Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
PERSPEKTIF GEOGRAFI PERTANIAN
Geografi Pertanian (PGF 253)
2
Pendekatan Geografi Pertanian
Pendekatan Keruangan Pendekatan Kelingkungan Pendekatan Kewilayahan Pendekatan Komoditas
3
Variasi distribusi dan lokasi Pertanian melihat
Pendekatan Keruangan Variasi distribusi dan lokasi Pertanian melihat Pola keruangan Proses keruangan Struktur keruangan
4
Pendekatan Keruangan Hadi Sabari Yunus, 2005
Analisis Pola keruangan Analisis Proses keruangan Analisis Struktur keruangan Analisis Interaksi keruangan Analisis Organisasi keruangan Analisis Asosiasi keruangan Analisis Komparasi keruangan Analisis Trend/ tendensi keruangan
5
Pendekatan Kelingkungan
Interaksi organisme hidup dengan lingkungan (ekosistem) -- menganalisa masalah dengan menerapkan konsep dan prinsip ekologi hubungan antar variabel manusia dengan variabel lingkungan analisisnya di kenal sebagai analisis vertikal
6
Pendekatan kewilayahan
Kombinasi analisa keruangan dan kelingkungan. Dihampiri areal differentiation (interaksi antar wilayah akan berkembang karena adanya perbedaan antar wilayah ). Wilayah (sebagian permukaan bumi yang dapat dibedakan dari sekitarnya). Misal wilayah pertanian bahwa wilayah tersebut didominasi oleh petani dengan sebidang lahan pertanian dan fasilitas usahatani.
7
Wilayah Pertanian dikaji:
Kenampakan tunggal (single feature) pertanian Kenampakan pertanian berdasarkan jenis tertentu atau kekhususan (specific region)
8
Pertanian dengan Pendekatan Geografi
Identifikasi persamaan perbedaan antar wilayah dalam pengelolaan pertanian, sistem pertanian, penggunaan lahan pertanian, tipe pertanian, kualitas dan kuantitas produksi pertanian
9
Pertanian dengan Pendekatan Geografi
Ketergantungan antarwilayah dalam pengelolaan pertanian dan pertukaran produksi dan sarana produksi.
10
Pertanian dengan Pendekatan Geografi
Seleksi atas wilayah tertentu Penggunaan lahan Pengembangan pertanian
11
Pertanian dengan Pendekatan Geografi
Menganalisa dan mensintesa antarwilayah untuk kegiatan pertanian serta integrasinya secara menyeluruh
12
Pertanian dengan Pendekatan Geografi
Perencanaan pengembangan wilayah kegiatan pertanian
13
Pendekatan geografi (obyek formal)
Obyek material dalam berbagai disiplin ilmu dapat sama tetapi masing masing akan memiliki obyek formal yang dijadikan pisau analisa dengan berbagai permasalahan geosfer- - pertanian Tidak seluruh permasalahan harus mempergunakan secara bersama sama pendekatan keruangan, kelingkungan dan kewilayahan
14
Pendekatan Komoditas Syarat tumbuh komoditas pertanian tertentu
Distribusi komoditas pertanian tertentu Konsentrasi komoditas pertanian tertentu Produksinya Proses produksinya Pemasaran Konsumen komoditas pertanian tertentu
15
WHAT, WHERE, WHY, HOW, dan When
GEOGRAFI Prinsip Penyebaran Prinsip Interelasi Prinsip Deskripsi Prinsip Korologi Location Place Human Environment Interaction Movement Regions Landscape Pendekatan Keruangan Pendekatan Kelingkungan Pendekatan Kewilayahan WHAT, WHERE, WHY, HOW, dan When Geosfer -- analisa gejala manusia terkait gejala alam meliputi analisa variasi-- penyebarannya- interelasinya- interaksinya Kegiatan dan Sistem Pertanian
16
Perhatian Geografi dalam Sektor Pertanian Variabel :
Aglomerasi Interaksi Interdependensi Differensiasi areal Ruang Lokasi Jarak Keterjangkauan Pola Morfologi
17
Output Kajian Geografi Pertanian
Bahan pemecahan sosial dan ekonomi Memberikan peningkatan kesejahteraan manusia Perluasan kesempatan kerja Tumpuan pendapatan Referensi usaha penggunaan lahan yang mengikuti azas keselarasan alam secara berkelanjutan
18
Pertanian dalam perekonomian di Indonesia berperan sebagai :
Sumber pendapatan sehingga mengurangi tingkat kemiskinan Sumber devisa negara dengan melihat jumlah pendapatan domestik bruto Penghasil bahan pangan Penyedia bahan mentah dan bahan baku industri Kesempatan kerja Kesempatan berusaha dalam pertanian maju
19
Pertanian dalam perekonomian di Indonesia berperan
Sumber pendapatan sehingga mengurangi tingkat kemiskinan Sumber devisa negara dengan melihat jumlah pendapatan domestik bruto Penghasil bahan pangan Penyedia bahan mentah dan bahan baku industri Kesempatan kerja Kesempatan berusaha dalam pertanian maju
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.