Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Keluarga Inti

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Keluarga Inti"— Transcript presentasi:

1 Keluarga Inti http://alhada-fisip11.web.unair.ac.id/

2  Kencan : perjanjian sosial yang dilakukan oleh dua orang individu yang berlainan jenis seksnya untuk mendapatkan kesenangan  Mengawali perkawinan dalam keluarga  Tujuan : agar kedua belah pihak saling kenal mengenal, kesempatan untuk menyelidiki kepribadian masing2 sebelum melangkan je jenjang perkawinan  Dewasa ini, kencan tidak ditujukan sampai ke perkawinan, pasangan yang tidak jatuh cinta pun dapat melakukan kencan

3  Peminangan dilakukan jika kencan sudah mantap  Peminangan : kelanjutan dari kencan dan diartikan sebagai pergaulan yang tertutup dari dua individu yang bertujuan untuk kawin  Pada tahap ini, mereka dapat memperbandingkan dengan teliti mengenai perangainya, kepentingannya, da cita-citanya  Fungsi peminangan: menguji kesejajaran pasangan dalam segala hal  Kedua belah pihak dapat berhasil saling menyesuaikan diri sebelum pada perkawinan

4  Antara peminangan dan perkawinan  Pertunangan: perkenalan secara formal antara dua orang individu yang berniat akan kawin dan diumumkan secara resmi  Pertunangan merupakan kelanjutan daripada peminangan sebelum terjadi perkawinan  Pertunangan lebih dikenal di negara Eropa dan AS, di Asia hanya kalangan ttt saja (orang-orang kota atau kelas menengah atas)

5  Pranata terakhir yang berhubungan dengan keluarga inti  Arti sesungguhnya: penerimaan status baru, dengan sederetan hak dan kewajiban yang baru, serta pengakuan akan status baru oleh orang lain  Perkawinan : persatuan dari dua atau lebih individu yang berlainan jenis seks dengan persetujuan masyarakat  Perkawinan : pola sosial yang disetujui dengan cara mana dua orang atau lebih membentuk keluarga (Horton dan Hunt, 1987: 270)

6  Merupakan jalan untuk mengawali perwujudan dorongan seks dalam masyarakat  Menjamin kelangsungan hidup kelompok/keluarga  Suatu cara istimewa dimana orang2 tua dalam masyarakat akan dapat mempertanggungjawabkan atas anak- anaknya, baik pemeliharaan, pendidikan, perlindungan atas semua keluarganya


Download ppt "Keluarga Inti"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google