Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
KULIAH PEMBEKALAN KULIAH KERJA PROFESI
TANAMAN PEKARANGAN DEPARTEMEN AGRONOMI DAN HORTIKULTURA FAKULTAS PERTANIAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2012
2
DEFINISI PEKARANGAN UNSUR PEKARANGAN BUDIDAYA TANAMAN DAN ETIKA LINGKUNGAN MANFAAT RTH PEKARANGAN FASILITAS DI PEKARANGAN UKURAN PEKARANGAN KERAGAMAN VERTIKAL KERAGAMAN HORIZONTAL POTENSI PENGEMBANGAN PERTANIAN DI PEKARANGAN BUDIDAYA ORGANIK VERTIKULTUR PERLAKUAN KHUSUS DAUR ULANG DI PEKARANGAN SUMBANGAN NUTRISI DARI PEKARANGAN TABULAMPOT
3
DEFINISI PEKARANGAN Lahan yang ada di sekeliling rumah
Batas lahan dan kepemilikannya jelas Ditanami berbagai jenis tanaman Tempat memelihara berbagai jenis ternak dan ikan Digunakan untuk kegiatan pertanian dan pasca panen Tempat bermain bagi anak2 sering dimanfaaatkan untuk acara keluarga Tempat mendaur ulang berbagai bahan
4
UNSUR PEKARANGAN lahan: luas dan ketinggian
Tanah: kesuburan, fisik dan kimia Air: ketersediaan/jumlah, kualitas Cahaya: lamanya, kualitas, terbuka/ternaungi Bibit dan benih: jenis, ketersediaan, kualitas Pemeliharaan: nutrisi, hama dan penyakit Produksi: jumlah dan kualitas, subsisten, nilai ekonomi Pengemasan:/pasca panen: segar, kemasan Pemasaran: informasi, harga, koperasi
5
BUDIDAYA TANAMAN DAN ETIKA LINGKUNGAN
Budidaya dan produksi tanaman dapat dilakukan dengan media tanah atau media buatan Budidaya dengan bahan organik Rekayasa pekarangan sempit KEAMANAN PRODUK PANGAN DARI PEKARANGAN
6
MANFAAT RTH PEKARANGAN
Sumber pangan, sandang dan papan Sumber plasma nutfah dan ragam jenis biologi Habitat berbagai jenis satwa Pengendali iklim setempat untuk kenyamanan Penyerap karbon Daerah resapan air Perlindungan tanah
7
FASILITAS DI PEKARANGAN
Lahan pertanaman Kandang ternak Kolam ikan Lumbung atau gudang Tempat menjemur hasil pertanian Tempat menjemur pakaian Halaman tempat bermain anak-anak Bangku Sumur Kamar mandi Tiang bendera Tiang lampu Garasi Lubang sampah Jalan setapak Pagar pintu gerbang dll
8
UKURAN PEKARANGAN Pekarangan sempit < 120 m2
Pekarangan sedang m2 Pekarangan luas m2 Pekarangan sangat luas > 1000 m2
9
KERAGAMAN VERTIKAL > 10 m: pohon tinggi
5-10 m: phon kecil/perdu besar 2-5 m: perdu kecil, semak 1-2 m: semak, herba < 1 m: semak, herba, rumput
11
KERAGAMAN HORIZONTAL Keragaman jenis ternak di pekarangan Tanaman hias
Keragaman jenis ikan di pekarangan Tanaman hias Tanaman buah Tanaman sayuran Tanaman bumbu Tanaman obat Tanaman penghasil pati Tanaman industri Tanaman lain: penghasil pakan, kayu bakar, bahan kerajinan tangan, peneduh Penyediaan pangan beragam, bergizi, berimbang dan aman
13
POTENSI PENGEMBANGAN PERTANIAN DI PEKARANGAN
Tanaman pangan dan hortikultura: umbi-umbian, kacang-kacangan, sayuran, buah, bumbu, obat Tanaman bernilai ekonomi tinggi: buah, sayuran, hias (bunga potong, tanaman pot, tanaman taman) Ternak: unggas, petelur, daging Ikan: hias, daging
14
BUDIDAYA ORGANIK Sesedikit mungkin menggunakan bahan inorganik
Bahan organik berasal dari sisa kegiatan hulu pertanian: sekam, arang sekam, sabut kelapa, kulit kacang tanah, serbuk gergaji, sampah, sampah rumah tangga, lumpur endapan kolam ikan Teknik pengomposan
15
VERTIKULTUR Usaha pertanian dengan memanfaatkan dimensi tinggi/vertikal, sehingga indeks panen per satuan luas lahan dapat dilipatgandakan Bertanam dengan bak-bak bertangga (cascade planting) Bertanam dalam pot-pot gantung yang tahan keteduhan ditaruh di bagian bawah, yang lebih suka cahaya diletakkan di atas
17
PERLAKUAN KHUSUS Membungakan dan membuahkan tanaman
Meningkatkan mutu/kualitas hasil: ukuran besar dan lebat Mengefektifkan penggunaan pupuk kandang Pestisida organik Rotasi tanaman , tumpangsari
18
DAUR ULANG DI PEKARANGAN
Sampah pekarangan dan sampah rumah tangga dikomposkan dengan membuat lubang sampah; membuat lubang biopori Memanfaatkan sisa makanan dan sampah organik untuk pakan ternak dan ikan Kotoran ternak dan endapan lumpur pada dasar kolam digunakan untuk pupuk organik bagi tanaman
19
SUMBANGAN NUTRISI DARI PEKARANGAN
Energi Lemak Protein Karbohidrat Vitamin A Vitamin C besi
20
TABULAMPOT Menanam buah-buahan atau tanaman lain di dalam pot
Media harus dapat menopang tanaman, menyediakan hara, air dan aerasi yang baik
22
PUSTAKA www.hsarifin.staff.ipb.ac.id
Mollison, B Introduction of Permaculture. Tagari Publ.
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.