Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Membuat Report dengan Data Report

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Membuat Report dengan Data Report"— Transcript presentasi:

1 Membuat Report dengan Data Report
Untuk membuat report pada visual Basic disini akan saya coba dengan menggunakan laporan dengan Data Report. Langkah pertama Anda buat database dengan nama data.mdb misal database tersebut ada di directori c:\coba Buatkan table mhs dengan field sbb: Isi 5 Record saja

2 Membuat Report dengan Data Report
2. Selanjutnya untuk menghubungkan tabel anda ke data report anda harus mendaftarkan Data Invironment dengan cara seperti ini, Pilih Menu Project pada VB  Data Invironment selanjutnya akan tampil dialog seperti di bawah ini.

3 Anda klik Mouse kanan pada menu Conection1, pilih menu properties selanjutnya akan tampil dialog gambar 2.0

4 Pilih menu Conection pada Combo Box menu
Pilih Option Use data Source name pilih Program MS Access Database

5 Pilih Option Use Connection String  Klik Tombol Build , pilih Machine Data Source seperti tampak dialog dibawah ini, DBClick pada MS Access Database

6 selanjutnya akan tampil dialog untuk memanggil database, Anda klik tombol database “perhatian tampilan Login dan Pasword tidak perlu anda isi” selanjutnya akan tampil select Database Anda cari data saudara di direktori mana anda simpan file MHS tersebut. Seperti tampilan gambar dibawah ini

7 Setelah anda temukan file data.mdb klik tombol OK
Langkah yg ke tiga klik pada Combo Box masukan file dan direktori yang tersedia pada tampilan tersebut. Jika anda sudah benar menjalankannya secara otomatis akan tampil. Akhiri dengan mengklik tombol OK Kembali ke tampilan Connection1 anda klik mouse kanan kembali untuk mendaftarkan Add Command, Command disini berfungsi untuk mendaftarkan seluruh field dari database tabel dosen tersebut.

8 Pada command anda mouse kanan pilih properties sehingga akan tampil

9 Pada option Database Object anda ganti dengan pilihan Table
Object name anda masukan nama table mhs  akhiri dengan menekan tombol OK

10 MEMANGGIL DATA REPORT Untuk memanggil data report anda pilih menu Project kembali yang ada pada VB pilih pilihan Add Data Report. Rptlabel  untuk membuat keterangan pada page headre (icon huruf A) RptTextBox  untuk memasukan filed tabel (pilih icon huruf ab)

11 Memanggil data environment
Anda klik Data Report, pada properties Anda pilih DataSource masukan DataEnvironment1, datamember anda masukan command1 Pastikan Rpt TextBox terseleksi pada properties pilih DataField masukan Filed Anda satu persatu begitu seterusnya.

12 Tampilan design Report dengan menggunakan Visual Basic

13 Menjalankan Data Report
Anda bisa mencobanya dengan mengubah Start up awal pada saat di RUN Pilih Menu Project  Project Properties  masukan DataReport1 pada pilihan Start Up


Download ppt "Membuat Report dengan Data Report"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google