Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Judul dan Perumusan Masalah

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Judul dan Perumusan Masalah"— Transcript presentasi:

1 Judul dan Perumusan Masalah

2 8 Karakteristik Penelitian TI (Paul Leedy dalam Practical Research)
Riset dimulai dg suatu masalah yg blm terpecahkan Definisikan tujuan riset dlm pernyataan permasalahan yg jelas Permasalahan dibagi menjadi bbrp sub masalah Tentukan hipotesis yg merupakan dugaan yg logis utk jawab permasalahan Mencari data dg berdasarkan hipotesis & permasalahan Interpretasi arti dari data utk Menjawab Menyelesaikan permasalahan Memiliki nilai dan manfaat bagi masyarakat, peneliti dan dunia akademik 4/7/2017 2

3 USULAN PENELITIAN Judul Usulan Penelitian Latar Belakang Masalah
Rumusan Masalah Batasan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Sistematika Penulisan Daftar Pustaka Rencana Kegiatan

4 Masalah dan Judul Penelitian
Identifikasi Masalah Teori / Hasil Penelitian Judul Penelitian Gejala-gejala Tinggi Rendahnya Kinerja disebabkan oleh Hubungan Motivasi dengan Kinerja Perusahaan Banyaknya karyawan yang tidak menyelesaikan pekerjaan tepat waktu Motivasi Pengaruh Motivasi dan dukungan perusahaan terhadap kinerja karyawan Hasil kerja banyak yang salah/rusak/cacat Kemampuan Penundaan Pekerjaan Dukungan Perusahaan

5 UNSUR JUDUL PENELITIAN
Variabel penelitian Obyek penelitian Lokasi Singkat, jelas dan logis Tampak ruang lingkup dan metode pembahasannya Berkaitan dengan tema dan topik penelitian Judul Penelitian dimaksudkan untuk memperjelas dan mempertajam ruang lingkup dan bidang telaah dari tema dan topik penelitian

6 Latar Belakang Masalah
Latar Belakang Masalah = Background = alasan penting pemilihan judul/masalah penelitian Isi Latar Belakang : Mengemukakan masalah-masalah atau gejala masalah yang berkaitan dengan variabel di dalam judul, yang diawali dengan masalah-masalah variabel terkait (dependen variabel; Y) dan diikuti masalah-masalah pada variabel independen (X) Masalah yang dikemukakan didukung oleh dokumen perusahaan, informasi media masa, hasil pengamatan, referensi buku,jurnal,skripsi dlll

7 Langkah Penyusunan Latar Belakang
Kemukanan arti penting/peranan penting/manfaat dari variabel dependen, baik bagi organisasi, karyawan atau pihak lain. Dukung dengan referensi mencukupi Kemukakan gejala-gejala masalah yang berkaitan dengan variabel dependen, dukung dengan dokumen, hasil pengamatan,wawancara atau angket, penelitian sebelumnya Kemukakan faktor-faktor apa saja yang bisa mempengaruhi variabel terikat tersebut. Dukung dengan referensi mencukupi Pilih satu atau beberapa faktor yang dianggap paling penting untuk dijadikan variabel terikat dalam penelitian Kemukakan gejala-gejala masalah dari setiap faktor yang sudah dipilih, dukung dengan dokumen, hasil pengamatan,wawancara, angket, penelitian sebelumnya

8 Perumusan Masalah Mempunyai nilai dan kelayakan penelitian dari segi manfaat/kontribusi Fisibel/dapat dipecahkan (konkrit) dimana ada data dan metode pemecahannya Menarik bagi peneliti yang didukung kemampuan keilmuan Spesifik mengenai bidang tertentu (jelas ruang lingkup pembahasannya) Berguna untuk mengembangkan suatu teori

9 Identifikasi Masalah Identifikasi Masalah = Problem Identification = Pengenalan masalah = Inventarisir Masalah Sumber relevan : latar belakang masalah Isi Identifikasi Masalah : Kemukakan faktor-faktor yang mempengaruhi variabel terikat Contoh : Kinerja karyawan perusahaan umumnya dipengaruhi faktor-faktor seperti : motivasi,dukungan perusahaan, komitmen

10 Identifikasi …… Kemukakan gejala-gejala masalah dari setiap variabel/masalah (intisarikan dari latar belakang masalah ) Motivasi dan komitmen merupakan faktor penting yang dapat mempengaruhi kinerja. Adapaun . Adapun kondisi dalam perusahaan : Kinerja ……………………………….. Motivasi ……………………………… Komitmen ……………………………

11 Batasan Masalah Batasan Masalah = ruang lingkup masalah = membatasi ruang lingkup masalah yang terlalu luas/lebar sehingga penelitian lebih bisa fokus Sumber relevan : identifikasi masalah Isi : Kemukakan masalah yang sudah dipilih untuk dikaji dalam penelitian . Penelitian ini mengkaji seluruh faktor yang mempengaruhi kinerja, namun dibatasi pada hal-hal yang terkait dengan motivasi dan komitmen Dari identifikasi masalah sebelumnya, dua faktor kinerja yang akan diteliti adalah motivasi dan komitmen. Motivasi yang dimaksud adalah motivasi berprestasi dan komitmen yang dimaksud adalah komitmen organisasional.

12 Batasan …… Batasan juga bisa berdasarkan responden, daerah penelitian, periodesasi penelitian, dll : Responden yang akan diteliti hanya difokuskan pada karyawan bagian produksi Penelitian dilakukan pada beberapa kantor cabang di Indonesia Karena keterbatasan penulis maka penelitian dilakukan pada bulan Januari – Maret

13 Rumusan Masalah Umumnya disusun dalam bentuk kalimat tanya, pertanyaan-pertanyaan tersebut akan menjadi arah kemana sebenarnya penelitian akan dibawa, dan apa sebenarnya yang ingin dikaji atau dicari oleh peneliti Kemukakan kalimat yang mempertanyakan variabel terikatnya/dependen/Y (jika lebih dari satu, pertanyaan juga lebih dari satu )

14 Rumusan …. asosiatif Kemukakan kalimat yang mempertanyakan hubungan variabel bebas dengan variabel terikat Bagaimana hubungan motivasi kerja dengan kinerja PT “AA” Yogyakarta? Bagaimana hubungan motivasi kerja dengan komitmen karyawan PT “AA” Yogyakarta

15 Tujuan ….. Judul : Hubungan motivasi kerja dan komitmen organisasional karyawan PT “AA” Yogyakarta Untuk menganalisis tingkat motivasi karyawan PT “AA” Yogyakarta Untuk menganalisis tingkat komitmen organisasional PT “AA” Yogyakarta Untuk menganalisis tingkat kinerja karyawan PT “AA” Yogyakarta Untuk menganalisis hubungan motivasi kerja dengan kinerja karyawan PT “AA” Yogyakarta Untuk menganalisis hubungan komitmen organisasional dengan kinerja karyawan PT “AA” Yogyakarta Untuk menganalisis hubungan motivasi kerja dan komitmen organisasional dengan kinerka karyawan PT “AA” Yogyakarta

16 Manfaat Penelitian Manfaat teoritis (keilmuan)
Memperluas pengetahuan penulis dalam masalah manajemen sumberdaya manusia, khususnya motivasi kerja,komitmen organisasional dan kinerja Menjadi referensi untuk penelti-peneliti berikutnya terkait dengan masalah motivasi kerja, komitmen organisasional dan kinerja karyawan Manfaat Praktis (Pemecahan Masalah) Memberikan referensi bagi perusahaan dalam mengelola sumbar daya manusia uag efektif

17 KEPUSTAKAAN Jurnal : Buku :
Suhardjanto,D; G. Tower, and A.M.Brown The Fallacy of Assuming Equality . International Business and Econmic Research Journal. 7 (8) : 21 – 32 Buku : Argyrous.G Statistics for Research with a Guide to SPSS. 2nd Edition, Sage Publication, London, UK.

18 Buku Teks Terjemahan Surat Kabar
Fukuoka, M The One Straw Revolution. An Introduction to Natural Farming, L.Korn. (editor) First Edition Rolade Press. Inc. Soedarwono (penterjemah) Revolusi Sebatang Jerami. Pengantar Menuju Pertanian Alami. Edisi Pertama. Yayasan Obor Indonesia. Jakarta. Surat Kabar Pratikno, W.A Pengelolaan Kelautan Berbasis Pengetahuan. Harian Umum Republika. 18 Maret 2004, h. 4

19 Buku Teks tanpa pengarang
Biro Pusat Statistik Survey Pertanian Produksi Buah-buahan di Indonesia. Jakarta. H Internet Witherspoon, A.M. and R. Peace, (1982). Nutrient and multispecies criteria standart for the Chowan River, North Carolina. Report No

20 Nama orang barat, nama keluarga terletak dibelakang
Nama orang Indonesia, jika lebih dari satu nama, maka nama terahkir yang ditulis atau nama yang biasa dikenal dalam publikasi ilmiah yang ditulis Suhardjanto, D. Nama orang barat, nama keluarga terletak dibelakang Stewart, J Nama cina dengan tiha kata terpisah, kata pertama adalah nama keluarga Gan, K.H

21 Ibid : bila catatan kaki menunjuk catatan kaki yang sama dengan catatan kaki sebelumnya. Judul buku diketik miring R.M. Dowben, Cell Biology, Harper and Row, Publisher, New York, Evanston, San fransisco and London, 1971, pp.40 – 50 Ibid. p. 95. Opcit, bila catatan kaki yang telah disitir diselinggi oleh catatan kaki yang lain P.D. Pages, SEARCA Bulletin : 2 : 102 (1971) E.B. Pantastico, UP College of Argiculture Monthly Bulletin, 36 (8) : 3 Pantastico, op.cit. p. 364

22 RENCANA KEGIATAN


Download ppt "Judul dan Perumusan Masalah"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google