Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
2
PUSAT KOMUNITAS KREATIF
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI BAGI UKM PELATIHAN MULTIMEDIA UNTUK PEMASARAN UKM
3
1. PUSAT KOMUNITAS KREATIF
4
Bangunan yang difasilitasi media transformasi berbasis Teknologi Informatika dan Komunikasi (TIK) dalam rangka meningkatkan pengetahuan, kreatifitas dan kemampuan masyarakat, khususnya Usaha Kecil, dan Menengah (UKM)
5
MAKSUD Mewujudkan transformasi dari manual bisnis menjadi elektronik bisnis bagi UKM Meningkatkan berkreatifitas UKM dengan menggunakan sarana TIK pada Pusat Komunitas Kreatif. TUJUAN Meningkatkan Perekonomian Daerah Literasi pemanfaatan TIK bagi masyarakat, khususnya Para UKM
6
a. Menyiapkan Sarana dan Prasarana pada Pusat Komunitas Kreatif
ADANYA KERJASAMA KEMENTERIAN KOMINFO DAN PEMERINTAH DAERAH PERAN KEMKOMINFO : a. Menyiapkan Sarana dan Prasarana pada Pusat Komunitas Kreatif b. Mengawasi beropersinya Pusat Komunitas Kreatif c. Memberikan bantuan pendampingan teknis dalam pemanfaatan Pusat Komunitas Kreatif PERAN PEMERINTAH DAERAH : a. Menyiapkan bangunan, internet, listrik untuk Pusat Komunitas Kreatif b. Menjalankan Operasional Pusat Komunitas Kreatif - Menyiapkan tenaga pengelola Pusat Komunitas Kreatif - Menyiapkan dana untuk keberlangsungan Pusat Komunitas Kreatif
7
TANAH Luas tanah minimal 300 m2 BANGUNAN Bangunan dengan Kebutuhan Ruang : 1. Ruang Pendidikan dengan ukuran minimal 6m X 4m berbentuk kelas, tempat belajar bagi masyarakat, khususnya UMKM 2. Ruang Kreatifitas dengan ukuran minimal 7m X 5m berbentuk laboratorium, tempat berkreatif dan berkreasi dg TIK 3. Ruang Pamer dengan ukuran minima 6m X 5m ruangan yang digunakan untuk memamerkan hasil kreatifitas UMKM melalui TIK.
8
PEMANFAATAN PUSAT KOMUNITAS KREATIF
Community Access Point Learning Center Pusat Inovasi dan Kreatifitas TIK Display Inovasi dan Kreatifitas TIK PENGGUNA PUSAT KOMUNITAS KREATIF Usaha Kecil dan Menengah (UKM) Instansi–instansi pemerintah Masyarakat setempat (komunitas/organisasi kemasyarakatan/ lembaga swadya masyarakat (LSM)
9
2. TEKNOLOGI KOMUNIKASI DAN INFORMASI BAGI UKM
10
INTERNET BAGI UKM MELALUI TIK
KOMUNIKASI , yahoo messanger, dilengkapi dengan webcam bisa melihat lawan bicara kita PROMOSI Website, mailing list (banyak milist di yahoogroups.com), chat room di Yahoo! Messenger RISET/MENCARI INFORMASI UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN Browsing/berselancar di Internet PENJUALAN Membangun Toko Online Bergabung dengan website Market Place, Contoh :
11
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI BAGI UKM
MARKETING antara lain : E-Commerce, CRM, Sales forcast HUMAN RESOURCES MANAGEMENT antara lain : rekruitmen, penilaian kinerja FINANCE antara lain : cash management ACCOUNTING antara lain : akutansi OPERATION PRODUCTION antara lain : sistem informasi manufacture
12
Pelatihan Dasar Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)
antara lain : cara membuat , messager, voip, ftp, browsing di Internet, membuat blog dan social networking (Facebook, twiter) Pelatihan Penggunaan Aplikasi BAGI UKM Manajemen : belajar cara menggunakan aplikasi yang membuat lebih mudah dan cepat dalam mengerjakan pembukuan, akutansi, keuangan dan administrasi kegiatan perkantoran lainnya. Untuk itu perlu belajar menggunankan aplikasi Open office atau Microsoft Office, Cash management, accounting dll Produksi : belajar cara mendisain suatu produk melalui pelatihan multimedia dan disain grafis. Aplikasi yang dipelajari antara lain photoshop & Gimp, corel&linkscape, 3D max &blender Pemasaran dan Penjualan : cara membuat website e-Commerce, membangun toko online dengan aplikasi jomla dan wordpress dan mengimplementasikannya Warmasif e-UKM
13
3. PELATIHAN MULTIMEDIA BAGI UKM
14
MULTIMEDIA Kombinasi dari tiga elemen :suara, gambar dan teks (McCormick,1996) Alat untuk menciptakan presentasi yang dinamis dan interaktif yang mengkombinasikan teks, gambar, animasi, audio dan video (Robin dan Linda, 2011) Multimedia adalah memanfaatkan komputer untuk membuat dan menggabungkan teks, grafik, audio, video dan animasi dengan melakukan navigasi, berinteraksi, berkreasi dan berkomunikasi ( Hofstetter 2011)
15
MULTIMEDIA Software untuk membuat Aplikasi berbasis Multimedia : Corel Video Studio, Macromedia Flash 8, Adobe Premiere Pro, Gimp, corel draw dll Multimedia dapat digunakan dalam bidang : Periklanan yang efektif dan interaktif Pendidikan sebagai sarana mempermudah pembelajaran didukung berbagai aspek : suara, Video, animasi, teks dan grafik Internet akan membuat tampilan web lebih menarik, informatif dan interaktif
16
APLIKASI MULTIMEDIA Dalam Hiburan : Dalam Pendidikan : Games Tutorial
Simulasi dan Pelatihan e- Learning Dalam Hiburan : Games Film Olah Raga dan Hobi Dalam Bisnis : Presentasi, Company Profile Pemasaran (telemarketing) Periklanan Demo Produk Katalog Dalam Kepentingan Publik : Militer Pariwisata Kesehatan
17
MULTIMEDIA Hasil Riset Computer Technology Research (CTR)
- Manusia mampu mengingat 20% dari apa yang dilihat - Manusia mampu mengingat 30% dari apa yang didengar - Manusia mampu mengingat 50% dari yang didengar dan dilihat
18
PELATIHAN MULTIMEDIA BAGI UKM LAMONGAN
Membuat Company Profile dengan Corel Video Studio Convert Video Company Profile ke berbagai format Upload ke : ( dailymotion.com, facebook.com, dll) Contoh : Company Profile
19
TERIMA KASIH DIREKTORAT E-BUSINESS
DIREKTORAT JENDERAL APLIKASI INFORMATIKA KEMENTERIAN KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA RI
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.