Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

FISIKA SMA ASEP SURYANTO, S.Pd

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "FISIKA SMA ASEP SURYANTO, S.Pd"— Transcript presentasi:

1 FISIKA SMA ASEP SURYANTO, S.Pd
MEDIA PRESENTASI PEMBELAJARAN MEDIA PRESENTASI PEMBELAJARAN MEDIA MEDIA PRESENTASI PEMBELAJARAN MEDIA PRESENTASI PEMBELAJARAN MEDIA PRESENTASI PEMBELAJARAN MEDIA MEDIA PRESENTASI PEMBELAJARAN FISIKA SMA KELAS XII IPA PENDAHULUAN KOMPETENSI MATERI CONTOH SOAL LATIHAN SOAL INDUK EXIT ASEP SURYANTO, S.Pd SMAN 2 BANDUNG KINETIK GAS DAN TERMODINAMIKA*

2 PENDAHULUAN Arus dan tegangan bolak-balik (AC) adalah arus yang dihasilkan oleh sebuah sumber generator AC dimana arus dan tegangan merupakan fungsi waktu yang berubah-ubah secara periodik dan dapat dinyatakan dengan : Dalam bagian ini kita akan membahas respon suatu rangkaian yang mengandung elemen R,L dan C yang dibatasi pada rangkaian seri. Arus bolak-balik sangat berguna yaitu: Segi praktis, alat-alat listrik yang memerlukan arus AC Segi teoritis, respon suatu rangkaian RLC dapat dianalisis yaitu respon arus AC merupakan penjumlahan dari sinus dan cosinus yang terpisah dengan deret Fourier.

3 Skema generator AC Magnet Cincin Sikat Arus Listrik

4 Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator
Menerapkan konsep kelistrikan dan kemagnetan dalam berbagai penyelesaian masalah dan produk teknologi Kompetensi Dasar Memformulasikan konsep induksi Faraday dan arus bolak-balik serta penerapannya Indikator Memformulasikan konsep arus dan tegangan bolak-balik

5 RANGKAIAN - R Vac VR Vac VC RANGKAIAN - C RANGKAIAN - L Vac VL

6 RANGKAIAN R Sebuah resistor dihubungan dengan sumber tegangan AC, bagaimana responnya? Persamaan di atas menyatakan V dan i fungsi waktu adalah sefase. Grafik hambatan yang dilalui tegangan AC

7 RANGKAIAN C Sebuah kapasitor yang dihubungkan dengan tegangan AC
Dimana Xc adalah reaktansi kapasitif Pada rangkaian ini memperlihatkan bahwa tegangan (VC) tertinggal terhadap arus (iC) sebesar  = -90° Grafik kapasitor yang dilalui tegangan AC (1) Grafik kapasitor yang dilalui tegangan AC (2)

8 RANGKAIAN L Pada rangkaian L memperlihatkan bahwa tegangan mendahului arus sebesar =+90° Grafik induktor yang dilalui tegangan AC (1) Grafik induktor yang dilalui tegangan AC (2)

9 GRAFIK R PADA RANGKAIAN AC

10 GRAFIK L PADA RANGKAIAN AC

11 GRAFIK L PADA RANGKAIAN AC

12 Grafik C pada rangkaian AC (1)

13 Grafik C pada rangkaian AC (2)

14 Contoh Soal: Sumber tegangan bolak balik dihubungkan dengan hambatan listrik 50 Ω memiliki persamaan: tentukan: a. tegangan maksimum b. Kuat arus maksimum Penyelesaian: a. tegangan maksimum (εm) εm= 100 volt b. Kuat arus maksimum (I m)

15 2. Sumber tegangan bolak balik dihubungkan dengan induktor murni dan timbul reaktansi induktif 30 Ω memiliki persamaan: tentukan: Persamaan arusnya Penyelesaian: Persamaan arus 3. Kapasitor 2 μF dihubungkan pada tegangan AC dengan frekuensi sudut 2000 rad/s. Hitunglah reaktansi kapasitif kapasitor. Penyelesaian: Diket: C = 2 μF = F ω = 2000 rad/s Persamaan reaktansi kapasitif:

16 Soal-soal latihan: Sumber tegangan AC persamaan gglnya
Jika sumber tegangan dihubungkan dengan: a. sebuah kapasitor 25 μF b. Induktor 0,10 H c. resistor 25 Ω Tentukan sudut fase antara arus dan tegangan, impedansi rangkaian kapasitif, impedansi rangkaian induktif Sebuah Induktor 8 mH dihubungkan ke sumber tegangan AC 5 V; 800 Hz, tentukan: a. kuat arus yang mengalir b. besar sudut antara arus dan tegangan

17 Terima kasih


Download ppt "FISIKA SMA ASEP SURYANTO, S.Pd"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google