Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Pemrograman JAVA (TIB09)
Kendali Program (Percabangan dan Pengulangan)
2
Percabangan if if-else switch-case
3
Statement if Satu ekspresi Beberapa ekspresi Syntax: if (kondisi)
instruksi yang dilakukan jika kondisi bernilai true; Beberapa ekspresi if (ekspresi boolean) { intruksi-instruksi yang dilakukan jika ekspresi boolean bernilai true; }
4
Statement if - else Syntax: if (kondisi) { } else
intruksi-instruksi yang dilakukan jika kondisi bernilai true; } else intruksi-instruksi yang dilakukan jika kondisi bernilai false;
5
Nested if if (kondisi1) { if (kondisi2) } else if (kondisi3)
6
switch, case, break Untuk menangani suatu percabangan dengan kondisi lebih dari satu Sertakan break agar sequence keluar dari switch dan tidak dilanjutkan ke case di bawahnya. Syntax: switch (variable) { case nilai_1: instruksi_1; break; case nilai_2: instruksi_2; case nilai_n: instruksi_n; default: instruksi_default }
7
Perulangan Indeterminate Loop while do-while Determinate Loop for
8
Statement while Syntax
while (kondisi) Instruksi { Instruksi_1; Instruksi_2; . } Kondisi akan dicek terlebih dahulu sebelum melakukan instruksi. Instruksi-intruksi dalam blok while akan dilakukan berulang-ulang selama kondisi bernilai true Gunakan pada perulangan yang tidak dipastikan berapa kali perulangan akan dilakukan
9
Statement do-while Syntax:
{ instruksi; . } while (kondisi) Blok intruksi akan dikerjakan terlebih dahulu, kemudian pengecekan kondisi dilakukan. Jika kondisi bernilai true, maka instruksi akan dikerjakanlagi sampai di dapat kondisi bernilai false. Setidaknya blok instruksi akan dikerjakan sedikitnya satu kali. Gunakan pada perintah dengan perulangan yang harus dilakukan sedikitnya satu kali
10
Perbandingan while dengan do-while
11
Statement for Syntax: for (inisialisasi; kondisi; counter) { } Contoh:
Instruksi; { Instruksi_1; Instruksi_2; . Instruksi_n; } Contoh: for (int i=0; i<10; i++) System.out.println(i); for (int i=10; i>0; i--) Contoh Nested for: for (int j=10; j>0; j--)
12
Statement break Perintah untuk keluar dari suatu loop tanpa harus menunggu kondisi dari loop tersebut dipenuhi atau bernilai true. Contoh for (int i=0; i<100; i++) { If (i=10) then break else System.out.println(i); }
13
break berlabel Statement break dapat pula diarahkan ke akhir suatu blok berlabel. break berlabel efektif jika digunakan dalam suatu nested loop / pengulangan bersarang Contoh label_1: for (int i=0; i<100; i++) { for (int j=0; j<100; j++) If (j=10) then break label_1 else System.out.println(i); }
14
Statement continue Digunakan pada loop dengan statement for
Perbedaan dengan statement break: statement break membuat kendali program mengarah kan keluar dari loop, sedangkan continue akan mengarahkan kendali program ke penghitungan counter berikutnya dari statement for Contoh for (int i=0; i<100; i++) { System.out.print(“nilai i=”+i); if (i % 4 <> 0) System.out.println(); continue; } System.out.println(“ kelipatan 4”);
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.