Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Bagaimana agar menjadi guru teladan dan disukai anak by : MOH. YANI,S

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Bagaimana agar menjadi guru teladan dan disukai anak by : MOH. YANI,S"— Transcript presentasi:

1 Bagaimana agar menjadi guru teladan dan disukai anak by : MOH. YANI,S
Bagaimana agar menjadi guru teladan dan disukai anak by : MOH.YANI,S.Ag,MM,M.Pd.I Mulailah pada hari pertama sekolah seoarang guru harus memastikan bahwa siswa merasa didekati sejak hari pertama sekolah,carilah waktu yang tepat utk membuat semua aturan dan kesempatan berkomunikasi dg anak. Jadilah pro aktif Guru harus harus mempuyai gaya mendidik yang proaktif. Ex. Mengatur jadwal diskusi diluar jam mengajar. Menjadi pendengar yang aktif guru benar-benar mencoba untuk memahami secaara verbal dan nonverbal pesan yang disampaikan,merasakan perasaan dan pikiran,siswa merasa dihargai. Pastikan anda mengatakan “ saya pendengar anda”. semua guru harus menvalidasi apa yang dikatakan siswa, namun validasi tidak berarti setuju atau percaya thd segala hal yang dikatakan siswa. Lakukan seperti anda diperlakukan siswa akan merasa nyaman manakala guru mempunyai sikap empati dan melibatkan diri dalam diskusi Jangan menghakimi dan menuduh Berkunikasi secara jelas dan singkat Menjadi model kejujuran dan martabat Menrima pengulangan Ciptaka humor

2 TIPS/CARA MENJADI GURU YANG BAIK
Rencakan dalam seminggu perencanaan mengajar anda Selalu update rencana pengajara anda setelah dan sebelum mengajar Tidur yang cukup setiap hari, agar tdk mudah emosi dan hati terjaga Rencakan pengajara anda dalam team/konsultasikan Masuk kelas lebih awal Pikirkan 3 strategi/Rencana mengajar, dengan demikian anak yang cepat selesai tetap punya kegiatan Saat mengajar sempatkan motiasi siswa. Tebarkan senyum pada sesi kelas Ucapkan salam dengan semangat saat akan mengajar Berikan soal yang menantang dan bukar sekedar sulit Kurangi gaya “one man show” , kurangi semangat untuk menceramahi siswa

3 MANFAAT MENGENAL KEPRIBADIAN DAN KARAKTER ANAK DIDIK
Mengetahui kelebihan yang mereka miiki dan meningkatkannya Mendeteksi kelemahan yang mereka miliki dan memperbaikinya Mengetahui potensi-pornsi diri yang ada pada diri mereka dan mengoptimalkannya untuk kesuksesan dimasa yang akan datang Menyadarkan mereka bahwa mereka masih memiliki bayak kekurangan sehingga pantang untuk bersikap sombog dan mrendahkan orang lain Dapat mengetahui jenis pekerjaan apa yang paling cocok dimasa yang akan datang Mengenal diri sendiri /personality

4 KEPRIBADIAN DASAR YANG AKAN MEMBENTUK KARAKTER SESEORANG
Melankoli (yang sempurna) Kecenderungan untuk bersiakp rapi teratur, mempertimbangkan segala sesuat,dilihat buku2nya yang rapi,tulisan bagus,pakaian rapi. Secara kademis adalah anak yang pandai dan cerdas,sangat suka mengontrol, biasaya bicaranya dingin, suka mengatur,tak mau kalah Koleris (yang kuat) Kepribadian yang tega dan kecenderungan untuk memimpin, suka sekali mengatur dan memerintah,senang dengan tatangan,suka petualangan,tak mudah menyerah, cepat dan tangkas dalam mengrkaan sesuatu dam memiliki motivasi yang kuat dari dalam, biasanya tdk banyak teman dan tak mau kalah. Phlegmatis (cinta damai) Kepribadian yang mudah diatur,sangat toleran,cenderung diam,kalem,suka mengalah,tak suka terjadi konflik,karena itu disuruh apa saja ia mau lakukan,sekalipun ia tak suka,ia akan mencari solusi yang damai tanpa timbul petengkaran Sanguinis (yang poluler) Kepribadian yang cenderung ingin populer,ingin disenangi orang lain,orang yang senang menjadi pusat perhatian,senang sekali bermain dan berkumpul dengan temannya.

5 FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TERBENTUKNYA KARAKTER
Temperamen dasar (dominan,intim,stabil,cermat) Keyakinan ( apa yang dipercaya,paradigma) Pendidikan (apa yang diketahui,wawasan kata) Motivasi (apa yang dirsakan,semangat hidup) Perjalanan (apa yang telah dialami,masa lalu,pola asuh dan lingkungan)

6 KARAKTER YANG DAPAT MEMBAWA KEBERHASILAN
EMPATI (mengasihi sesama seperti diri sendiri) TAHAN UJI (tetap tabah dan ambil hikmah kehidupan, bersyukur dalam keadaan apaun) BERIMAN

7 PENERAPAN METODE MEMBACA DAN MENULIS YANG PRKATIS
1. Metode pembiasaan 2. Metode befikir 3. Metode pecepatan tanpa eja 4. Metode menyanyikan lagu *LANGKAH-LANGKAH AWAL MENGAJARI ANAK DIDIK MEMBACA 1. membacalah bersama anak didik 2. gunakan buku-buku yang berirama 3. diskusikan bersama tentang ganbar-gambar yang mereka lihat. 4. ajarilah mereka untuk mengenali kata-kata 5. doronglah mereka untuk membaca

8 TEKNIK MENULIS DASAR ANAK USIA PAUD/RA/TA
Membiasakan diri anak untuk memuat coretan-coretan tanpa aturan untuk melatih motorik menggunakan alat bantu berupa titik-titik dan garis tipis di media yang besar karena anak butuh ekspresi bebas tanpa memilii aturan untuk berpikir ilmiah Membuat bentuk-bentuk denagn bantuan garis tipis atau titik- titik yang lebih terarah seprti.kotak, bulat,oval,segitiga dll.jangan memberi ancaman dan tekanan untuk berfikir Berikan contoh bentuk bangun dengan mengisyaratkan benda lain yang disukai dan mudah dikenal. Bentuk kotak identik degan kue, bulat:bola,segitiga:topi. Ajarkan bentuk-bentuk dasar huruf abjad,caranya dengan menggunakan huruf yang paling mudah dibuat,sperti huruf yang banyak menggunakan garis lurus datar,tegak dan miring

9 Mengajari anak soal kebersihan
Ajari dengan contoh, ex. Sediakan sapu kecil sediakan keranjang sampah, ex. Warning utk membuang ditempat sampah Masukkan kedalam kelas, ex. Mengembalikan mainan dengan cara lomba memnuhi kotak dengan mainan” ayo, ibu punya 2 kotak,satu untuk si ani satu untuk sidodi, sekarang kita lomba yang paling banyak mengumpulkan mainan boleh dapat hadiah dari bu guru MENGAJARI ETIKA PADA ANAK RA/PAUD/TK AJARI DENGAN KALIMAT TERIMAKASIH AJARI DENGAN KALIMAT TOLONG SAAT MEMINTA BANTUAN ORANG LAIN MENGAJARKAN KALIMAT “MAAF” SELALU MENGUCAPKAN “PERMISI/ASSALAAMUALAIKUM” KETIKA MENGETUK PINTU DAN MASUK RUANGAN

10 MENGAJARI ANAK BERBAGI
HAL – HAL YANG HARUS ANDA SIAPKAN : 1. KESABARAN EKSTRA 2. MAINAN ATAU BARANG YANG DAPAT DIGUNAKAN BERSAMA 3. PENGUATAN POSITIF/OPTIMISME Cara memulainya : Berikan contoh yang baik. Ex. Anda sedang makan sesuatu tawarkan padanya sebagian makanan yag anda makan Hrmati hak-hak kepemilikannya. Ex. Saat anda memintanya untuk meminjamkan sesuatu kepada saudara atau kawannya, jangan paksakan jika ia belum mau, bujuk pelan2” hem...Rasulullh itu paling suka berbagi lho.siapa yang jadi temannya Rasululloh, nah jika ia telah mau jangan lupa ucapkan terimakasih Tunjukkan bahwa berbagi adalah hal yang menyenagkan Jangan memaksa jika ia sedang tidak oke


Download ppt "Bagaimana agar menjadi guru teladan dan disukai anak by : MOH. YANI,S"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google