Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Kebutuhan Protein Pemanfaatan protein:
Dikatabolis untuk menghasilkan energi. Disimpan dalam tubuh (pertumbuhan) Komponen hormon dan enzim. Penyusun antibodi Penyusun lipoprotein
2
Evaluasi Protein Pakan
Daya cerna protein Nilai Biologis Protein (BV) Nkons – (Nfs – MFN) – (Nurin – EUN) BV = Nkons – (Nfs – MFN) MFN = Metabolic fecal nitrogen UEN = Endogenous urinary nitrogen
3
Kebutuhan protein pada hewan
Kebutuhan hidup pokok Dikatabolis untuk energi Endogenous urinary nitrogen (EUN) Metabolic Fecal Nitrogen (MFN) Kebutuhan untuk produksi Pertumbuhan Produksi susu Reproduksi Produksi wool Tenaga kerja, dll
4
Kebutuhan protein untuk hidup pokok
Bila ransum yang dikonsumsi bebas N maka dalam urin ditemukan N. Ini disebut EUN EUN menunjukan hilangnya nitrogen tubuh untuk menjaga proses fisiologis tubuh. Besarnya EUN dipengaruhi oleh berat badan. Pada sapi besarnya: EUN = 0,12 W0,75 g/hari
5
Matbolic fecal ntrogen (MFN) menunjukan hilangnya N metabolic dalam feses
Hilangnya metabolic fecal N dipengaruhi oleh konsumsi bahan kering MFN = 5 g/kg konsumsi BK
6
Total kebutuhan protein (DCP) = 6,25 (5 BK + 0,12 W0,75) g/hari Bila nilai Biologis protein 75%, maka harus dikoreksi dgn 0,75 = 100/75 x 6,25 (5 BK + 0,12 W0,75) g/hari Protein kasar pada pakan dibagi dengan kecernaan protein.
7
Seandainya kecernaan protein 70% dan 20% dari N dalam bentuk NPN
Contoh perhitungan Sapi berat 300 kg dengan konsumsi BK 7 kg. Nilai biologis protein 0,75. Kenaikan berat badan: 0,75 kg/hari. MFN = 5 x = 35 g EUN = 0,12 W0, = 8,64 g Total = 43,64 g N = 272,75 g protein Nilai biologis 0,75 = 100/75 x (272,75) = 363,67 g DCP/hari Seandainya kecernaan protein 70% dan 20% dari N dalam bentuk NPN = 363,67/ (0,7 x 0,8) = 649,4 g CP/hari. A
8
Pertumbuhan - Protein tubuh : 18% - Setiap 1 kg PBB = 180 g protein - Nilai biologis protein 75% = 180/0,75 = 240 g - Kecernaan protein 70% = 240/0,7 = 342,8 g - 20 N adalah NPN = 342,8/0,8 = 428,5 g/1 kg PBB. - Bila PBB = 0,75 kg = 0,75 x 428,5 g = 321,4 g/hari. Totlal kebutuhan protein = 649, ,4 g/hari = 970,8 g/hari - Konsumsi 7 kg - Kandungan protein pakan = 970,8/ = 13,8% CP.
9
Perhitungan kebutuhan protein hidup pokok
Imbangan nitrogen - Hewan diberikan ransum dengan takaran nitrogen yg berbeda-beda, ttp zat makanan lain lengkap. - Takaran minimal nitrogen pada pakan yang dapat mempertahankan keseimbangan nitrogen adalah kebutuhan N hidup pokok Percobaan pakan Sama dengan imbangan nitrogen, hanya yg dipakai patokan adalah protein pakan.
10
KEBUTUHAN ENERGI UNTUK KERJA
Dapat ditentukan dengan cara: - Metode Faktorial - Keseimbangan Tubuh - Pengukran Respon Fisiologis
11
Metode Faktorial Mengukur kebutuhan energi untuk kerja yang didasarkan kepada: - Berat badan ternak. - Berat beban kerja. - Jarak/waktu kerja Perhitungannya: - Energi untuk memindahkan berat badan. - Energi untuk mengangkat beban - Energi untuk Memindahkan beban.
12
Energi untuk Bergerak Energi untuk memindahkan berat badan (berjalan) = a W L (KJ) a = Energi untuk memindahkan 1 kg berat badan sejauh 1 meter (besarnya : 2,56 joule). L = Jarak (km) dan W = berat badan (kg) Sapi 300 kg berjalan sejauh sejauh 3 km. Energi berjalan adalah : a W L= 2,56 x 300 x 3 = KJ = 551 K.Cal 1 K cal = 4,187 KJ
13
A
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.