Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

F ESTIVAL S ENI DAN B AKAT A NAK B ERKEBUTUHAN K HUSUS KARAWANG 2015.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "F ESTIVAL S ENI DAN B AKAT A NAK B ERKEBUTUHAN K HUSUS KARAWANG 2015."— Transcript presentasi:

1 F ESTIVAL S ENI DAN B AKAT A NAK B ERKEBUTUHAN K HUSUS KARAWANG 2015

2 F ESTIVAL S ENI DAN B AKAT A NAK B ERKEBUTUHAN K HUSUS K ARAWANG 2015 Proposal ini mempersembahkan gagasan tentang Festival seni dan bakat anak-anak berkebutuhan khusus. Berangkat dari keinginan untuk memberikan ruang dan kesempatan bagi mereka sebagai sebuah apresiasi bahwa anak-anak berkebutuhan khusus juga mampu berkreasi dan memiliki bakat-bakat yang mengagumkan. Rancangan ini ingin membawakan gelar festival yang tersusun dari empat agenda.

3 KONSEP BAKAT DAN SENI Festival ini ingin menjadi ajang bagi Anak Berkebutuhan Khusus untuk mengapresiasikan kemampuan diri dengan berbagai macam bakat melalui pentas seni dan pameran Hasil Karya mereka Festival pentas seni dan bakat Anak Berkebutuhan Khusus ini mewujudkan keinginan mempersembahkan kegiatan yang menarik bahwa anak-anak ini mampu, layak, dan menggugah kepedulian untuk mereka lebih diterima dan dihargai dimasyarakat

4 Perkembangan teknologi dan informasi memudahkan masyarakat untuk melihat dan menyaksikan betapa banyaknya jumlah Anak Berkebutuhan Khusus yang terus meningkat tiap tahunnya dan memerlukan penanganan yang baik dan terpadu antar orang tua, pendidik, masyarakat dan pemerintah

5 PENDAHULUAN Berangkat dari pemikiran yang merupakan visi kami bahwa setiap anak adalah unik, maka kami ingin membuktikan bahwa anak-anak Berkebutuhan Khusus juga memiliki kemampuan atau Bakat-Bakat khusus dalam bidang Seni yang layak ditampilkan untuk menunjukan bahwa mereka bisa memberikan arti bagi dirinya dan lingkungan melalui festival pentas seni dan bakat ini Bahwa tidak ada produk tuhan yang gagal maka Anak- anak Berkebutuhan Khusus pun harus diberikan kesempatan untuk mengapresiasikan kemampuan mereka melalui beraneka macam kegiatan yang mampu mengakomodir kelebihan-kelebihan yang diberikan Tuhan dibalik kekurangan mereka

6 Minimnya pengetahuan tentang Anak-anak berkebutuhan Khusus seluk beluk dan pendidikan penanganan yang tepat bagi mereka serta sosialisasi keberadaan anak-anak ini sangat penting digalakan dan terus dikampanyekan agar anak berkebutuhan khusus dapat lebih diterima dimasyarakat

7 TUJUAN Sebagai ungkapan rasa syukur kepada Tuhan Yang Maha Pemurah atas karunia yang telah menciptakan Anak Berkebutuhan Khusus sebagai keaneka Ragaman Individu Sebagai ajang sosialisasi bagi masyarakat, seluruh pemerhati pendidikan Anak Berkebutuhan Khusus dan pendidik pada umumnya Mengangkat isu Anak Berkebutuhan Khusus sebagi generasi penerus bangsa yang juga berhak mendapatkan Pendidikan dan Masa depan yang lebih baik

8 FESTIVAL SENI DAN BAKAT ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS KARAWANG 2015 Waktu : Maret - April 2015 Tempat : Karawang Central Plaza (Mall KCP)

9 A GENDA A CARA Talk show all about spesial Needs Perform Spesial Needs Star Pameran love and care for spesial Needs Bazaar

10 SEKIAN DAN TERIMA KASIH


Download ppt "F ESTIVAL S ENI DAN B AKAT A NAK B ERKEBUTUHAN K HUSUS KARAWANG 2015."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google