASTER PLAN SISTEM INFORMASI MAHKAMAH AGUNG REPUBLIK INDONESIA 2011-2014
Dr. H. Ridwan Mansyur, SH. KEPALA BIRO HUKUM DAN HUMAS BADAN URUSAN ADMINISTRASI MAHKAMAH AGUNG RI

2 Agenda Pendahuluan Gambaran Umum Proses Bisnis MA
Arsitektur Enterprise Sistem Informasi Arsitektur Infrastruktur Teknologi Informasi Usulan Organisasi Tata Kelola SI Roadmap Implementasi

3 BAGIAN PEMELIHARAAN SARANA INFORMATIKA
BAGIAN PENGEMBANGAN SARANA INFORMATIKA BAGIAN PERPUSTAKAAN DAN LAYANAN INFORMASI BAGIAN PERUNDANGAN-UNDANGAN BAGIAN HUBUNGAN ANTAR LEMBAGA

4 Tujuan Penyusunan Master Plan SI MA RI
Kesesuaian (alignment) antara tujuan TI dengan tujuan organisasi MA 1 Terintegrasinya Sistem Informasi MA 2 Meminimalkan biaya pengembangan sistem, pembuatan aplikasi dan sumber daya 3 Adanya Kebijakan dan Standar TI di MA 4

5 Referensi Referensi yang digunakan dalam penyusunan Master Plan Sistem Informasi MA RI : Rencana Strategis MA Cetak Biru Mahkamah Agung RI Perpres No. 14 Tahun 2005 ttg Kepaniteraan Mahkamah Agung Keputusan Sekretaris Mahkamah Agung No. MA/SEK/07/SK/III/2006 Ttg Organisasi dan Tatakerja Sekretariat Mahkamah Agung SK KMA No. 143/KMA/SK/VIII/2007 : Buku I SK KMA No. 032/KMA/SK/IV/2006 : Buku II Pedoman Pelaksanaan Tugas dan Administrasi Pengadilan SK KMA No.144/KMA/SK/VIII/2007 Tentang Keterbukaan Informasi di Pengadilan SK KMA No.1-144/KMA//SK/I/2011 Tentang Pedoman Pelayanan Informasi diPengadilan.

6 Arahan Strategis Terwujudnya Badan Peradilan Indonesia Yang Agung
VISI Mahkamah Agung MISI Mahkamah Agung Kemandirian badan peradilan Pelayanan hukum yang berkeadilan Kualitas kepemimpinan badan peradilan Kredibilitas dan transparansi badan peradilan Menjadikan MA Organisasi Modern berbasis TI Terpadu yang mendorong terwujudnya Badan Peradilan Indonesia yang Agung VISI Sistem Informasi Mahkamah Agung Meningkatkan kredibilitas dan transparansi badan peradilan dalam memberikan pelayanan hukum yang berkeadilan melalui sistem informasi yang akurat, cepat, mudah diakses dan transparan MISI Sistem Informasi Mahkamah Agung

7 Cetak Biru MA RI

8 Struktur Organisasi MA

9 Profil TI di Mahkamah Agung
Commodity Utility Partner Enabler Target Enablement of organization vision Pencapaian Tujuan Strategic alignment Efektifitas Organisasi IT as a services Current Efisiensi Proses Pengendali

10 Interaksi Mahkamah Agung dengan Para Stakeholder
Rich Picture tanpa aplikasi

11 Rantai Nilai Proses Bisnis MA RI
Replace!

12 Arsitektur Enterprise Sistem Informasi

13 Kebutuhan Sistem Informasi MA
Kebutuhan MA Kebutuhan SI Keputusan: Kepastian Hukum? Administrasi Persidangan? Pengelolaan Sumber Daya? Pembelajaran Organisasi Knowledge Management Case & Court Management Sistem Informasi Manajemen MA terpadu e-Learning, e- Library

14 Model Arsitektur Enterprise MA RI
VISI / MISI TUJUAN MA Bisnis Arsitektur Proses Bisnis Yudisial Proses Bisnis Non Yudisial Perencanaan Pengawasan Administrasi Perkara Teknis Persidangan Dok Per UU TU Keuangan DIKLAT Kepegawaian Teknis & Non Teknis Sarana & Prasarana Sistem Informasi (Yudisial) Sistem Informasi (Non Yudisial) Replace! IS/IT Arsitektur Database Infrastruktur Teknologi

15 Target Arsitektur Sistem Informasi
Core Application Access Channel Executive Information System Back Office Application Support System Case Management System Court Management System Sistem Kepegawaian Teknis & Non Teknis Sistem Persuratan Sistem Keuangan Sistem Pengawasan Sistem Manajemen Aset Document Management System Sistem Helpdesk TI Workflow Engine Collaboration Tools e-Procurement Business Intelligence Direktori Peraturan Perundangan, Putusan Performance Management Statistik Laporan e-Library e-Learning Knowlegde Management System Sistem Perencanaan Integrasi aplikasi menggunakan Service Oriented Architecture (SOA), memanfaatkan midleware Enterprise Service Bus (ESB) sebagai media interaksi antar sistem aplikasi.

16 Enterprise Architecture – Integrasi Proses Bisnis Yudisial
Administrasi Perkara & Teknis Peradilan Tingkat Pertama Administrasi Perkara & Teknis Peradilan Tingkat Banding Administrasi Perkara & Teknis Peradilan Tingkat Kasasi & PK Aplikasi Sistem Informasi Administrasi Perkara Knowledge Management System Court Management Data Pihak-pihak Berperkara Data Perkara Status Tahapan Perkara Biaya Perkara Agenda Sidang Hakim & Panitera Pengganti Putusan & Penetapan Pengadilan Yang Dikaburkan Berkas Perkara Yang Belum Diputuskan Putusan & Penetapan Pengadilan Infrastruktur

17 Enterprise Architecture – Integrasi Proses Bisnis Non Yudisial
Pengawasan Litbang dan Diklat Perencanaan & Anggaran Keuangan Kepegawaian Tata Usaha Sarana dan Prasarana Pengadaan Barang & Jasa Penyusunan & Dokumentasi Per-UU Aplikasi SI Pengawasan E-Learning E-Library (Knowledge Mgt) SI Keuangan SI Kepegawain SI Tata Persuratan Asset Management System E-Procurement SJDIH Data Materi Diklat Teknis Peradilan Peraturan MA Hasil Kajian LitBang Rencana Kerja & Anggaran Penguman Pengadaan Barang Jasa Hakim & Panitera Pengganti Pegawai Dokumen & Arsip Aset Surat Edaran MA Infrastruktur

18 Arsitektur Informasi Data Terstruktur Teks/Tidak Terstruktur
Profil Pengadilan Biaya Perkara Status Tahapan Perkara Rencana Kerja & Anggaran Tata Cara Memperoleh Informasi Putusan & Penetapan Pengadilan Hak-hak Pencari Keadilan Dikelola di Pengadilan Tingkat I, Pengadilan Tingkat Banding, dan Tingkat Kasasi Agenda Sidang Program & Kegiatan Data Perkara Hakim Laporan Keuangan Mekanisme Pengaduan Berkas Perkara Yang Belum Diputuskan Hasil Penelitian Penguman Pengadaan Barang Jasa Keuangan Pengawasan Proses Beracara Pegawai Putusan & Penetapan Pengadilan Yang Dikaburkan Aset Dokumen & Arsip Dikelola secara terpusat di MA dan perlu di-share read only oleh semua unit Peraturan MA Surat Edaran MA Yurisprudensi MA Laporan Tahunan MA Renstra MA Pengumuman Lowongan Hakim & Pegawai Laporan Keuangan MA Kegiatan di MA Hakim Agung Program Diklat Hasil Kajian LitBang Nasehat & Pertimbangan Hukum Laporan Pengawasan Dokumen dan Arsip Penting Materi Diklat Teknis Peradilan Data Terstruktur Teks/Tidak Terstruktur Teks/Tidak Terstruktur yang dipublikasi umum Data Terstruktur yang dipublikasi umum

19 Arsitektur Data Warehouse Mahkamah Agung
End User Presentation Tools Executive Information System MONEV Administrasi Pengadilan Agama MONEV Administrasi Pengadilan Umum Monitoring & Evaluasi Administrasi Perkara MONEV Administrasi Pengadilan TUN MONEV Administrasi Pengadilan Militer Knowledge Management Feed Feed Feed Feed Feed Data Warehouse & Data Mart Pengadilan Umum Data Warehouse Pusat Data MA Pengadilan Agama Pengadilan TUN Pengadilan Militer Load Load Data Mart Data Mart Data Mart Transformasi & Integrasi Data Data Mart Load Data Staging Ekstrak Ekstrak Ekstrak Source Data System Profil Pengadilan Biaya Perkara Hak-hak Pencari Keadilan Yurisprudensi MA Peraturan MA Renstra MA Berkas Penyidikan Agenda Sidang Program & Kegiatan Materi Diklat Berkas Perkara Penuntut Berkas Perkara Yang Belum Diputuskan Surat Edaran MA Laporan Keuangan MA Hakim Rencana Kerja & Anggaran Hakim Agung Peraturan Perundangan Nasehat & Pertimbangan Hukum Laporan Pengawasan Aset Tingkat I, Banding & Kasasi MA Pusat Eksternal

20 Rekomendasi Pengembangan Sistem Informasi
Core Application Access Channel Executive Information System Back Office Application Support System Case Management System Court Management System Sistem Kepegawaian Sistem Persuratan Sistem Keuangan Sistem Pengawasan Sistem Manajemen Aset Document Management System Sistem Helpdesk TI Workflow Engine Collaboration Tools e-Procurement Business Intelligence Direktori Peraturan Perundangan, Putusan Performance Management Statistik Laporan e-Library e-Learning Knowlegde Management System Continue as-is Upgrade Buy Commercial Develop

21 Rekomendasi Administrasi Perkara di PN Jakpus
HIGH Reassess Maintain/Enhance SIAP Web SMPP Technical Value Eliminate Renew/ Replace Aplikasi DOS LOW LOW Business Value HIGH Source: Excerpt from Michael J. Earl, Management Strategies for Information Technology (Prentice Hall, 1989)

22 Arsitektur Infrastruktur Teknologi Informasi

23 Prinsip Pengembangan Infrastruktur
Kerahasiaan Keberlangsung-an Layanan Sesuai kebutuhan & Biaya Pertukaran Data/Infornasi Standarisasi & Integrasi Skalabilitas & Kapasitas Ketersediaan & Keamanan Pengelolaaan & Pemeliharaan

24 Arsitektur Infrastruktur TI MA

25 Usulan Organisasi Tata Kelola SI

26 Fungsi Organisasi berdasarkan IT Life Cycle
STRATEGY Arah strategis pengembangan SI Mahkamah Agung. Arah kebijakan SI dapat ditentukan dari kebutuhan organisasi MA dan tren teknologi yang ada. Fungsi ini menentukan arah inisiatif strategis dan program anggaran TIK. RISK CONTROL Melakukan audit secara periodik. Hal ini penting untuk memperoleh gambaran kinerja penerapan sistem informasi yang telah dilakukan DEVELOPMENT Pengembangan & pengadaan teknologi informasi dan komunikasi yang telah diprogram dan dianggarkan oleh kelompok fungsi strategis OPERATION Merepresentasikan fungsi-fungsi yang harus diselenggarakan dalam operasional keseharian dan pemeliharaan layanan sistem informasi dan teknologi informasi. Termasuk dalam fungsi ini adalah pelaksanaan dukungan teknis terhadap operasional teknologi informasi INSTITUTION SUPPORT Dukungan organisasi terkait dengan fungsi-fungsi pengelolaan sumber daya, misal sumber daya manusia, anggaran dan keuangan, serta aset

27 Struktur Organisasi Pengelola SI

28 Posisi Pusat Pengelola SI dalam Struktur Organisasi MA

29 Komite Pengarah TI di MA
Pusat Pengelola SI

30 Peran & Tugas Pokok Fungsi Organisasi (Transisi)
Bagaimana menampung Klpk Fungsiomal ?

31 Roadmap Implementasi

32 Pentahapan Strategi SI/TI
Pembangunan Sistem Informasi Terpadu – Tahap I Peningkatan Kapasitas Infrastruktur TI -Tahap I Persiapan Penerapan Tata Kelola TI Knowledge Management DSS/EIS Perluasan Infrastrukur Layanan Eksternal Tahap II Pemenuhan Maturity Tata Kelola Level 3 Pembangunan Sistem Terintegrasi– Tahap I Pembangunan Sistem Terintegarsi - II Pemanfaatan Sistem untuk layanan antar instansi Pembangunan Sistem Informasi Terpadu – Tahap II Peningkatan Kapasitas Infrastruktur TI - Tahap II Penguatan Organisasi TI Pemanfaatan Sistem untuk Pengukuran Kinerja Pembangunan Datawarehouse MA Pembagunan Siistem Informasi Monitoring Perluasan Infrastrukur Layanan Eksternal– Tahap I Penguatan Organisasi TI 2011 2012 2013 2014

33 Roadmap Implementasi Tema Data/Informasi Aplikasi Infrastruktur TI
Pembangunan Sistem Teritegrasi I Pembangunan Sistem Teritegrasi II Pemanfaatan Sistem untuk Pengukuran Kinerja Pemanfaatan Sistem untuk layanan antar instansi 2011 2012 2013 2014 Data/Informasi Aplikasi Infrastruktur TI Organisasi & Tata Kelola Integrasi Data Tahap I Integrasi Data Tahap II Pembangunan Data Warehouse Pengembangan Knowledge Mgt Pengembangan Sistem Informasi Terintegrasi – Tahap I Pengembangan Sistem Informasi Terintegrasi – Tahap II Pengembangan Sistem Monitoring MA Pengembangan Sistem Informasi Eksekutif MA Peningkatan Kapasitas infrastruktur TI Tahap I Peningkatan Kapasitas infrastruktur TI Tahap II Penguatan LAN, WAN, Data Recovery Center, & Monitoring System II Pengembangan Infrastruktur e-Government MA Peningkatan Kapasitas SDM Penyusunan Kebijakan Tata Kelola Peningkatan Tugas dan Peran Pengelola TI Peningkatan Kompetensi SDM TI

34 Rincian program dan kegiatan

35 Roadmap Aplikasi TI No. Kode Kegiatan Tahun 2011 2012 2013 2014 1
AU-01 Pengembangan SIAP berbasis web di Pengadilan Tingkat Pertama dan Tinggi 2 AU-02 Integrasi SIAP 2.0 dengan DMS 3 AU-03 Integrasi SIAP berbasis web dengan DMS 4 AU-04 Pengembangan modul Court Management dengan SIAP berbasis web 5 AU-05 Pengembangan modul pengaduan melalui Portal MA yang terintegrasi dengan Sistem Pengawasan (SAP) 6 AU-06 Pengembangan Portal MA yang terpusat 7 AU-07 Implementasi Data warehouse (ETL, Tools Reporting) 8 AU-08 Implementasi Document Management System 9 AU-09 Implementasi Knowledge Management System 10 AU-10 Implementasi Business Intelligence 14 AU-14 Implementasi Sistem e-Learning 15 AP-01 Implementasi Asset Management System 16 AP-02 Upgrade Sistem Informasi Kepegawaian (SIKEP) 17 AP-03 Upgrade Sistem Persuratan 18 AP-04 Implementasi Sistem Informasi Keuangan 19 AP-05 Implementasi e-Procurement

36 Roadmap Infrastruktur TI (1)
No. Kode Kegiatan Tahun 2011 2012 2013 2014 1 LI-01 Restrukturisasi & optimalisasi infrastruktur jaringan MA pusat sesuai standar industri beserta pembuatan dokumentasinya 2 LI-02 Pembangunan sistem autentikasi identitas pengguna dan pembuatan SOP mengenai kebijakan kriteria pengguna (User Access Policy) 3 LI-03 Peningkatan infrastruktur di pengadilan-pengadilan sesuai dengan standar industri secara bertahap 4 LI-04 Penambahan sistem back up untuk server aplikasi yang ada di pengadilan-pengadilan secara bertahap 5 LI-05 Peningkatan kapasitas bandwidth internet di pengadilan-pengadilan sesuai kebutuhan aplikasi yang berjalan secara bertahap 6 LI-06 Pembangunan sistem back up perangkat inti jaringan MA pusat 8 LI-08 Pembangunan sistem sentralisasi perangkat jaringan nirkabel

37 Roadmap Infrastruktur TI (2)
No. Kode Kegiatan Tahun 2011 2012 2013 2014 9 LI-09 Pembangunan jaringan private secara virtual antara MA dengan pengadilan-pengadilan 10 LI-10 Pengadaan server yang mendukung teknologi virtualisasi untuk mendukung penambahan aplikasi beserta perangkat jaringan pendukungnya 11 LI-11 Pembangunan sistem monitoring dan Manajemen perangkat jaringan dan keamanan 12 LI-12 Pengadaan sistem pembagian beban kerja (load balancing) , sistem keamanan dan sistem pendeteksian dan pencegahan serangan jaringan pada jaringan inti MA pusat 13 LI-13 Peningkatan perangkat jaringan skala enterprise di blok ‘external layer’ 14 LI-14 Desain dan Implementasi DRC 15 LI-15 Peningkatan kapasitas penyimpanan data (storage) 16 LI-16 Pembangunan jaringan private secara ‘dedicated’ antara MA dengan pengadilan atau instansi lain yang membutuhkan 17 LI-17 Perencanaan Ruangan Pusat Pemantauan Peradilan

38 Roadmap Organisasi & Tata Kelola TI

39 Roadmap Organisasi & Tata Kelola TI

40 Roadmap Organisasi & Tata Kelola TI

41 Roadmap Organisasi & Tata Kelola TI

42 Terima Kasih


Download ppt "MASTER PLAN SISTEM INFORMASI MAHKAMAH AGUNG REPUBLIK INDONESIA"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google