Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Pemrograman JAVA TIB09 Data dan Variabel. Variabel Harus dideklarasikan terlebih dahulu Deklarasi variabel TypeData namaVariabel; Dapat dideklarasikan.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Pemrograman JAVA TIB09 Data dan Variabel. Variabel Harus dideklarasikan terlebih dahulu Deklarasi variabel TypeData namaVariabel; Dapat dideklarasikan."— Transcript presentasi:

1 Pemrograman JAVA TIB09 Data dan Variabel

2 Variabel Harus dideklarasikan terlebih dahulu Deklarasi variabel TypeData namaVariabel; Dapat dideklarasikan lebih dari satu variabel secara bersamaan pada satu variabel yang sama. TypeData namaVariabel[, namaVariabel-ke- 2[, namaVariabel-ke-3[, ….namaVariabel- ke-n]]]; Dapat langsung diikuti dengan nilainya TypeData namaVariabel = nilai;

3 Tipe Data Primitif JAVA Delapan Tipe Data Primitif JAVA byte  bilangan bulat 8 bit (-128 s/d +127) short  bilangan bulat 16 bit (-32768 s/d +32767) int  bilangan bulat 32 bit (-2.147.483.648 s/d +2.147.483.647) long  bilangan bulat 64 bit (-9.223.372.036.854.775.808 s/d +9.223.372.036.854.775.807) float  bilangan pecahan 32 bit –(akurasi 7 digit desimal signifikan) –Memiliki akhiran f untuk membedakan dengan double –Contoh: float varFloat = 0.13f; double  bilangan pecahan 64 bit dengan presisi ganda (akurasi 15 digit desimal signifikan) char  karakter 16 bit boolean  hanya mempunyai nilai true atau false

4 Contoh char char c; char c = ‘a’; char c = 0x0ff32; //2 byte heksadesimal char c = ‘\037’; //nilai oktal

5 Karakter khusus (Escape sequence) char c = ‘\b’; //backspace char c = \u008; //unicode untuk backspace char c = ‘\f’; //formfeed char c = ‘t’; //tabulator char c = ‘n’; //new line char c = ‘\r’; //carriage return

6 Casting Konversi secara eksplisit Hasil dikonversi ke tipe variable yang diinginkan Penulisan variabelPenampung = (tipeDataTujuan) variabelAsal Contoh: int i = 150; byte b; b = (byte) i;

7 Jika ada konversi data tanpa casting, ketika di kompile, kompiler akan memberikan pesan Incompatible type for = Explicit cast needed to convert to

8 Operator Aritmatika + (Tambah) a = a + 5; a += 5; - (Kurang) a = a - 5; a -= 5; * (Perkalian) a = a * 5; a *= 5; / (Pembagian) a = a / 5; a /= 5; % (modulo) a = a % 5; a %= 5; –(modulo juga bekerja pada pecahan)

9 Operator bit per bit Bekerja pada variable bertipe long, int, short, byte dan char. ~  NOT  mengubah 0 menjadi 1 serta kebalikannya 1 menjadi 0. &  AND |  OR ^  XOR >>  SHIFT kanan  dorong 1 bit ke kanan termasuk tanda minus >>>  SHIF kanan  dorong 1 bit ke kanan dan isi bit paling kiri dengan 0 <<  SHIFT kiri  dorong 1 bit ke kiri. Penyederhanaan tulisan: ~=, &=, |=,

10 Relasional Membandingkan dua nilai berdasarkan kesamaan atau susunan Hasil true atau false  dapat di simpan dalam variabel boolean Tipe data byte, short, int, long, float, double, boolean dan char dapat di bandingkan satu dengan lainnya Operator:operator relasional: >, =, <=, !=, ==

11 Short Circuit Logical Operator ||  operator logical OR &&  operator logical AND

12 Ternary operator var = (kondisi) ? ekspresi1 : eskpresi2; Jika kondisi true, maka var akan berisi ekspresi1, jika kondisi bernilai false, maka var akan berisi ekspresi2.

13 Prioritas 1.() []  Prioritas tertinggi 2.++ -- ~ ! 3.* / % 4.+ - 5.>> >>> << 6.> >= < <= 7.== != 8.& 9.^ 10.| 11.&& 12.|| 13.?: 14.=  prioritas terendah

14 java.lang.Math Diturunkan dari class object dari package java.lang.Object Berisi fungsi-fungsi untuk operasi-operasi bilangan dasar Perintah untukmengimport class Math: import java.lang.Math;


Download ppt "Pemrograman JAVA TIB09 Data dan Variabel. Variabel Harus dideklarasikan terlebih dahulu Deklarasi variabel TypeData namaVariabel; Dapat dideklarasikan."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google