Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Konsep Konsumsi Menurut

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Konsep Konsumsi Menurut"— Transcript presentasi:

1 Konsep Konsumsi Menurut
Teori Keynes Kelompok : Sandra Tifani ( ) Mohammad Jaelani ( )

2 Teori Konsumsi Keynes Adalah nama suatu teori ekonomi yang diambil dari John Maynard Keynes, seorang ekonom Inggris yang hidup antara tahun 1883 sampai   Teori konsumsi Keynes mengungkapkan bahwa pengeluaran konsumsi yang sekarang tergantung kepada pendapatan bersih (disposable income) yang sekarang, yang dihitung dalam kurun waktu jangka pendek.

3 John Maynard Keynes dan Fungsi Konsumsi
Fungsi konsumsi adalah pusat dari teori fluktuasi ekonomi Keynes yang termuat dalam The General Theory di tahun 1936. Keynes menduga bahwa kecenderungan mengkonsumsi marjinal— jumlah yang dikonsumsi dari setiap dolar tambahan adalah antara nol dan satu. Ia mengklaim hukum fundamental yaitu dari tiap dolar pendapatan, orang akan mengkonsumsi sebagian dan menabung sebagian. Keynes juga menyatakan kecenderungan mengkonsumsi rata-rata (average propensity to consume), rasio konsumsi terhadap pendapatan yang menurun ketika pendapatan naik. Keynes juga menyatakan pendapatan adalah penentu utama konsumsi dan tingkat bunga tidak memiliki peran penting.

4 kecenderunganmengkonsumsimarjinal (MPC)
Fungsi Konsumsi C = C + c Y, C > 0, 0 < c <1 belanja konsumsi oleh rumah tangga C Y C menentukan perpotongan pada sumbu vertikal. Kemiringan fungsi konsumsi adalah c, yaitu MPC. C = C + c Y bergantung pada kecenderunganmengkonsumsimarjinal (MPC) pendapatan disposable konsumsi otonom

5 Kecenderungan Mengkonsumsi Marjinal
Untuk memahami kecenderungan mengkonsumsi marjinal (MPC), perhatikan skenario belanja. Seseorang yang suka belanja mungkin punya MPC besar, katakanlah (0,99). Ini berarti untuk setiap satu dolar tambahan ia dapatkan setelah dikurangi pajak, ia belanjakan $ 0,99. MPC mengukur kepekaan perubahan dalam satu variabel, konsumsi, terhadap perubahan pada variabel lain, pendapatan.

6 Kecenderungan Mengkonsumsi Rata-Rata
APC = C/Y = C/Y + c Fungsi konsumsi menunjukkan tiga sifat yang Keynes duga. Pertama, kecenderungan meng- konsumsi marjinal c antara nol dan satu. Kedua, kecenderungan mengkonsumsi rata-rata turun seiring pendapatan meningkat. Ketiga, konsumsi ditentukan oleh pendapatan saat ini Y. C APC1 C APC2 1 1 Y Ketika Y naik, C/Y turun, sehingga kecenderungan mengkonsumsi rata-rata C/Y turun. Perhatikan tingkat bunga tak dimasukkan dalam persamaan ini sebagai penentu konsumsi.

7 Tujuan Teori Keynes Ingin membangun teori umum (general theory) / (overall theory) Dalam moneter atau uang dipandang sebagai alat tukar, satuan hitung, dan penyimpan nilai Teori suku bunga Peranan investasi menentukan peluang kerja (supply create its own human), penawaran akan mencapai permintaan

8 THANK YOU


Download ppt "Konsep Konsumsi Menurut"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google