Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehHendy Okumura Telah diubah "10 tahun yang lalu
1
Nur Hidayat Materi kuliah Perancangan Produk
Spesifikasi Produk Nur Hidayat Materi kuliah Perancangan Produk
2
Tantangan yang dihadapi
Bagimana menerjemahkan kebutuhan pelanggan yang subyektif menjadi terget yang tepat untuk langkah pengembangan selanjutnya? Bagaimana tim dan manajemen memahami apa yang menentukan keberhasilan dan kegagalan desain produk yang dihasilkan? Bagaimana tim mengembangkan keyakinan bahwa produk akan memperoleh pangsa pasar yang berarti? Bagaimana tim menyelesaikan pertentangan yang tidak terelakkan diantara karakteristik produk seperti biaya dan kualitas?
3
Membuat Target Spesifikasi
Menyiapkan daftar matrik, gunakan matrik kebutuhan pelanggan Mengumpulkan informasi tentang pesaing Menetapkan nilai target ideal dan marginal yang dapat dicapai Merefleksikan hasil dan proses
4
Menyiapkan daftar matrik
Matrik harus dapat merefleksikan secara langsung nilai produk yang memuaskan kebutuhan pelanggan. Terjemahkan semua kebutuhan pelanggan menjadi sekumpulan nilai spesifikasi yang tepat dan terukur, agar memuaskan kebutuhan pelanggan yang terkait. Matrik harus merupakan kriteria yang populer untuk perbandingan di pasar. Harus ada keterkaitan kebutuhan tiap matrik.
5
Contoh matrik alat pembuka durian
kebutuhan Tidak mudah melukai ● Praktis untuk dibawa Mudah menggunakannya Tidak membuat tumpah isi dll spesifikasi Alat pembuka juga berfungsi menahan Menggunakan tenaga baterai Pemotong dpt dimasukkan Bentuknya kecil dll dll dll dll dll
6
Mengumpulkan informasi tentang pesaing
Spesifikasi harus dapat digunakan untuk menentukan posisi produk dibanding produk yang ada. Informasi produk pesaing harus dikumpulkan untuk mendukung keputusan posisi produk Buat bagan analisis pesaing, gunakan besaran terukur jika memungkinkan.
7
Bagan analisis pesaing
Kebutuhan spesifikasi Pesaing Pisau Sabit Clurit Tidak mudah melukai Pemotong dpt dimasukkan Praktis untuk dibawa Bentuknya kecil Mudah menggunakannya Menggunakan tenaga baterai Tidak membuat tumpah isi Alat pembuka juga berfungsi menahan
8
Menetukan Target Ideal dan Marginal yang dapat Dicapai
Spesifikasi menetapkan batas bawah, misal mampu membuka ujung durian minimal sebesar 5 cm. Spesifikasi menetapkan batas atas, misal berat alat maksimal 50 g Spesifikasi diantara atas dan bawah, misal berat buah yang dapat dibuka adalah 0,25 – 1,5 kg Spesifikasi tepat, misal baterai yang digunakan adalah 1 buah AAA. Kumpulan nilai diskrit dalam pilihan,misal diameter pegangan alat: 5, 6, atau 7 cm
9
Merefleksikan hasil dan proses
Hasil matrik selalu lakukan pengulangan pada pelanggan dan staf pengembang, apakan sudah merefleksikan target? Apakah produk dapat memenuhi kebutuhan lebih dari satu segmen pasar atau tidak? Apakah ada spesifikasi yang hilang Apakah produk hanya untuk satu kegunaan atau lebih?
10
Detailed Product Description Milk powder for eye health with opta l2 formula to maintain optimal eye health. Additional benefits: Hi calcium, non fat, vitamin e and prebiotics Recommended for adults 40 years and above Available in 3 delicious flavors: Original, chocolate, cappucino Net weigth:300g or 600g
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.