Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Sifat-Sifat Hubungan Antar Sesama
2
Teori Bawang merah Menurut Atman dan Taylor (teori komunikasi, 1994):
Hubungan kita dengan orang lain ibarat mengupas bawang merah yang terdiri dari beberapa lapisan. Selama dalam proses interaksi, kita saling mengupas lapisan-lapisan itu. Jika yang kita kupas hanya lapisan saja, maka kita hanya mendapatkan lapisan saja.
3
TEORI Johari window Maka, lahirlah sebuah teori lain yaitu Teori Johari Window : Seseorang memiliki atribut yang bisa diketahui oleh : Dirinya sendiri (known to him/her) Orang lain (known to others) Diri sendiri dan orang lain (known to both) Tidak diketahui oleh siapapun (not-known to both)
4
Gambar teori johari window
Tidak Diketahui Oleh diri sendiri Diketahui oleh diri sendiri Diketahui oleh orang lain 2 BUTA 1 TERBUKA Tidak diketahui oleh orang lain 4 TIDAK DIKETAHUI 3 TERSEMBUNYI
5
Pengetahuan tentang diri kira
So… Proses Pengetahuan tentang diri kira Hasil
6
Teori liking dan disliking
Teori ilmu pengetahuan (Psychology & Life, 1979) : Physical Attractiviness theory Orang lebih menyukai orang lain dari penampilan fisik Competency theory Orang cenderung lebih menyukai orang lain yang lebih kompeten, banyak kebiasaan, kreatif, tereampil, pintar, dst Reciprocal theory Menyukai orang lain yang menyukainya (ada timbal balik)
7
Teori liking dan disliking
Similiarity & Complementary theory Menyukai orang lain yang punya beberapa kemiripan/kesamaan Exchange theory Menyukai orang lain yang memberikan keuntungan, manfaat, dsb. Reinforcement theory Menyukai orang lain yang menghargai dirinya Gain-loss theory Menyukai orang lain yang evaluasinya, koreksinya, atau dukungannya kepada kita semakin membaik.
8
Personality disorder, 2003 Keganjilan yang berpotensi mengundang ketidaksenangan orang lain: Terlalu curiga Menampilkan aura pesimisme Suka cerita tidak masuk akal, kekhawatiran berlebihan terhadap keadaan Tempramen tinggi Mood gak stabil
9
Personality disorder, 2003 Mudah terpengaruh
Arogan, punya keinginan berlebihan untuk dihormati Terlalu minder Terlalu diam karena takut dibenci Terlalu idealis
10
Jebakan dalam hubungan
Dinamika hubungan : Orang lain yang mencelakakan kita. menghianati, menipu, menjahati, dst Orang lain yang merugikan kira. Maunya minta tolong, tapi tidak mau dimintai tolong Orang lain menguntungkan kita Tolong menolong, saling memberi manfaat, dsb
11
Orang-orang yang baik Orang yang menginginkan kesuksesan kita
Orang yang mempunyai bakat dan bisa menyempurnakan kelemahan kita Orang yang bisa mengkoreksi kekurangan kita dengan cara yang kita inginkan, bukan mengkritik atau menyalahkan dengan spirit menjatuhkan atau melemahkan
12
Orang-orang yang baik Orang yang bisa membimbing kita dengan keahlian yang dimiliki Orang yang mengikuti gagasan kita atas kemauan sendiri Orang yang bisa kita ajak berbicara atau berteman Orang yang bisa membicarakan keunggulan kita dengan orang lain Orang yang mengakui perbedaan dan tidak mempertentangkan Orang yang mengetahui kelebihan kita, dan sebaliknya
13
Tugas-analisa film Cara pandang Cara berfikir Apa yang dia omongin
Implisit dan eksplisit nya apa? Kelemahan Kelebihan Fungsi tokoh 1 dan 2
14
Source Ubaedy An Interpersonal Skill:Bagaimana Anda Membangun, Mempertahankan, dan Mengatasi Konflik Hubungan.Bee Media Indonesia: Jakarta.
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.