Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Pelatihan Soft-Skills
Peserta Pelatihan Soft-Skills Bidik Misi-CDC Pernyataan secara resmi bahwa pelatihan ini adalah jawaban yang diperlukan atas kebutuhan saat ini. Memberikan kepercayaan pada penyelenggara, fasilitator dan narasumber. Memotivasi peserta untuk berperan aktif selama pelatihan. Memberikan gambaran isi pelatihan secara utuh, tidak hanya menyebut teori, tapi praktek dan utamanya adalah adanya pengalaman berstruktur.
2
Salam Kenal Hillman Wirawan, S.Psi. Pendidikan: Organization:
SD Inpres Minasa Upa MTs An-Nahdlah SMA IMMIM Putra Makassar Grafton HS, Wisconsin, America Fakultas Psikologi UNM Organization: Career Development Centre UNM Indonesia Board of Hypnotherapist PROSPEK Human Capital Development
3
MARI KITA BERSYUKUR
4
Problem Solving
5
Apa yang masalah disini?
6
Kasus I… Saya punya cita-cita yang tinggi untuk melanjutkan pendidikan ke universitas, tetapi ayah meminta saya untuk membantunya bekerja di sawah. Saya anak laki-laki pertama di keluargaku dan seharusnya membantu orangtua mencari nafkah dan membiayai sekolah adik-adikku. Apa yang harus aku lakukan?
7
Kasus II Aku Putri dan usiaku 21 tahun. Baru saja aku menerima telepon dari Ibu di kampung bahwa ada seorang pria yang datang ke rumah untuk meminangku dan Ayahku telah menerima pinangan tersebut. Aku tidak setuju karena aku masih mau melanjutkan kuliah, selain itu, aku juga tidak mengenal pria itu… Apa yang harus aku lakukan?
8
Pertanyaan untuk kita semua…
Apa masalah yang menghalangi orang untuk berhasil?
9
Apakah yang ini… Kesehatan Uang Keluarga Cacat fisik Kurang cerdas
Ada lagi yang lain…?
10
Perhatikan Orang-orang berikut!
11
Kecerdasan (merasa kurang pintar)…?
Gurunya bilang; kamu terlalu tertinggal untuk mempelajari apapun
12
Kurang kreatif…? Walter Disney
Dipecat dari kantor surat kabar yang mempekerjakannya sebagai pembuat karikatur karena dianggap kurang kreatif
13
Kesehatan…? Steven Hawkins
Penyakit lumpuh sekujur tubuh tidak menghalanginya untuk terus belajar
14
Kekurangan… Nick V Jika saya gagal saya coba lagi, lagi, lagi…
Jika kamu gagal apakah kamu akan mencoba lagi??? Pikiran kita dapat menyelesaikan masalah melebihi perkiraan kita.
15
Sir Richard Benson-FOUNDER VIRGIN ATLANTIC AIRWAYS
Mengalhkan British Airways
16
Apa yang terjadi pada mereka setelah menghadapi masalah yang begitu hebat?
17
Kemampuan otak dalam menyelesaikan masalah akan lebih berkembang ketika dihadapkan pada berbagai situasi yang bervariasi seiring potensi otak yang memang dapat dikembangkan Rakhmat, 2007
18
MASALAH sebenarnya apa?
HARAPAN/GOALSTUJUAN/IMPIAN KENYATAAN SENJANG
19
Darimana datangnya penghambat tersebut?
masalah sebagai penghambat seseorang dijalan menuju penyelesaian masalah Darimana datangnya penghambat tersebut? Sternberg (2008)
20
Masalah yang terstruktur dengan baik Vs masalah yang tidak terstruktur dengan baik
21
Tahapan Pemecahan Masalah
22
Tahapan Pemecahan Masalah
23
tahapan pemecahan masalah
Mengidentifikasikan masalah Pendefinisian masalah Mengonstruksi strategi bagi pemecahan masalah Mengorganisasikan informasi tentang masalah Mengalokasikan berbagai sumber daya Memonitor pemecahan masalah Mengevaluasi pemecahan masalah
24
tahapan dalam pemecahan masalah
Menggeser Persepsi dapat membantu menyelesaikan masalah
25
diri kita Kuncinya… Bagaimana kita menghadapinya Bukan apa masalahnya…
Tetapi Bagaimana kita menghadapinya Yang membentuk diri kita
26
“aha” moment = Insight dalam pemecahan masalah
27
Stop and Think
28
Masalah adalah cara Tuhan memantaskan kita untuk cita-cita kita
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.