Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PERTEMUAN KE-11 JURNAL KHUSUS (SPECIAL JOURNAL) PERUSAHAAN DAGANG

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PERTEMUAN KE-11 JURNAL KHUSUS (SPECIAL JOURNAL) PERUSAHAAN DAGANG"— Transcript presentasi:

1 PERTEMUAN KE-11 JURNAL KHUSUS (SPECIAL JOURNAL) PERUSAHAAN DAGANG
Macam : 1. Jurnal Penjualan (Sales Journal), Jurnal khusus yang digunakan untuk mencatat penjualan barang dagang dengan syarat kredit yaitu penjualan yang menimbulkan hak tagihan kepada pelanggan. Tgl. Nomor Bukti Debitur Ref Jumlah*

2 2. Jurnal Pembelian (Purchasing Journal)
Jurnal khusus yang digunakan untuk mencatat pembelian barang dagang dengan syarat kredit yakni pembelian yang menimbulkan hutang kepada pemasok, serta pembelian kredit selain barang dagang, Lihat tekan Tgl Nomor Bukti Keterangan Ref Debet Kredit Pembelian Serba serbi Utang Dagang

3 3. Jurnal Penerimaan Kas ( Cash Receipt Journal)
Jurnal khusus yang digunakan untuk mencatat seluruh penerimaan kas baik dari debitur, bunga, sewa, penjualan tunai, dll. Lihat tekan Tgl. Nomor Bukti Keterangan Ref Debet Kredit Kas Potongan Penjualan Piutang Serba Serbi

4 4. Jurnal Pengeluaran Kas ( Cash Disbursement Journal)
Jurnal khusus yang digunakan untuk mencatat pengeluaran kas, baik untuk membayar utang kepada pemasok, gaji pegawai, pembelian tunai, dll. Tgl. Nomor Bukti Keterangan Ref Debet Kredit Utang Dagang Serba Serbi Potongan Pembelian Kas/ Bank

5 5. Jurnal Umum (General Journal)
Jurnal yang digunakan untuk mencatat transaksi –transaksi yang tidak dapat dicatat dalam penjualan, pembayaran, penerimaan kas, dan pengeluaran. Misal : 1. Retur pembelian/retur penjualan 2. Wesel tagih/wesel bayar 3. Ayat jurnal penyesuaian 4. Jurnal penutup 5. Jurnal balik Dsb Kolom-kolom perkiraan pada buku Jurnal khusus dapat disesuaikan dengan kebutuhan dan karakter perusahaan namun ada juga kolom-kolom yang harus ada sesuai dengan tujuan buku tersebut


Download ppt "PERTEMUAN KE-11 JURNAL KHUSUS (SPECIAL JOURNAL) PERUSAHAAN DAGANG"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google