Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM"— Transcript presentasi:

1 TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM
MODUL V Fourth Generation programming language (Bahasa pemrograman generasi ke 4) POKOK BAHASAN CLIENT SERVER SUB POKOK BAHASAN PENGANTAR CLINET SERVER TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM Agar mahasiswa dapat memahami dan memahami konsep client server TUJUAN ISTRUKSIONAL KHUSUS o Mahasiswa akan mempela jari sejarah singkat berkembangnya teori client server o Mahasiswa akan mempelajari konsep client server

2 Sejarah Singkat Client Server
Perjalanan menuju client server 1. Adidas Network Merupakan jaringan untuk mengalirkan data dan informasi baik berupa hasil cetak maupun berkas yang dilakukan oleh karyawan. Gambar schema Adidas Network Kelemahan Tidak dapat menjamin keteraturan aliran data dan informasi ke semua lini manajerial perusahaan, apalagi jika perusahaan tersebut sangat besar baik luasan areanya maupun birokrasi manajerialnya. Sangat terbuka peluang terjadinya kesalahan manusia dan penyadapan atau bahkan pencurian informasi Tingginya biaya yang harus dikeluarkan perusahaan untuk merekrut karyawan, sedangkan kinerjanya jauh dari memuaskan baik dalam hal kecepatan maupun keteraturan

3 2. Master Slave Definisi - Jaringan dengan model master slave disebut jug dengan single tier Sistem jaringan ini bersifat elektrik, dimana tidak lagi menggunakan tenaga manusia sebagai kurir dan informasi dari terminal-terminal ke server atau sebaliknya Sistem ini terdiri dari sebuah server yang berfungsi sebagai penampung data dan penyedia aplikasi sedangkan untuk mempresentasikan aplikasi tersebut diperlukan terminal-terminal yang hanya terdiri dari monitor dan keyboard saja atau sering disebut dengan istilah dumb terminal. Gambar Skema jaringan Mater Slave

4 menangani terminal-terminal tersebut juga terbatas
Manfaat Sistem Master Slave - Integrasi data Berbagi pakai dan sumber Pemeliharaan dan keamanan Kelemahan Sistem Master Slave Karena hanya merupakan dumb terminal maka kualitas antar mukanya kurang menarik dan nyaman untuk melakukan akses dibandingkan dengan monitor yang berada pada komputer master. Jumlah terminal juga terbatas karena kemampuan server untuk menangani terminal-terminal tersebut juga terbatas 3. Peer to Peer (P2P) Definsi - Pada model arsitektur P2P, setiap terminal memiliki peran dan derajat yang sama. Jaringan lokal dengan konektivitas P2P ini dibentuk dengan cara menghubungkan setiap terminal secara langsung, sehingga masing-masing terminal dapat berbagi data, aplikasi berkas dan peralatan lainnya. - Pada konektivitas ini, semua terminal dapat bertindak sebagai terminal atau server. Gambar Skema P2P

5 orang-orang yang tidak berhak
Kelemahan P2P Pengelola jaringan atau pengakses akan mengalami kesulitan untuk melacak keberadaan data atau berkas yang dibutuhkan, karena masing-masing komputer dapat berfungsi sebagai server yang memberikan layanan bagi komputer lainnya. Karena data dan berkas aplikasi tersebar disemua komputer, maka proses pemeliharaan dan pengamanan data berikut berkas aplikasi menjadi sulit dan rumit. Data dan berkas sangat rentan terhadap ancaman virus atau orang-orang yang tidak berhak Client Server Definisi - Merupakan model konektivitas pada jaringan yang membedakan fungsi komputer apakah sebagai client atau server Arsitektur ini menempatkan sebuah komputer sebagai server yang bertugas memberikan layanan-layanan kepada terminal-terminal lain (client) yang terhubung pada sistem jaringan ini Prinsip kerja – Server akan menunggu permintaan dari client, kemudian akan memproses dan memberikan hasilnya kepada client – Sedangkan client akan mengirimkan permintaan ke server, menunggu proses dan melihat visualisasi hasil prosesnya Komponen dasar client server Client Merupakan terminal yang digunakan oleh pengguna untuk meminta layanan tertentu yang dibutuhkan. Terminal client dapat berupa PC, ponsel, komunikator, robot, televisi dan peralatan lainnya yang membutuhkan informasi

6 operasi pada network akan down pula
Middleware Merupakan komponen perantara yang memungkinkan client dan server untuk saling terhubung dan berkomunikasi satu sama lain Server Merupakan pihak yang menyediakan layana n Keuntungan Model sistem Client Sever : - Administrasi terpusat - sumber daya dan keamanan data dikontrol melalui server Skalabilitas Fleksibel - Teknologi baru dengan mudah terintegerasi kedalam sistem Keseluruhan komponen (client/network/server) dapat bekerja bersama Kekurangan Model sistem Client Sever : - Mahal - membutuhkan investasi untuk dedicated server Perbaikan - Jaringan besar membutuhkan seorang staff untuk mengatur agar sistem berjalan secara efisien Berketergantungan - Ketika server down, mengakibatkan keseluruhan operasi pada network akan down pula Ciri-ciri client server - Berbasis layanan Sumber daya yang digunakan bersama Hubungan dan interaksi client server Client tidak perlu mengetahui lokasi fisik server Interoperabilitas perangkat lunak dan perangkat keras Pertukaran berbasis pesan Skalabilitas Kosistensi data

7 Tipe jaringan Client server
Berdasarkan tipe layanan yang diberikan server kepada client, jaringan client server dapat dibagi kedalam banyak tipe antara lain - Server berkas Server basis data Server transaksi Groupware server Server objek Web server Alasan menggunakan client server Terdapat 3 alasan untuk menggunakan client server yakni : – Kapasitas – Keamanan – Penghematan


Download ppt "TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google