Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi PowerPoint ini digunakan hanya untuk satu komputer dan tidak untuk dipindahkan ke komputer lainnya. Presentasi ini lebih cocok digunakan pada.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Presentasi PowerPoint ini digunakan hanya untuk satu komputer dan tidak untuk dipindahkan ke komputer lainnya. Presentasi ini lebih cocok digunakan pada."— Transcript presentasi:

1 Presentasi PowerPoint ini digunakan hanya untuk satu komputer dan tidak untuk dipindahkan ke komputer lainnya. Presentasi ini lebih cocok digunakan pada Microsoft PowerPoint 2007 PELAJARAN SEKOLAH SABAT DEWASA DALAM BENTUK POWERPOINT Model Mengajar : www.rwsagala.com Email: rsagala@gmail.comrsagala@gmail.com Hp: +6281397242361

2 Pedoman Pendalaman Alkitab April Mei Juni 2013 Pedoman Pendalaman Alkitab April Mei Juni 2013 Rumah Produksi: ® WS Sekolah Sabat dalam bentuk PowerPoint ini dirancang oleh Rudolf Weindra Sagala http://www.rwsagala.com Email: rsagala@gmail.comrsagala@gmail.com Hp: +6281397242361

3 Pengguna yang terkasih, Bahan PowerPoint ini disiapkan bagi para Pemimpin Diskusi Sekolah Sabat dan anggota jemaat lokal. Kami berharap bahwa Sekolah Sabat Dewasa dalam bentuk PowerPoint ini dapat bermanfaat untuk konsumsi pribadi maupun untuk digunakan dalam mengajar atau memimpin Diskusi Sekolah Sabat. Kami berharap agar tidak melakukan perubahan seperti: menambahkan ilustrasi, mengubah latar belakang, menyesuaikan ukuran font, dll. Meskipun niat anda mungkin baik, tetapi melakukan hal seperti ini tidak dibenarkan. PEDOMAN PENDALAMAN ALKITAB SEKOLAH SABAT DEWASA Sebuah ajakan………

4 Zdravko Stefanovic Pedoman Pendalaman Alkitab Sekolah Sabat Dewasa Format.pptx “Carilah Tuhan dan Hiduplah!” Pelajaran-pelajaran Besar dari Para Nabi Kecil Gereja Masehi Advent Hari Ketujuh 2013

5 Kitab Nabi-nabi kecil memiliki pekabaran yang berkuasa, yang selalu datang berulang-ulang, yaitu pekabaran tentang kasih Allah terhadap orang berdosa yang tidak pantas. Allah ingin menyelamatkan kita dari dosa-dosa kita, dari kehancurqan yang dibawa oleh dosa, dari pemberontakan dan pembangkangan. “Carilah Tuhan dan Hiduplah!” Pelajaran-pelajaran Besar dari Para Nabi Kecil Pendahuluan Umum

6 Berulang-ulang dalam kitab-kitab itu kita melihat permohonan Tuhan bagi umat-Nya untuk bertobat, membuang dosa, dan kembali kepada-Nya, mencari kehidupan bukan kematian, keselamatan bukan kutukan, harapan bukan keputusasaan. “Carilah Tuhan dan Hiduplah!” Pelajaran-pelajaran Besar dari Para Nabi Kecil Pendahuluan Umum

7 Untuk melihat bagaimana Allah yang Maha Kasih itu berusaha untuk memanggil kita baik secara pribadi maupun secara jemaat, agar kita datang untuk “mencari Tuhan dan Hidup.” TUJUAN PELAJARAN SEKOLAH SABAT TRIWULAN INI

8 1. Perzinaan Rohani (Hosea) 2. Kasih dan Penghakiman (Hosea) 3. Allah yang Kudus dan Adil (Yoel) 4. Allah Untuk Semua Bangsa (Amos) 5. Carilah Tuhan dan Hiduplah (Amos) 6. Bersemangat Untuk Mengampuni (Yunus) 7. Umat Istimewa Allah (Mikha) 8. Mempercayai Kebaikan Allah (Habakuk) 9. Hari Tuhan (Zefanya) 10. Hal Yang Pertama Yang Terutama (Hagai) 11. Visi Pengharapan (Zakharia) 12. Pemberian Surga Yang Terbesar (Zakharia) 13. Jangan Kita Lupa (Maleakhi) “Carilah Tuhan dan Hiduplah!” Pelajaran-pelajaran Besar dari Para Nabi Kecil Daftar Isi:

9 Pelajaran 4 Allah untuk Semua Bangsa (Amos)

10 Allah Amos adalah Allah kebenaran dan keadilan. Penekanan ini sangat penting di masyarakat kita yang modern, yaitu masyarakat yang dirasuk oleh sentimental dan satu pandangan keliru bahwa apa yang dirasakan baik pastilah benar. Sekalipun perasaan memainkan peran penting dalam kehidupan kita, kita perlu dikendalikan oleh prinsip-prinsip Ilahi yang memberikan jaminan bahwa hubungan hidup kita akan menikmati kebebasan dan batas-batas yang benar. Allah Amos adalah Allah kebenaran dan keadilan. Penekanan ini sangat penting di masyarakat kita yang modern, yaitu masyarakat yang dirasuk oleh sentimental dan satu pandangan keliru bahwa apa yang dirasakan baik pastilah benar. Sekalipun perasaan memainkan peran penting dalam kehidupan kita, kita perlu dikendalikan oleh prinsip-prinsip Ilahi yang memberikan jaminan bahwa hubungan hidup kita akan menikmati kebebasan dan batas-batas yang benar. Kata-kata Pembuka

11 Untuk menegaskan kepada anggota kelas akan perlunya keadilan Allah. Kasih dan kebenaran Allah akan tidak lengkap tanpa keadilan. Tujuan Pelajaran

12 “Singa telah mengaum, siapakah yang tidak takut? Tuhan ALLAH telah berfirman, siapakah yang tidak bernubuat?” (Amos 3:8). (Amos 3:8). Ayat Hafalan

13 Tindakan yang tidak manusiawi adalah dosa terhadap Allah dan akan dihakimi oleh karena hal itu.Tindakan yang tidak manusiawi adalah dosa terhadap Allah dan akan dihakimi oleh karena hal itu. Pokok Pikiran

14 Seorang nabi abad kedelapan, yang berasal dari kota kecil bernama Tekoa, 6 mil dari Bethlehem dan 11 mil dari Jerusalem.Seorang nabi abad kedelapan, yang berasal dari kota kecil bernama Tekoa, 6 mil dari Bethlehem dan 11 mil dari Jerusalem. Dia berasal dari Kerajaan Selatan (Yehuda), namun Allah mengirimnya ke Kerajaan Utara (Israel) untuk menyampaikan pekabarannya yaitu memanggil rakyat untuk kembali kepada Tuhan dan meminta mereka untuk berhenti dari perilaku jahat mereka.Dia berasal dari Kerajaan Selatan (Yehuda), namun Allah mengirimnya ke Kerajaan Utara (Israel) untuk menyampaikan pekabarannya yaitu memanggil rakyat untuk kembali kepada Tuhan dan meminta mereka untuk berhenti dari perilaku jahat mereka. Siapakah AMOS!

15 Pengantar Kerajaan Utara telah benar-benar berakhlak bobrok. Kejahatan telah benar-benar menyebar dalam negeri sehingga Allah harus mengirim Hosea, seorang nabi lainnya, menguatkan Amos dengan maksud menyadarkan Kerajaan Utara akan penghakiman yang sudah dekat—yaitu pasukan Asyur yang mengincar Israel. Tanpa perlindungan dan pertolongan Allah, Samaria akan ditaklukkan.

16 PeNGANTAR Amos dipanggil untuk memberi nubuatan kepada bangsa-bangsa yang telah melakukan kejahatan kepada umat manusia.Amos dipanggil untuk memberi nubuatan kepada bangsa-bangsa yang telah melakukan kejahatan kepada umat manusia. Dia juga dikirim kepada masyarakat yang rohani dan unggul yang hidup dalam kedamaian dan kemakmuran. Namun, mereka juga menekan orang miskin dan membiarkan usaha yang tidak jujur dan penyuapan di pengadilan.Dia juga dikirim kepada masyarakat yang rohani dan unggul yang hidup dalam kedamaian dan kemakmuran. Namun, mereka juga menekan orang miskin dan membiarkan usaha yang tidak jujur dan penyuapan di pengadilan.

17 PeNGANTAR Digerakkan oleh Roh Kudus, nabi Amos membandingkan cara Allah berbicara kepada bangsa-bangsa, demikian juga kepada umat pilihan-Nya, dengan auman singaDigerakkan oleh Roh Kudus, nabi Amos membandingkan cara Allah berbicara kepada bangsa-bangsa, demikian juga kepada umat pilihan-Nya, dengan auman singa

18 Allah untuk Semua Bangsa (Amos) Selayang Pandang 1. Allah-nya Bangsa Asing (Amos 1 dan 2) 2. Allah-nya Israel (Amos 3:1, 2) 3. Allah-nya Edom (Obaja 1, 2)

19 Allah untuk Semua Bangsa (Amos) 1. Allah-nya Bangsa Asing (Amos 1 dan 2)

20 Amos 1 dan 2 “Beginilah firman TUHAN: ‘Karena tiga perbuatan jahat Damsyik,... Gaza,... Tirus,... Edom,... Amon,... Moab,... Yehuda, bahkan empat, Aku tidak akan menarik kembali keputusan-Ku: Oleh karena...’” Allah untuk Semua Bangsa (Amos)

21 Dua pasal pertama dari buku Amos berisi tujuh nubuatan terhadap negara-negara yang berdekatan.Dua pasal pertama dari buku Amos berisi tujuh nubuatan terhadap negara-negara yang berdekatan. Bangsa-bangsa asing tidak dihakimi karena mereka merupakan musuh Israel tetapi karena pelanggaran-pelanggaran mereka terhadap prinsip-prinsip kemanusiaan.Bangsa-bangsa asing tidak dihakimi karena mereka merupakan musuh Israel tetapi karena pelanggaran-pelanggaran mereka terhadap prinsip-prinsip kemanusiaan. Dua hal menonjol dalam kutukan Amos: Hilangnya kesetiaan hilangnya belas kasihan.Dua hal menonjol dalam kutukan Amos: Hilangnya kesetiaan dan hilangnya belas kasihan. 1. Allah-nya Bangsa Asing Kejahatan Terhadap Kemanusiaan Kejahatan Terhadap Kemanusiaan

22 Tirus bersekutu dengan Israel melalui “perjanjian per-saudaraan” selama pemerintahan Daud dan Salomo (1Raja. 5:1,12) dan bahkan raja Ahab (1 Raja. 16:30,31). Namun, bangsa Tirus telah melanggar “perjanjian persaudaraan”. Tirus ti- dak dikutuk oleh karena membawa tawanan, tetapi karena menyerahkan mereka kepada musuh Israel, bangsa Edom. 1. Allah-nya Bangsa Asing Kejahatan Terhadap Kemanusiaan Kejahatan Terhadap Kemanusiaan

23 Jadi, orang-orang Tirus bertanggung jawab untuk kekejaman yang diderita oleh tawanan ini di tangan musuh-musuh mereka.Jadi, orang-orang Tirus bertanggung jawab untuk kekejaman yang diderita oleh tawanan ini di tangan musuh-musuh mereka. Dalam pemandangan Allah, seseorang yang membantu dan mendukung kejahatan sama bersalahnya dengan orang yang melakukan itu.Dalam pemandangan Allah, seseorang yang membantu dan mendukung kejahatan sama bersalahnya dengan orang yang melakukan itu. 1. Allah-nya Bangsa Asing Kejahatan Terhadap Kemanusiaan Kejahatan Terhadap Kemanusiaan

24 Karena Allah berkuasa atas semuanya, dia memegang masa depan dari semua bangsa di dalam tangan-Nya. Dia memiliki tujuan dan perhatian yang jauh melampaui perbatasan Israel.Karena Allah berkuasa atas semuanya, dia memegang masa depan dari semua bangsa di dalam tangan-Nya. Dia memiliki tujuan dan perhatian yang jauh melampaui perbatasan Israel. Allah Israel adalah Allah semua bangsa; semua sejarah manusia dalam perhatiannya. Dia adalah Allah Pencipta, yang memberi kehidupan untuk semua, dan semua bertanggung jawab kepada-Nya.Allah Israel adalah Allah semua bangsa; semua sejarah manusia dalam perhatiannya. Dia adalah Allah Pencipta, yang memberi kehidupan untuk semua, dan semua bertanggung jawab kepada-Nya. 1. Allah-nya Bangsa Asing Kejahatan Terhadap Kemanusiaan Kejahatan Terhadap Kemanusiaan

25 FAKTA Kita hidup di dunia yang telah rusak di mana kekerasan, kuasa, dan uang yang memerintah. Banyak anak-anak, perempuan, dan orang-orang tak bersalah sangat menderita serta dimanfaatkan dan dilecehkan. Kekerasan dalam negeri membawa banyak korban. Uang sogok membungkam keadilan. Ketika yang tidak bersalah menderita, orang-orang berseru meminta keadilan. Ketika kejahatan dan terorisme dilakukan, kita ingin sekali untuk bereaksi, tetapi pembalasan bukanlah bagian kita.Kita hidup di dunia yang telah rusak di mana kekerasan, kuasa, dan uang yang memerintah. Banyak anak-anak, perempuan, dan orang-orang tak bersalah sangat menderita serta dimanfaatkan dan dilecehkan. Kekerasan dalam negeri membawa banyak korban. Uang sogok membungkam keadilan. Ketika yang tidak bersalah menderita, orang-orang berseru meminta keadilan. Ketika kejahatan dan terorisme dilakukan, kita ingin sekali untuk bereaksi, tetapi pembalasan bukanlah bagian kita.

26 DISKUSIKAN Menurut anda bagaimanakah kita, sebagai pribadi atau komunitas beriman, harus lebih terlibat dalam memelihara keharmonisan dan kedamaian dalam masyarakat kita, di tempat kita bekerja, dalam hidup bertetangga, dan dalam melindungi yang lemah? Menurut anda bagaimanakah kita, sebagai pribadi atau komunitas beriman, harus lebih terlibat dalam memelihara keharmonisan dan kedamaian dalam masyarakat kita, di tempat kita bekerja, dalam hidup bertetangga, dan dalam melindungi yang lemah? Mengapakah balas dendam yang kita lakukan bukanlah tindakan keadilan? Mengapakah balas dendam yang kita lakukan bukanlah tindakan keadilan?

27 Allah untuk Semua Bangsa (Amos) 2. Allah-nya Israel (Amos 3:1, 2)

28 Amos 3:1,2 “Dengarlah firman ini, yang diucapkan TUHAN tentang kamu, hai orang Israel, tentang segenap kaum yang telah Kutuntun keluar dari tanah Mesir, bunyinya: "Hanya kamu yang Kukenal dari segala kaum di muka bumi, sebab itu Aku akan menghukum kamu karena segala kesalahanmu.” Allah untuk Semua Bangsa (Amos)

29 Pada permulaan bukunya, Amos mengumumkan penghakiman bagi beberapa negara tetangga Israel karena kejahatan mereka terhadap kemanusiaan.Pada permulaan bukunya, Amos mengumumkan penghakiman bagi beberapa negara tetangga Israel karena kejahatan mereka terhadap kemanusiaan. Kemudian,... Amos dengan berani mengatakan bahwa Allah juga akan menghakimi Israel.Kemudian,... Amos dengan berani mengatakan bahwa Allah juga akan menghakimi Israel. Kemarahan Allah tidak hanya ditujukan kepada bangsa-bangsa tetapi juga kepada umat yang telah dipilih-Nya. Bangsa Yehuda telah menolak Firman Tuhan dan tidak menuruti petunjuk-Nya.Kemarahan Allah tidak hanya ditujukan kepada bangsa-bangsa tetapi juga kepada umat yang telah dipilih-Nya. Bangsa Yehuda telah menolak Firman Tuhan dan tidak menuruti petunjuk-Nya. 2. Allah-nya Israel Keadilan bagi yang Tertindas Keadilan bagi yang Tertindas

30 Kemakmuran ekonomi Israel dan stabilitas politik membawa bangsa itu kepada kerusakan rohani. Kerusakan rohani ini kelihatan pada ketidakadilan sosial.Kemakmuran ekonomi Israel dan stabilitas politik membawa bangsa itu kepada kerusakan rohani. Kerusakan rohani ini kelihatan pada ketidakadilan sosial. Di Israel, orang kaya mengeksploitasi orang miskin, dan orang yang kuat mengeksploitasi orang lemah. Orang kaya hanya peduli kepada diri sendiri dan penghasilan pribadi, walaupun itu harus mengorbankan dan menyengsarakan orang miskinDi Israel, orang kaya mengeksploitasi orang miskin, dan orang yang kuat mengeksploitasi orang lemah. Orang kaya hanya peduli kepada diri sendiri dan penghasilan pribadi, walaupun itu harus mengorbankan dan menyengsarakan orang miskin 2. Allah-nya Israel Keadilan bagi yang Tertindas Keadilan bagi yang Tertindas

31 Ada Allah yang hidup yang peduli tentang bagaimana kita memperlakukan orang lain. Keadilan merupakan keprihatinan ilahi. 2. Allah-nya Israel Keadilan bagi yang Tertindas Keadilan bagi yang Tertindas

32 Keadilan sosial seharusnya menjadi hasil dari Injil, perlakuan yang adil kepada orang asing, janda dan yatim piatu, perlakuan yang adil dan kasih kepada orang-orang yang tidak beruntung, perhatian yang besar bagi mereka yang ditolak masyarakat, menolong orang- orang yang tidak mampu.Keadilan sosial seharusnya menjadi hasil dari Injil, perlakuan yang adil kepada orang asing, janda dan yatim piatu, perlakuan yang adil dan kasih kepada orang-orang yang tidak beruntung, perhatian yang besar bagi mereka yang ditolak masyarakat, menolong orang- orang yang tidak mampu. Tidak ada pengikut Kristus yang boleh tidak melakukan itu dan menjadi benar- benar menjadi pengikut Kristus.Tidak ada pengikut Kristus yang boleh tidak melakukan itu dan menjadi benar- benar menjadi pengikut Kristus. 2. Allah-nya Israel Keadilan bagi yang Tertindas Keadilan bagi yang Tertindas

33 Israel bukan hanya bangsa lain di antara bangsa-bangsa.... mereka diasingkan untuk tujuan Ilahi yang kudus. Mereka berdiri dalam hubungan yang khusus dengan Dia.Israel bukan hanya bangsa lain di antara bangsa-bangsa.... mereka diasingkan untuk tujuan Ilahi yang kudus. Mereka berdiri dalam hubungan yang khusus dengan Dia. Tetapi kekuatan dan kemakmuran Israel memimpin kepada kesombongan dan kepuasan oleh karena status istimewanya sebagai bangsa pilihan Allah.Tetapi kekuatan dan kemakmuran Israel memimpin kepada kesombongan dan kepuasan oleh karena status istimewanya sebagai bangsa pilihan Allah. 2. Allah-nya Israel Bahaya dari Hak Istimewa Bahaya dari Hak Istimewa

34 Israel sebagai umat pilihan Allah, memiliki tanggung jawab yang lebih besar untuk penghakiman, karena hak istimewa ini memerlukan tanggung jawab. Pemilihan Israel, bukan hanya status istimewa; mereka dipanggil untuk menjadi saksi kepada dunia tentang Tuhan yang telah memberkati mereka.Israel sebagai umat pilihan Allah, memiliki tanggung jawab yang lebih besar untuk penghakiman, karena hak istimewa ini memerlukan tanggung jawab. Pemilihan Israel, bukan hanya status istimewa; mereka dipanggil untuk menjadi saksi kepada dunia tentang Tuhan yang telah memberkati mereka. 2. Allah-nya Israel Bahaya dari Hak Istimewa Bahaya dari Hak Istimewa

35 “Gereja-gereja yang mengaku sebagai milik Kristus pada generasi ini diangkat pada kesempatan- kesempatan yang tertinggi. Tuhan telah dinyatakan kepada kita dalam terang yang semakin besar. Kesempatan kita adalah jauh lebih besar dari pada kesempatan umat Allah dahulu kala. — —Ellen G. White, Perumpamaan-perumpamaan Tuhan Yesus, hlm. 320. 2. Allah-nya Israel Bahaya dari Hak Istimewa Bahaya dari Hak Istimewa

36 DISKUSIKAN Menurut anda apakah keuntungan (keistimewaan) dan kerugian (jika ada) menjadi anggota GMAHK yakni gereja yang memiliki terang yang lebih besar dibandingkan dengan gereja lainnya di atas dunia ini? Apakah yang harus kita lakukan sebagai anggota gereja agar kita tidak jatuh seperti bangsa Israel badani?

37 Allah untuk Semua Bangsa (Amos) 3. Allah-nya Edom (Obaja 1, 2)

38 Obaja 1:1,2 “ Penglihatan Obaja. Beginilah firman Tuhan ALLAH tentang Edom... Sesungguhnya, Aku membuat engkau kecil di antara bangsa-bangsa, engkau dihinakan sangat.” Allah untuk Semua Bangsa (Amos)

39 Pekabaran dalam buku ini berpusat kepada tiga persoalan:Pekabaran dalam buku ini berpusat kepada tiga persoalan: 1.Kesombongan Edom (ayat 1- 4), 2.Penghinaan Edom yang akan datang (ayat 5-9), dan 3.kejahatan Edom terhadap Yehuda (ayat 10-14). 3. Allah-nya Edom Kesombongan yangn Menuntun kepada Kejatuhan

40 Bangsa Edom adalah keturunan Esau saudara Yakub. Permusuhan antara Israel dan Edom kembali kepada permusuhan keluarga antara dua saudara kembar Bangsa Edom adalah keturunan Esau saudara Yakub. Permusuhan antara Israel dan Edom kembali kepada permusuhan keluarga antara dua saudara kembar Namun, menurut Kejadian 33, kedua saudara ini berdamai kemudian. Namun, menurut Kejadian 33, kedua saudara ini berdamai kemudian. 3. Allah-nya Edom Kesombongan yangn Menuntun kepada Kejatuhan

41 Meskipun demikian, permusuhan antara bangsa ini berlanjut selama ber-abad-abad. Ketika Babylon menghancurkan Jerusalem dan menawan penduduknya, bangsa Edom bukan hanya bersukacita tetapi bahkan memangsa orang Israel yang melarikan diri dan juga membantu menjarah Jerusalem 3. Allah-nya Edom Kesombongan yangn Menuntun kepada Kejatuhan

42 Karena alasan ini, Nabi Obaja memperingatkan bahwa Edom akan dihakimi sesuai dengan standard mereka: “‘Seperti yang telah kamu lakukan, demikianlah akan dilakukan kepadamu’” (Obaja 15).Karena alasan ini, Nabi Obaja memperingatkan bahwa Edom akan dihakimi sesuai dengan standard mereka: “‘Seperti yang telah kamu lakukan, demikianlah akan dilakukan kepadamu’” (Obaja 15). Bangsa Edom tidak berlaku sebagai seorang saudara terhadap bangsa Yehuda pada saat kesusahan tetapi justru bergabung dengan musuh untuk menyerang (Rat. 4:21,22).Bangsa Edom tidak berlaku sebagai seorang saudara terhadap bangsa Yehuda pada saat kesusahan tetapi justru bergabung dengan musuh untuk menyerang (Rat. 4:21,22). 3. Allah-nya Edom Kesombongan yangn Menuntun kepada Kejatuhan

43 Allah menuntut tanggung jawab bagi siapa yang mengambil keuntungan dari orang lainAllah menuntut tanggung jawab bagi siapa yang mengambil keuntungan dari orang lain pada saat kesukaran. 3. Allah-nya Edom Kesombongan yangn Menuntun kepada Kejatuhan

44 Amos 4:12,13 "Sebab itu demikianlah akan Kulakukan kepadamu, hai Israel. -- Oleh karena Aku akan melakukan yang demikian kepadamu, maka bersiaplah untuk bertemu dengan Allahmu, hai Israel!“ Sebab sesungguhnya, Dia yang membentuk gunung-gunung dan menciptakan angin, yang memberitahukan kepada manusia apa yang dipikirkan-Nya, yang membuat fajar dan kegelapan dan yang berjejak di atas bukit-bukit bumi -- TUHAN, Allah semesta alam, itulah nama-Nya.

45 diskusikan Jika, tiba-tiba, kamu mendengar peringatan, “Bersiaplah untuk bertem Tuhanmu, hai (namamu di sini)” —apakah tanggapanmu? Apakah satu-satunya harapanmu?Jika, tiba-tiba, kamu mendengar peringatan, “Bersiaplah untuk bertem Tuhanmu, hai (namamu di sini)” —apakah tanggapanmu? Apakah satu-satunya harapanmu?

46 Kutipan roh nubuat “Terhadap penindasan yang mencolok, ketidakadilan yang menonjol, kemewahan dan pemborosan yang luar biasa, pesta pora dan kemabukan yang tidak mengenal malu, kemerosotan moral yang jahat dan pelanggaran kesusilaan, pada zaman mereka, para nabi mengangkat suara mereka; tetapi protes mereka sia-sia saja, percuma saja celaan mereka terhadap dosa.“Terhadap penindasan yang mencolok, ketidakadilan yang menonjol, kemewahan dan pemborosan yang luar biasa, pesta pora dan kemabukan yang tidak mengenal malu, kemerosotan moral yang jahat dan pelanggaran kesusilaan, pada zaman mereka, para nabi mengangkat suara mereka; tetapi protes mereka sia-sia saja, percuma saja celaan mereka terhadap dosa.

47 Kutipan roh nubuat “Mereka benci kepada yang memberi teguran di pintu gerbang kata Amos, dan mereka keji kepada yang berkata dengan tulus ikhlas”. “Kamu yang menjadi orang benar terjepit, yang menerima uang suap dan yang mengesampingkan orang miskin di pintu gerbang.” Amos 5:10, 12”“Mereka benci kepada yang memberi teguran di pintu gerbang kata Amos, dan mereka keji kepada yang berkata dengan tulus ikhlas”. “Kamu yang menjadi orang benar terjepit, yang menerima uang suap dan yang mengesampingkan orang miskin di pintu gerbang.” Amos 5:10, 12” —Ellen G. White, Alfa dan Omega, jld.3, hal. 231.

48 rangkuman Firman nubuat Allah tidak hanya berisi informasi tentang masa lalu dan masa yang akan datang, tetapi nubuat juga membantu kita untuk membuat keputusan- keputusan yang benar saat ini.Firman nubuat Allah tidak hanya berisi informasi tentang masa lalu dan masa yang akan datang, tetapi nubuat juga membantu kita untuk membuat keputusan- keputusan yang benar saat ini.

49 PENERAPAN Hal penting apakah dari pelajaran SS ini yang dapat saya terapkan dalam hidup saya minggu mendatang ini? PelajaranAplikasiMasalahKeputusan Nubuat tidak selalu mengenai ramalan-ramalan tentang masa depan tetapi juga tentang keputusan seseorang saat ini. Allah mengutuk ke- congkakan, ketidakadilan, dan tindakan-tindakan lainnya yang berlawanan dengan peri kemanusiaan. Saya tidak menyedari hal ini. Minggu depan ini saya berusaha melalui pertolongan Roh Kudus dan belajar Alkitab, untuk lebih bersungguh- sungguh, menyimak nubuat Firman Allah dan mempersiapkan diri untuk bertemu Allah

50 Efektif untuk Kelompok Kecil SELIDIKI kebenaran – Mengapa saya harus mempelajari pelajaran ini ? INTISARIKAN kebenaran – Apa kata Alkitab tentang kebenaran ini ? ADAPTASIKAN kebenaran – Bagaimana kebenaran ini mempengaruhi aku? GUNAKAN kebenaran – Bagaimana saya bisa menggunakan kebenaran ini ? APLIKASIKAN kebenaran – Perobahan apa yang aku perlukan dalam hidup ini ? Model Mengajar “SIAGA” www.rwsagala.com rsagala@gmail.com www.rwsagala.com


Download ppt "Presentasi PowerPoint ini digunakan hanya untuk satu komputer dan tidak untuk dipindahkan ke komputer lainnya. Presentasi ini lebih cocok digunakan pada."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google