Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PADA PEMBEKALAN MAHASISWA KKN UNIVERSITAS AHMAD DAHLAN

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PADA PEMBEKALAN MAHASISWA KKN UNIVERSITAS AHMAD DAHLAN"— Transcript presentasi:

1 PADA PEMBEKALAN MAHASISWA KKN UNIVERSITAS AHMAD DAHLAN
PAPARAN CAMAT PLAYEN PADA PEMBEKALAN MAHASISWA KKN UNIVERSITAS AHMAD DAHLAN YOGYAKARTA DI KECAMATAN PLAYEN TAHUN 2011 OLEH HM. MIKSAN, SH, M.Si

2 A. VISI DAN MISI 1.1 VISI KECAMATAN PLAYEN
Terwujudnya kecamatan playen lebih maju , berbudaya, menuju masyarakat yang sehat dan sejahtera 1.2 MISI KECAMATAN PLAYEN Meningkatkan kapasitas kelembagaan pemerintah Kecamatan Playen Meningkatkan kapasitas kelembagaan pemerintah desa di Kecamatan Playen melalui fasilitasi dan pembinaan Mewujudkan pemberdayaan masyarakat Kecamatan Playen melalui fasilitasi dan pembinaan Meningkatkan kesejahteraan masyarakat Kecamatan Playen melalui fasilitasi kesejahteraan sosial Mewujudkan ketentraman dan ketertiban masyarakat Kecamatan Playen.

3 1.3 TUJUAN Kapasitas kelembagaan pemerintah kecamatan Playen menuju tata pemerintahan yang baik Kapasitas kelembagaan pemerintah desa di Kecamatan Playen meningkat Pemberdayaan masyarakat dan desa di Kecamatan Playen semakin baik Kesejahteraan masyarakat Kecamatan Playen meningkat Ketentraman dan ketertiban masyarakat Kecamatan Playen m,eningkat . 1.4. SASARAN Aparatur kecamatan memiliki kompetensi sesuai kebutuhan serta menerapkan akuntabilitas kinerja dan bebas KKN Perencanaan, pelaksanaan, pengendalian dan pelaporan dilaksanakan secara tepat waktu dan terintegrasi dengan data yang akurat Pelayanan publik dilaksanakan sesuai standar pelayanan prima Kapasitas kelembagaan p-emerintah desa semakain baik Desa dan masyarakat dapat meningkatkan peran sertanya dalam pembangunan

4 B. Kondisi Aparatur Pemerintah Kecamatan Playen
Berdasarkan Golongan Golongan II : personil Golongan III : 17 personil Golongan IV : personil Berdasarkan Pendidikan 1.    SLTP : - personil 2.    SLTA : 8 personil 3.    D3 : personil 4.   S1 : 13 personil 5.   S2 : 2 personil

5 Peta Wilayah Kecamatan Playen

6 TABEL SUMBERDAYA APARATUR BERDASARKAN PENDIDIKAN
No NAMA JENIS PENDIDIKAN SD SLTP SLTA D3 S1 S2 1. 2. 3. 4. 5. 6. . Camat Sekretariat Kecamatan Seksi Trantibum Seksi Kesejahteraan Sosial Seksi Pemberdayaan Masyarakat Desa Seksi TataPemerintahan -  - 3  2  1 1 4 2 JUMLAH 8 13

7 C. Kondisi Umum Wilayah Batas Wilayah Sebelah Utara : Kecamatan Patuk
Sebelah Timur : Kecamatan Wonosari Sebelah Selatan : Kecamatan Paliyan Sebelah Barat : Kecamatan Dlingo Kab. Bantul Luas Wilayah : Ha terbagi 13 Desa, 101 Dusun, 101 RW dan 606 RT Rincian Penggunaan Lahan a. Tanah sawah : ha. b. Tanah Tegalan : 2.004,9137 ha. c. Bangunan Pekarangan : 2.000,0 ha. d. Hutan : 8.314,8515 ha. f. Lain-lain/fasil mumum : 28,7908 ha.

8 Jumlah penduduk Menurut Umur 0 – 6 tahun : 6.878 jiwa
S/d akhir Desember jiwa terdiri dari laki-laki perempuan Jumlah Kepala Keluarga KK Jumlah penduduk Menurut Umur 0 – 6 tahun : jiwa 7 – 12 tahun : jiwa 13 – 18 tahun : jiwa 19 – 24 tahun : jiwa 25 – 55 tahun : jiwa 56 – 79 tahun : jiwa 80 tahun keatas : jiwa

9 Jenis jalan I kondisi Jalan
Kondisi Sarana dan Prasarana Wilayah 1. Jalan No DESA Jenis jalan I kondisi Jalan Prov Kab Desa Baik sedang Rusak 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 Banyusoco Plembutan Bleberan Getas Dengok Ngunut Playen Ngawu Bandung Logandeng Gading Banaran Ngleri - 35 37 33 17 85 19 14 20 72 15 21 25 23 JUMLAH 28 61 282 167 99 136

10 2. Prasarana Transportasi
Mobilitas transportasi umum yang cukup tinggi belum dilengkapi adanya sub terminal di depan Kantor Kecamatan Playen (disekitar pasar Playen) sehingga arus lalu lintas menjadi semrawut dan rawan kecelakaan. .

11 D.PENUTUP 1. Potensi Wisata a. Wisata Alam Goa Rancang Desa Bleberan Goa Sengok Desa Getas Air Terjun Slempret Desa Bleberan Rest Area Bunder Desa Gading b. Wisata Pendidikan Hutan Penelitian Wanagama Desa Banaran Penangkaran Rusa Desa Gading Eksploitasi sumber air dengan tenaga surya Desa Bleberan ( Jambe ) c. Wisata Spiritual Makam Kyai Said Ikroman Desa Banyusoco, Watu Tumpeng Desa Bandung

12 2 Potensi Sungai Wilayah Kecamatan Playen juga dilalui beberapa sungai yang bisa dimanfaatkan untuk irigasi pertanian dan potensial untuk perikanan, yaitu : - Sungai Oyo - Anakan sungai Oyo : Plembutan, Bleberan, Ngunut 3. Potensi Pertanian dan Peternakan - Pertanian : - Padi dan palawija; - Hortikultura (sayur mayur, semangka dan bawang merah)

13 4. Peternakan dan Perikanan :
- Ayam buras; - Ayam potong - Penggemukan sapi unggul (Simental dan Limosine); -- - Kambing PE, domba. - Ikan air tawar lele, bawal, nila (MINAPOLITAN) - Program Minapolitan : 89 Pokdakan, 2050 Anggota dan luas kolam ± m ² 5. Home industri (kelompok dan perorangan) - Tahu dan tempe;makanan olahan (Ngawu dan Bandung) - Sari Gula Kelkapa/Gula Semut ( banyusoca) : Pengrajin ( Merupakan Produk Unggulan Kec Playen) - Meubel, anyaman bambu, perak, tegel, dan ukir-ukiran

14 PERMASALAHAN 1. Masyarakat belum mengembangkan potensi yang ada secara Optimal 2. Pariwisata Ideal ? Ada 2 faktor : A. Fisik - Infrastruktur - Keadaaan Lingkungan Fisik - Penghijauan - Perlindungan terhadap keutuhan Situs B. Non Fisik - Regulasi - Budaya Disiplin, Kerja - Sapta pesona - PHBS - Karakter Masyarakat - Rasa Aman

15 S O L U S I Mengembangkan potensi sesuai peluang pasar (PENGEMBANGAN UMKM MINAPOLITAN DAN DESA WISATA)

16 SEKIAN TERIMA KASIH


Download ppt "PADA PEMBEKALAN MAHASISWA KKN UNIVERSITAS AHMAD DAHLAN"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google