Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Ortom Muhammadiyah.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Ortom Muhammadiyah."— Transcript presentasi:

1 Ortom Muhammadiyah

2 Gambaran Umum Organisasi Otonom Muhammadiyah ialah organisasi atau badan yang dibentuk oleh Persyarikatan Muhammadiyah yang dengan bimbingan dan pengawasan, diberi hak dan kewajiban untuk mengatur rumah tangga sendiri, membina warga Persyarikatan Muhammadiyah tertentu dan dalam bidang-bidang tertentu pula dalam rangka mencapai maksud dan tujuan Persyarikatan Muhammadiyah.

3 Struktur dan Kedudukan
Organisasi Otonom (Ortom) Muhammadiyah sebagai badan yang mempunyai otonomi dalam mengatur rumah tangga sendiri mempunyai jaringan struktur sebagaimana halnya dengan Muhammadiyah, mulai dari tingka pusat, tingkat propinsi, tingkat kabupaten, tingkat kecamatan, tingkat desa, dan kelompok- kelompok atau jama’ah – jama’ah.

4 Syarat Ortom Ortom Muhammmadiyah dibentuk di lingkungan Persyarikatan Muhammadiyah jika memenuhi persyaratan sebagai berikut : 1. Mempunyai fungsi khusus dalam Persyarikatan Muhammadiyah 2. Mampunyai Potensi dan ruang lingkup nasional 3. Merupakan kepentingan Persyarikatan Muhammadiyah

5 Tujuan di bentuknya Ortom
Efisiensi dan efektifitas Persyarikatan Muhammadiyah Pengembangan Persyarikatan Muhammadiyah Dinamika Persyarikatan Muhammadiyah Kaderisasi Persyarikatan Muhammadiyah

6 Melaksanakan Keputusan Persyarikatan Muhammadiyah
Kewajiban Ortom Melaksanakan Keputusan Persyarikatan Muhammadiyah Menjaga nama baik Persyarikatan Muhammadiyah Membina anggota-anggotanya menjadi warga dan anggota Persyarikatan Muhammadiyah ynag baik Membina hubungan dan kerjasama yang baik dengan sesama ortom Melaporkan kegiatan-kegiatannya kepada pimpinan Persyarikatan Muhammadiyah Menyalurkan anggota-anggotanya dalam kegiatan gerak dan amal usaha Persyarikatan Muhammadiyah sesuai dengan bakat, minat dan kemampuannya

7 Mengusahakan dan mengelola keuangan sendiri
Hak Ortom Mengelola urusan kepentingan, aktivitas dan amal usaha yang dilakukan organisasi otonomnya Berhubungan dengan organisasi/ Badan lain di luar Persyarikatan Muhammadiyah Memberi saran kepada Persyarikatan Muhammadiyah baik diminta atau atas kemauan sendiri Mengusahakan dan mengelola keuangan sendiri

8 Organisasi Ortom Muhammadiyah
1. Aisyiyah 2. Pemuda Muhammadiyah 3. Nasyiyatul Aisyiyah 4. Ikatan Pelajar Muhammadiyah 5. Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah 6. Tapak Suci Putra Muhammadiyah 7. Hizbul Wathan

9 Berdirinya Ortom NO Nama ortom Waktu Berdiri 1 Aisyiyah    19 Mei 1917 M (27 rajab 1335 H) 2 Pemuda Muhammadiya 2 mei 1932 (26 Dzulhijjah 1350 H) 3 Nasyiyatul Aisyiyah 16 Mei 1931 (28 Dzulhijjah 1345 H) 4 Ikatan Pelajar Muhammadiyah 18 Juli 1961 ( 5 syafar 1381) 5 Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah 14 maret 1964 ( 29 Syawal 1384) 6 Tapak Suci Putra Muhammadiyah 13 juli 1963 M (10 Rabiul Awwal 1383 H) 7 Hizbul Wathan 1336 H / 1918 M

10 Aisyah Aisyiyah, organisasi perempuan Persyarikatan Muhammadiyah, merupakan gerakan Islam dan dakwah amar makruf nahi mungkar, yang berazaskan Islam serta bersumber pada Al-Quran dan Assunnah.

11 Pemuda Muhammadiyah Pemuda Muhammadiyah adatah organisasi otonom di lingkungan Muhammadiyah yang merupakan gerakan dakwah Islam amar ma'ruf nahi mungkar di kalangan pemuda, beraqidah Islam, dan bersumber pada al-Quran dan Sunnah Rasul. Organisasi ini didirikan dengan maksud dan tujuan untuk menghimpun, membina, dan menggerakkan potensi Pemuda Islam serta meningkatkan perannya sebagai kader untuk mencapai tujuan Muhammadiyah.

12 Nasyiatul Aisyah Prinsip Gerakan NasyiatulAisyiyah, sering juga disebut Nasyiah, adatah organisasi otonom dan kader Muhammadiyah yang merupakan gerakan putri Islam yang bergerak di bidang keagamaan, kemasyarakatan dan keputrian. Tujuan organisasi ini ialah membentuk pribadi putri Islam yang berarti bagi agama, keluarga dan bangsa menuju terwujudnya masyarakat utama, adil, dan makmur yang diridhai oleh Allah. Pencapaian tujuan tersebut dilakukan dengan upaya-upaya sebagai berikut:

13 Ikatan Pelajar Muhammadiyah
Gerakan dakwah Islam amar ma'ruf nahi mungkar yang ingin metakukan pemurnian terhadap pengamalan ajaran Islam, sekaligus sebagai salah satu konsekuensi dari banyaknya sekolah yang merupakan amal usaha Muhammadiyah untuk membina dan mendidik kader.

14 Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah
Menegaskan bahwa IMM adalah gerakan mahasiswa Islam Menegaskan bahwa Kepribadian Muhammadiyah adalah landasan perjuangan IMM Menegaskan bahwa fungsi IMM adalah eksponen mahesiswa dalam Muhammadiyah Menegaskan bahwa IMM adalah organisasi mahasiswa yang sah dengan mengindahkan segala hukum, undang-undartg, peraturan, serta dasar dan falsafah negara Menegaskan bahwa ilmu adalá amaliah dan amal adalah ilmiah Menegaskan bahwa amal WJA aMah lillahi ta'ala dan senantiasa diabdWan untuk kepentingan rakyat.

15 Tapak Suci merupakan perkumputan dan perguruan seni bela diri.
Tapak Suci Putera Muhammadiyah adalah organisasi otonom di lingkungan Muhammadiyah yang beraqidah Islam, bersumber pada Al-Qur'an dan As- sunnah, berjiwa persaudaraan. Tapak Suci merupakan perkumputan dan perguruan seni bela diri.

16 Hisbul Wathan Kepanduan Hizbul Wathan adalah organisasi otonom Persyarikatan Muhammadiyah yang bergerak dalam bidang pendidikan kepanduan putra maupun putri, merupakan gerakan Islam dan dakwah amar makruf nahi munkar, berakidah Islam dan bersumberkan Al-Qur'an dan As-Sunnah. Organisasi ini didirikan dengan tujuan untuk mewujudkan masyarakat utama, adil dan makmur yang diridlai Allah dengan jalan menegakkan dan menjunjung tinggi Agama Islam lewat jalur pendidikan kepanduan.


Download ppt "Ortom Muhammadiyah."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google