Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehAsa Wahyuni Telah diubah "10 tahun yang lalu
1
KEKUASAAN, KEWENANGAN, TANGGUNG JAWAB, DAN DELEGASI
PENGANTAR MANAJEMEN Manajemen Umum KEKUASAAN, KEWENANGAN, TANGGUNG JAWAB, DAN DELEGASI Pertemuan ke 20
2
Pengertian Kekuasaan (Power)
Suatu kemampuan untuk mempengaruhi orang atau merubah orang atau situasi Kekuasaan dapat berkonotasi positif maupun negatif
3
Faktor yang mendasari adanya Kekuasaan
Reward Power Coercive Power Legitimate Power
4
Faktor yang mendasari adanya Kekuasaan
Expert Power Kekuasaan yang berdasarkan keahlian atau kepakaran adalah kekuasaan yang muncul sebagai akibat dari kepakaran atau keahlian yang dimiliki oleh seseorang Referent Power kekuasaan yang muncul akibat adanya karakteristik yang diharapkan oleh seseorang atau sekelompok orang terhadap seseorang yang memiliki pengaruh terhadap seseorang atau sekelompok orang tersebut
5
Kewenangan (Authority)
2 Pandangan mengenai Kewenangan Pandangan Klasik (Hierarchical View) Pandangan berdasarkan Penerimaan (Acceptance View)
6
Persyaratan agar Kewenangan Efektif (Chester Barnard)
bawahan dapat memahami apa yang diinginkan oleh pimpinan atau atasan bawahan memutuskan untuk menjalankan apa yang diperintahkan oleh atasannya, meyakini bahwa apa yang diperintahkan konsisten atau tidak bertentangan dengan rencana pencapaian tujuan organisasi
7
Persyaratan agar Kewenangan Efektif (Chester Barnard)
bawahan memutuskan untuk menjalankan apa yang diperintahkan oleh atasannya, meyakini bahwa apa yang diperintahkan konsisten mendukung nilai, misi, maupun motif pribadi atau kelompoknya bawahan mampu secara mental maupun fisik menjalankan apa yang diperintahkan
8
sekian TERIMA KASIH
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.