Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

THOMAS HENDRY SANDERS British Control of Company Accounts and Finance Summary.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "THOMAS HENDRY SANDERS British Control of Company Accounts and Finance Summary."— Transcript presentasi:

1 THOMAS HENDRY SANDERS British Control of Company Accounts and Finance Summary

2 Situasi di Inggris Inggris tidak mempunyai peraturan sekuritas, peraturan perdagangan surat berharga, dan tidak mempunyai komisi sekuritas dan perdagangan sekuritas. (1929) Awal 1939, peraturan tentang pencegahan kegagalan (Investasi) dipertimbangkan pemerintah dalam masalah kegagalan sekuritas, termasuk aturan informasi yang harus disertakan dalam penawaran. Akuntantan lebih fokus pada informasi yang berkaitan dengan penawaran sekuritas, tertuang dalam neraca dan laporan laba rugi.

3 Pertanyaan wawancara Apakah syarat spesifik legal untuk informasi keuangan (a) untuk disimpan pemerintah atau (b) yang disampaikan pada inverstor atau calon investor? Jika syarat dari komisi sekuritas dan perdagangan sekuritas kurang, keadaan apa yang mengarahkan Inggris untuk mencapai hasilnya? Dalam keadaan ini, apa pengaman integritas sekuritas yang ditawarkan Inggris ke publik atau yang biasanya diperdagangkan di publik? Apakah di Amerika terdapat alternatif memproteksi investor?

4 Praktik di Inggris Praktik di Inggris mempunyai kekurangan di banding di Amerika dalam hal pengungkapan.  Aturan penyajian depresiasi  Set penyajian yang lain, khususnya penyajian rahasia.  Kemungkinan perubahan dalam praktik akuntansi pada tahun suksesi.  Beberapa tahap auditing  Prosedur lain yang insidental Studi ini banyak dilihat dari keadaan pada tahun 1929 atas peraturan perusahaan.

5 Grup Khusus Beberapa tipe perusahaan telah mempunyai peraturan legal dalam akuntansi.  British Broadcasting company  Port of London Authority  The Central Electric Board  The railway  Public Utilities  Friendly and Building Society  Charitable organization  Trustee saving bank  Commercial bank  Insurance company

6 Dokomen yang dicatat di badan perdagangan Memorandum atau artikel asosiasi perusahaan Prospek penawaran sekuritas Setiap dokumen yang berpengaruh pada properti seperti halnya sekuritas pada beberapa kelas kreditor. Tingkat pengembalian tahunan  Perubahan modal  Neraca teraudit terkahir  Daftar direktur  Daftar semua pemegang saham pada tanggal pengembalian.

7 Kondisi informasi Dokumen jarang diinspeksi. Inspeksi hanya seputar apakah dokumen masih dalam filenya. Tidak ada usaha untuk menguji ulang laporan. Informasi hanya sebatas memenuhi peraturan. Kurang komunikasi antara pemerintah, perusahaan dan auditor. Akurasi tidak diperhatikan, menjadi tanggung jawab perusahaan.

8 Karakter Regulasi Pemerintah Kondisi mengecewakan Tidak ada bagian yang menguji lebih detail laporan yang disampaikan Rata rata tiap departemen berisi 100 orang dengan menangani administrasi bisnis seluruh negara. Departemen hanya melihat apakah semua pertanyaan yang disyaratkan sudah dipenuhi tanpa verifikasi keakuratannya.

9 Opini Publik terkait dengan Peraturan Kondisi yang kurang baik di rasakan oleh beberapa orang dari berbagai pekerjaan. Beberapa kali terjadi skandal misal Bottomley, Royal Mail, dan Hatry dan masyarakat sudah merasa puas ketika si bersalah dipenjara. Kurangnya perhatian sesegara mungkin memperbaiki peraturan. Sejak 1929 konsolidasi peraturan sebelumnya berkembang namun kurang kritis mencari amandemen.

10 The Associasion of British Chambers of Commerce membuat investigasi dan menyiapkan rekomendasi revisian. Juga komunitas akuntan membuat rekomendasi pada dewan. Namun the Institute of Chartered Accountants tidak memberikan opini publik terkait masalah itu, tetapi ia tetap melakukan studi dan akan membahasnya dalam diskusi resmi. Diskusi awal  horror of public regulation. Janji keamanan investor belum senyata keadaannya, makin besar resiko untuk investor.

11 Topik Utama Kritisi Pertumbuhan yang besar pada holding company, kebutuhan akan akun konsolidasi dan pengungkapan transaksi inter perusahaan. Variasi investasi Kecurangan dalam aktivitas penjualan saham.

12 Rancangan UU share-pushing Share pushing adalah praktik yang sinonom dengan kegagalan  membeli saham imajinasi dan skema yang menggiurkan tapi investor tidak mendapatkan sesuatu bahkan mendapatkan uangnya kembali. Tindakan kriminal. Yang dibutuhkan adalah tindakan pencegahan, bukan pengulangan dari hukum kriminal.

13 Perlindungan Investor Makna Investasi Penyiapan prospek Pengaruh London Stock Exchange Bank Inggris Laporan Perusahaan Pidato pimpinan pada pertemuan tahunan Karakter direktur Persetujuan Auditor Program Audit

14 Makna Investasi Investor # spekulator Investor bisa mempunyai peran di terhadap manajemen. Apabila terjadi penurunan terus pada laba pertama dipikirkan adalah merubah manajemen bukan menjual saham. Estimasi investasi kesuksesan investasi, mengetahui perdagangan kini dan prospek, tangan pertama atau saran dari yang lain.

15 Menyiapkan prospek Sekuritas baru mungkin ditawarkan ke publik, penawaran oleh perusahaan itu, atau tawaran penjualan menggunakan mediasi (misal bank). Peraturan sebaiknya berisi prospektus. Akuntan selesai menyiapkan prospektus dengan benar, pengacara akan mewawancarai akuntan dan direktur. Juga ditanyakan kondisi yang mungkin merubah neraca dan laba rugi.

16 Pengaruh London Stock Exchange Pengaruh pasar bursa ini peraturan karena dia terbiasa berhadapan dengan penerbit maupun pembeli. Perusahaan baru masuk bisa diterapkan aturan baru, namun bagi yang lama sukarela. Pasar Saham memberikan saran atas peraturan.

17 Bank of England Dibutuhkan cerita supervisi publik atas kapital terbitan baru. Bank ini merupakan media dalam hal kapital keluar maupun kapital yang masuk ke industri.

18 Laporan Perusahaan Laporan perusahaan sebelumnya tidak terdapat catatan tentang metode depresiasi, cadangan, perubahan akuntansi, pernyataan konsolidasian. Untuk memberikan informasi yang lengkap hal ini perlu diinformasikan. Pengaruhnya adalah pada pembaca dan dampak terhadap perusahaan tersebut. Auditor: Peraturan perusahaan menyatakan itu adalah urusan perusahaan untuk menyediakan informasi, bukan auditor.

19 Pidato tahunan pimpinan Pidato tahunan bisa berhubungan dengan pemegang saham, dapat juga dipublikasikan di media, atau disampaikan pada pemegang saham secara tercetak. Mungkin sekali terdapat pertanyaan dari pemegang saham. Pidato ini merupakan informasi tambahan untuk lebih memahami perusahaan.

20 Karakter Direktur Reputasi direktur di kalangan pemegang saham. Kepercayaan diri direktur. Pembicaraan saat pembilian holding Terlibat dalam aktivitas perdagangan sekuritas perusahaan. Direktur mempunyai saham di perusahaannya sendiri???

21 Persetujuan auditor Direktur perusahaan baru dapat menunjuk auditornya. Namun tahun berikutnya auditor ditunjuk oleh pemegang saham dalam pertemuan tahunan.

22 Progam Audit Auditor berhak mengakses buku dan menghadiri pertemuan umum. Dalam perusahaan besar ditambah dengan sistem audit internal


Download ppt "THOMAS HENDRY SANDERS British Control of Company Accounts and Finance Summary."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google