Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

+ Sistem Operasi Terapan Teknik Informatika Universitas Bunda Mulia Jakarta Indra Priyandono.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "+ Sistem Operasi Terapan Teknik Informatika Universitas Bunda Mulia Jakarta Indra Priyandono."— Transcript presentasi:

1 + Sistem Operasi Terapan Teknik Informatika Universitas Bunda Mulia Jakarta Indra Priyandono.

2 +

3 +

4 + smart Pribadi yang Cerdas sincere Berhati Tulus diligent Rajin dan Tekun helpful Suka Membantu Sesama Commitment, Accountability, Respect, Excellence

5 + Ketentuan Umum 1. Maksimum terlambat 30 menit, lewat 30 menit absensi tidak diperhitungkan 2. Diharapkan aktif berpartisipasi dalam kelas 3. Tidak menggunakan laptop di kelas 4. Tidak mengakses situs FB, Twitter, dan situs jejaring lainnya selama perkuliahan dan lab 5. Setiap pelanggaran butir 3 dan 4 akan diperhitungkan pada nilai akhir (-10) 6. Dilarang mengkopi hasil karya orang lain saat ujian 7. Pertanyaan seputar materi dapat disampaikan melalui email

6 +

7 + Apa Itu Sistem Operasi ? adalah seperangkat program yang mengelola sumber daya perangkat keras komputer, dan menyediakan layanan umum untuk aplikasi perangkat lunak. Sistem operasi adalah jenis yang paling penting dari perangkat lunak dalam sistem komputer -- Wikipedia

8 +

9 + Bagaimana Memilih OS ? Stabilitas Sistem Sesuaikan dengan kebutuhan (desktop, server) Sesuaikan dengan kemampuan perangkat CPU Dukungan perangkat hardware (driver) Dukungan Aplikasi (program) Feature yang di miliki Dukungan bantuan dan troubleshooting Kemudahan pengguna.

10 +

11 + Closed Source & Open Source Open Source: Sistem pengembangan yang tidak dikoordinasi oleh suatu individu / lembaga pusat, tetapi oleh para pelaku yang bekerja sama dengan memanfaatkan kode sumber (source-code) yang tersebar dan tersedia bebas (biasanya menggunakan fasilitas komunikasi internet) Closed Source: Sistem pengembangan yang dirilis atau didistribusikan tanpa kode asli (source code) yang bersangkutan. Umumnya, itu berarti hanya binari dari program komputer yang didistribusikan Kode sumber dari program tersebut dapat dianggap sebagai rahasia dagang perusahaan

12 + OPEN SOURCE FREE SOFTWARE

13 + Sejarah UNIX Dikembangkan tahun 1960-an MIT, AT & T Bell Labs, dan GE. MULTICS ( MULTIplexed Information and Computing Service) Dikembangkan pada komputer mainframe 645 GE Pada tahun 1969 proyek MULTICS dihentikan karena dirasa sistem operasi ini mempunyai kelemahan

14 + Sejarah UNIX (cont) Pada tahun yang sama, 1969, Ken Thompson membangun sebuah sistem operasi yang bertujuan untuk mengatasi kelemahan pada MULTICS. Sistem operasi inilah yang yang selanjutnya dikenal dengan nama UNIX. UNIX sendiri berasal dari kata UNICS (UNIplexed Information and Computing System

15 + UNIX ARCHITECTURE

16 + KERNEL Kernel adalah bagian dari sistem operasi yang berinteraksi langsung dengan hardware komputer Fungsi utama dari kernel mengelola memori komputer mengontrol akses ke komputer mempertahankan sistem file menangani interupsi menangani kesalahan melakukan layanan I/O Mengalokasikan Resource

17 + UNIX FILE SYSTEM Sistem File UNIX adalah kumpulan file dan direktori yang tersimpan. Setiap Sistem File disimpan dalam partisi disk yang terpisah secara keseluruhan File diorganisir ke dalam sistem file hirarki Mengatur informasi dalam UNIX

18 + SHELL Penterjemah pada sistem Unix yang merupakan jembatan antara pemakai dan sistem Unix Shell di UNIX ibarat Command Prompt di Windows Shell juga merupakan bahasa pemrograman

19 + Why UNIX ? Multiuser: sejumlah pemakai dapat menggunakan sistem secara bersamaan Multitasking : kemampuan sistem operasi yang memungkinkan seseorang dapat melaksanakan tugas pada saat bersamaan Portabilitas: sistem Unix mudah diadaptasikan ke sistem komputer yang lain Sistem file Hirarkikal : memungkinkan pemakai mengorganisasikan informasi atau data dalam bentuk yang mudah untuk diingat dan diakses

20 + UNIX vs WINDOWS UNIX adalah sistem operasi case-sensitive Baik Windows Server dan UNIX merupakan multitasking sistem operasi multi tugas (multitasking). Hanya ada satu versi Windows yang dikembangkan oleh Microsoft, tetapi ada banyak versi dari UNIX UNIX adalah sistem operasi terbuka Keterbukaan dan kurangnya kontrol pusat memungkinkan untuk UNIX berkembang

21 + LINUX Linux is a UNIX Clone

22 + Sejarah Linux 1991. Linux dibuat oleh Linus Torvalds di Univ. Helsinki, Finlandia Torvalds ingin membangun versi UNIX untuk PC dengan mengakomodir fitur yang terdapat pada Minix yang dibangun oleh Andrew Tannenbaum Lahirlah Linux versi 0.10

23 + Earlier Linux is just a kernel and Linux distribution makes it complete usable operating systems by adding various applications. Most UNIX operating systems comes with A-Z programs such as editor, compilers etc. For example HP-UX or Solaris comes with A-Z programs

24 + Linux Varians

25 +

26 +

27 + Why Linux ? Multitasking : Dapat menjalankan perintah secara bersamaan dan akses perangkat keras secara bersamaan. Multiuser yaitu sistem operasi yang pada saat bersamaan dapat digunakan oleh lebih dari satu user yang masuk ke dalam sistem Virtual Memory atau Memori Maya : Linux dapat memanfaatkan ruang pada harddisk untuk digunakan sebagai memori maya, yaitu program yang tidak aktif di RAM akan disimpan pada harddisk. Shared Library, Setiap perintah pada Linux saling berbagi menggukan fungsi dari library, hal ini berguna untuk menghemat memori Kompatibilitas dengan IEEE POSIX.1, Standar ini menjadikan Linux mendukung banyak standar yang digunakan oleh sistem UNIX lainnya Harga yang relatif lebih rendah bahkan juga gratis Dukungan software GNU berupa free softwareç

28 + Tampilan UNIX

29 + Tampilan Linux

30 + THANK YOU


Download ppt "+ Sistem Operasi Terapan Teknik Informatika Universitas Bunda Mulia Jakarta Indra Priyandono."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google