Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
SELAMAT DATANG D I DUNIA BIOLOGI
KOMPETENSI CONTOH MATERI KUIS SIMULASI
2
KOMPETENSI STANDAR KOMPETENSI
Menjelaskan Pengertian Protozoa, Ciri- ciri protozoa, Macam-macam protozoa, Serta keuntungan dan kerugian protozoa dalam kehidupan sehari-hari KOMPETENSI DASAR Menjelaskan keterkaitan pengertian protozoa, macam-macam protozoa, serta keuntungan dan kerugian protozoa dalam kehidupan sehari-hari
3
CIRI-CIRI Pengertian MATERI JENIS Protozoa berasal dari kata protos yang berarti pertama dan zoo yang berarti hewan sehingga disebut sebagai hewan pertama. Merupakan filum hewan bersel satu yang dapat melakukan reproduksi seksual (generatif) maupun aseksual (vegetatif). Habitat hidupnya adalah tempat yang basah atau berair. Jika kondisi lingkungan tempat hidupnya tidak menguntungkan maka protozoa akan membentuk membran tebal dan kuat yang disebut Kista. Ilmuwan yang pertama kali mempelajari protozoa adalah Anthony van Leeuwenhoek. KERUGIAN KEUNTUNGAN
4
Ciri- Ciri MATERI 1. Umumnya tidak dapat membuat makanan sendiri (heterotrof) 2.Protozoa memiliki alat gerak yaitu ada yang berupa kaki semu, bulu getar (cillia) atau bulu cambuk (flagel). 3.Hidup bebas, saprofit atau parasit 4.Organisme bersel tunggal 5.Eukariotik atau memiliki membran nukleus/ berinti sejati
5
MATERI 6.Hidup soliter (sendiri) atau berkoloni (kelompok)
Ciri- Ciri MATERI 6.Hidup soliter (sendiri) atau berkoloni (kelompok) 7.Dapat membentuk sista untuk bertahan hidup. sista, merupakan bentuk sel protozoa yang terdehidrasi dan berdinding tebal mirip dengan endospora yang terjadi pada bakteri 8.Protozoa mampu bertahan hidup dalam lingkungan kering maupun basah. 9.Protozoa tidak mempunyai dinding sel 10.Protozoa merupakan organisme mikroskopis yang prokariot
6
MATERI Rhizopoda (Sarcodin) Flagellata (Mastigophora)
Jenis-jenis MATERI Rhizopoda (Sarcodin) Flagellata (Mastigophora) Ciliata (Ciliophora) Sporozoa
7
MATERI Jenis penyakit Protozoa:
Kerugian MATERI Jenis penyakit Protozoa: Entamoeba histolytica : Disentri Balantidium coli : Diare Trypanosoma gambiense: Penyakit tidur (Afrika)
8
MATERI Sumber makanan ikan, sebagai plankton (zooplankton) dan benthos
Keuntungan MATERI Sumber makanan ikan, sebagai plankton (zooplankton) dan benthos yang menjadi makanan hewan air, terutama udang, kepiting, ikan, dll. 3. Indikator minyak bumi
9
SIMULASI SIMULASI
10
CONTOH Berikut beberapa ciri protozoa: Tidak berbentuk bulat
Tidak memiliki alat gerak Transpirasi difusi Reproduksi seksual dengan cara peleburan gamet Reproduksi aseksual dengan cara pembentukan spora Hewan Protozoa tersebut digolongkan… Sporozoa Cilliata Flagellata Rhizopoda Mastigophora
11
CONTOH Jawaban A Karena Sporozoa merupakan jenis protozoa yang tidak memiliki alat gerak .
12
MULAI
13
Protozoa berasal dari kata “protos” yaitu
KUIS Protozoa berasal dari kata “protos” yaitu A. Pertama C. Ketiga B. Kedua D. Keempat E. Kelima
14
2. Protozoa melakukan reproduksi dengan cara:
KUIS 2. Protozoa melakukan reproduksi dengan cara: A. Seksual C. Seksual dan Aseksual B. Aseksual D. Adsorpsi E. Replikasi
15
A. Trypanosoma gambiense
KUIS 3. Berikut Ini jenis protozoa yang termasuk Rhizopoda adalah A. Trypanosoma gambiense C. Foraminifera B. Leismania donovani D. Plasmodium malaria E. Noctiluca miliaris
16
D. Trichomonas vaginalis
KUIS 4. Jenis protozoa yang menyebabkan laut bercahaya di malam hari adalah A. Noctiluca miliaris C. Plasmodium vivax B. Radiolaria D. Trichomonas vaginalis E. Leismania donovani
17
D. Trichomonas vaginalis
KUIS 5. Protozoa yang menyebabkan penyakit anemia adalah …. A. Noctiluca miliaris C. Plasmodium vivax B. Tripanoma crusi D. Trichomonas vaginalis E. Leismania donovani
18
A. Tidak dapat membuat makan sendiri ( Heterotrof)
KUIS 6. Berikut ini ciri ciri protozoa, kecuali … A. Tidak dapat membuat makan sendiri ( Heterotrof) C. Mikroskopis B. Eukariotik D. Memiliki alat gerak E. Prokariotik
19
A. Anthony van leuwenhoek
KUIS 7. Siapakah penemu protozoa…. A. Anthony van leuwenhoek C. Gregor Mendel B. Hugo de Frise D. Carles Darwin E. Aristoteles
20
8. Berikut klasifikasi protozoa berdasarkan alat gerak adalah
KUIS 8. Berikut klasifikasi protozoa berdasarkan alat gerak adalah A. Rhizopoda C. Cilliata B. Flagellata D. Sporozoa E. Sarcodina
21
D. Plasmodium falciparum
KUIS 9. Jenis sporozoa yang menyebabkan penyakit malaria, kecuali.. A. Plasmodium vivax C. Leismania donovani B. Plasmodium malaria D. Plasmodium falciparum E. Plasmodium ovale
22
D. Plasmodium falciparum
KUIS 10. Banyak jenis Flagellata yang hidup sebagai parasit dalam darah manusia antara lain.. C. Leismania donovani A. Giardia lambia, Flasmodium falciparum D. Plasmodium falciparum B.Trypanosoma evansi, Giardia lambia E. Plasmodium ovale
23
CEK SKORS E. Plasmodium ovale
24
50 E. Plasmodium ovale
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.