Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

GANGGUAN BIRAHI OLEH Wurlina Meles DEPARTEMEN REPRODUKSI VETERINER

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "GANGGUAN BIRAHI OLEH Wurlina Meles DEPARTEMEN REPRODUKSI VETERINER"— Transcript presentasi:

1 GANGGUAN BIRAHI OLEH Wurlina Meles DEPARTEMEN REPRODUKSI VETERINER
FAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

2 4 KELENJAR BERPERAN REPRODUKSI
1. HIPOTALAMUS 2. HIPOFISA 3. OVARIUM PADA BETINA TESTES PADA JANTAN 4. UTERUS

3 HIPOFISA ANTERIOR 1. FSH 2. LH /ICSH 3. LTH POSTERIOR 1. OKSITOSIN 2. VASOPRESIN

4 OVARIUM 1. ESTROGEN 2. PROGESTERON 3. RELAXIN TESTIS 1. TESTOSTERON UTERUS 1. PROSTAGLANDIN 2. PMSG (KUDA BUNTING) 3. HCG (PRIMATA)

5 MEKANISME KERJA HORMONAL PADA TERNAK BETINA Umpan balik Umpan balik
HIpotalamus Umpan balik Umpan balik Positif GnRH Negatif Hipofisa Anterior LTH FSH LH Inhibin Ovarium Folikel sedang Ovulasi tumbuh Asam asetat Korpus Luteum Kolesterol 3 Pregnenolone Progesteron 17 -OH-Pregnenolone  -OH-Progesteron Dehidroepiandrosterone Androstendione Testosterone 19-OH-Androstendione OH-Testosterone Estrone Estradiol 17

6 nmol/L pmol/L StAR Aromatase Aromatase P450scc 3b-HSD-II PROGESTERONE
HO 6 1 2 3 4 5 9 7 8 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 21 20 22 23 25 24 27 26 cholesterol StAR HO C CH3 O P450scc O C CH3 MITOCHONDRION 3b-HSD-II nmol/L pregnenolone PROGESTERONE P450c17 HO C CH3 O OH P450c17 O C CH3 OH 3b-HSD-II 17-hydroxypregnenolone 17-hydroxyprogesterone P450c17 P450c17 HO O O O OH 3b-HSD-II 17b-HSD-1 dehydroepiandrosterone androstenedione testosterone Aromatase Aromatase HO O HO OH 17b-HSD-1 pmol/L estrone ESTRADIOL

7 SIKLUS REPRODUKSI DEWASA  BIRAHI  OVULASI  KOPULASI FERTILISASI PERKEMBANGAN EMBRIO PARTUS KEBUNTINGAN

8 GANGGUAN BIRAHI ANESTRUS ? SUBESTRUS ? SILENT ESTRUS ? NIMFOMANI ? DD/ REPEAT BREEDER

9 ANESTRUS ADALAH SUSTU KEADAAN HEWAN BETINA TIDAK MENUNJUKKAN GEJALA BIRAHI LEBIH DARI SATU SIKLUS BIRAHI. ALAT KELAMIN MULAI OVARIUM SAMPAI UTERUS TIDAK AKTIF

10 ANESTRUS NORMAL BILA ALAT REPRODUKSI TIDAK ADA KELAINAN SEHINGGA PROSES REPRODUKSI TIDAK TERGANGGU ANESTRUS PRAPUBERTAS ANESTRUS UMUR TUA ANESTRUS LAKTASI ANESTRUS DI LUAR MUSIM KAWIN ANESTRUS KARENA BUNTING ANESTRUS PASCA MELAHIRKAN

11 ANESTRUS TIDAK NORMAL ANESTRUS DISERTAI ADANYA ABNORMALITAS SALAH SATU ALAT KELAMIN BETINA SEHINGGA PROSES REPRODUKSI TERGANGGU ANESTRUS PATOLOGI UTERUS : RADANG, TUMOR, ABSES AKIBAT PROGESTERON TINGGI  CLP ANESTRUS ok PENYAKIT KELAMIN MENULAR ANESTRUS ok KETIDAK SEIMBANGAN HORMON ANESTRUS ok KURANG PAKAN

12 PENYEBAB ANESTRUS UMUR : TERLALU MUDA DAN TERLALU TUA KEBUNTINGAN : ADA CL GRAVIDITATUM  PROGESTERON TINGGI LAKTASI : PROLAKTIN TINGGI  CLP PAKAN : KURANG PAKAN  CLP MUSIM : KEMARAU  CLP LINGKUNGAN : KANDANG PANAS  CLP PATOLOGI UTERUS DAN OVARIUM : GENETIS DAN NON GENETIS PENYAKIT KRONIS : MAKAN KURANG  CLP

13 ANESTRUS DENGAN CL BERFUNGSI
INDUK BUNTING INDUK PATOLOGI UTERUS KEMATIAN EMBRIO DINI PRODUKSI SUSU TINGGI BIRAHI TIDAK TERAMATI ANESTRUS TANPA CL BERFUNGSI ANESTRUS ok HIPOFUNGSI OVARIUM ANESTRUS ok KATROPI OVARIUM ANESTRUS ok HIPOPLASIA OVARIUM

14 D/ ANESTRUS PENTING  EXP. REKTAL  CL CL GRAVID, CLP, CL PERIODIKUM, KISTA KORPUS LUTEUM & KISTA LUTEAL HIPOFUNGSI OVARIUM  ? HIPOPLASIA OVARIUM / ATROPI OVARIUM  ?

15 PENANGANAN GANGGUAN ANESTRUS
ANESTRUS DENGAN CL BERFUNGSI PERBAIKAN PENGELOLAAN CLP DISINGKIRKAN ANESTRUS PRAPUBERTAS DISEBABKAN KELAINAN ALAT KELAMIN : FREE MARTIN PAKAN ANESTRUS PASCA PERKAWINAN DISEBABKAN KISTA LUTEAL KEMATIAN EMBRIO DINI KELAINAN UTERUS KEKURANGAN PAKAN

16 ANESTRUS PASCA MELAHIRKAN DISEBABKAN
KURANG PAKAN PATOLOGI ALAT KELAMIN SILENT ESTRUS SUBESTRUS

17 KISTA OVARIUM KISTA FOLIKEL ? KISTA LUTEAL ? KISTA KORPUS LUTEUM ?

18 PERBEDAAN 3 KISTA FSH LH LTH OVULASI SEL TELUR ESTROGEN PROGESTERON GEJALA TERAPI

19 PENYEBAB GGG PELEPASAN LH 
KISTA OVARIUM : Pemberian estrogen dosis tinggi Umur Produksi susu Pakan Musim Genetik Stress

20 GANGGUAN SEKRESI STEROID OVARIUM
1. ESTROGEN  DIHASILKAN ? MENYEBABKAN APA ? TANDA ? 2. PROGESTERON  DIHASILKAN

21 SEKRESI ESTROGEN BERLEBIHAN
1. KISTA FOLIKEL ? 2. TUMOR OVARIUM ? 1. K. PERSISTEN  KEMATIAN EMBRIO DINI ??? 2. K. PERIODIKUM 3. K. GRAVIDITATUM

22 SEMOGA BERMANFAAT


Download ppt "GANGGUAN BIRAHI OLEH Wurlina Meles DEPARTEMEN REPRODUKSI VETERINER"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google