Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Microsoft ® Office FrontPage ® 2003 Training Membuat Website Dengan FrontPage 2003.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Microsoft ® Office FrontPage ® 2003 Training Membuat Website Dengan FrontPage 2003."— Transcript presentasi:

1 Microsoft ® Office FrontPage ® 2003 Training Membuat Website Dengan FrontPage 2003

2 Materi Kuliah Overview: Membangun sebuah website Lesson 1: Bagaimana merencanakan isi Lesson 2: Tentang Situs Web dan Server Web Lesson 3: Tentang Situs Web FrontPage Lesson 4: Bagaimana membuat Situs Web FrontPage Lesson 5: Pengaturan situs dari berbagai aspek Lesson 6: Bagaimana membuat halaman web

3 So you want to create a Web site. That's great — a Web site can be a powerful and efficient way to communicate with people. Overview: Create a Web site with FrontPage This course will teach you how to create a Web site using FrontPage 2003. It will also teach you things you should know before creating one.

4 Tujuan Perkuliahan Mahasiswa mampu memahami konsep dasar seperti situs web, server web dan publikasi. Mahasiswa mampu memahami situs web FrontPage dan manfaatnya. Mahasiswa mampu memahami dua jenis Situs Web FrontPage: disk- based and server-based. Mahasiswa mampu membuat Situs Web. Mahasiswa mampu membuat halaman-halaman Web untuk sebuah situs, layout, teks, gambar dan lainnya. Mahasiswa mampu mengatur Situs Web site dari berbagai aspek.

5 Lesson 1 Merencanakan Isi Website

6 Bagaimana Merencanakan Isi Saat merencanakan sebuah website, hal utama yang harus didahulukan adalah menentutkan tujuan. Desain situs disamping ini memiliki tujuan untuk menghasilkan penjualan produk secara online dengan target penjualan $500,000. Setelah melihat desain situs disamping ini, apakah anda setuju tujuan yang ingin dicapai sesuai dengan desainnya?

7 Tips dalam menentukan tujuan Pastikan dulu siapa yang anda inginkan untuk membuka situs anda. Pastikan tujuannya itu spesifik dan jelas. Buatlah tujuannya dengan sederhana, paling banyak satu kalimat saja.

8 Sketsa struktur situs Begitu tujuannya telah ditetapkan, buatlah sketsa struktur/peta situs dengan pensil atau pulpen. Atau gunakan program pembuat diagram seperti Microsoft® Visio® untuk menggambar halamankotak- kotak dan panah sebagai link. Ingatlah selalu tujuan situs saat sedang membuat sketsa ini.

9 Sketsa layout dasar Setelah membuat sketsa peta situs, sekarang saatnya membuat sketsa layout dasar yang akan dipakai di setiap halaman. Anda bisa mulai mendesain layout halaman dengan FrontPage, tetapi sebaiknya didesain dulu pada selembar kertas. Pensil dan kertas lebih mudah di ubah.

10 Yang Perlu Diperhatikan : Beberapa hal yang perlu diperhatikan saat membuat layout : Apakah setiap halaman memiliki header dan footer yang sama? Apakah situs ini akan memiliki metode navigasi yang konsisten? Apakah situs ini bersifat interaktif atau statis?

11 Sketsa layout dasar Dengan sketsa anda sebagai model, gunakan FrontPage untuk mendesain halaman-halaman web dalam HTML. Anda bisa menggunakan tabel sebagai untuk membuat struktur atau layout halaman. Begitu layoutnya sudah jadi, anda bisa segera mengisinya. Sebagai contoh anda bisa menambahkan teks, hyperlink, gambar, dan tombol-tombol interaktif


Download ppt "Microsoft ® Office FrontPage ® 2003 Training Membuat Website Dengan FrontPage 2003."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google