Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

FILSAFAT ILMU DAN LOGIKA

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "FILSAFAT ILMU DAN LOGIKA"— Transcript presentasi:

1 FILSAFAT ILMU DAN LOGIKA
Topik ke : 4 Pokok bahasan : Pengajuan masalah Kelas : X Semester : 1 Guru : Drs. Mulyo Wiharto, MM, MHA

2 MASALAH Masalah adalah kesenjangan antara harapan dengan kenyataan atau perbedaan kondisi yang diinginkan (das sollen) dengan kondisi yang dialami (das sein)

3 DALAM PENGAJUAN MASALAH
DEDUKSI DAN INDUKSI DALAM PENGAJUAN MASALAH Harapan atau kondisi yang diinginkan tertuang dalam teori, hukum dan standar sedangkan kenyataan atau kondisi yang dialami diperoleh dari fakta empiris

4 PERUMUSAN MASALAH Substansinya berbobot, orsinil dan belum terjawab
Secara teknis dapat dijawab dengan kemampuan ilmu, metodologi dan fasilitas Diformulasikan secara korelatif interogatif, tajam dan jelas

5 PERSYARATAN Peka : dapat menangkap fenomena yang problematis
Siap : tahu teori dan hasil penelitian terdahulu Tekun : mengikuti perkembangan ilmu yang terkait Tahu sumber : kepustakaan, pertemuan ilmiah dan pengalaman

6 MENEMUKAN MASALAH DENGAN BRAINSTORMING
Tetapkan suatu topik Kumpulkan orang pelontar ide Bebaskan pikiran pelontar ide segala larangan untuk memfungsikan pikiran seperti angin ribut yang tidak mengenal hambatan

7 Semua ide yang terlontar dicatat, waktu disesuaikan
MENEMUKAN MASALAH DENGAN BRAINSTORMING Semua ide yang terlontar dicatat, waktu disesuaikan Ide yang sama dikelompokkan Pilih salah satu ide dengan asas Pareto, yaitu memilih sedikit masalah yang banyak menimbulkan dampak

8 MENEMUKAN MASALAH DENGAN PUSH WRITING
Tentukan topik Tuliskan apa yang diketahui selama 10 – 15 menit Catat ide yang muncul tanpa perlu banyak dipikir dan tidak perlu diedit

9 MENEMUKAN MASALAH DENGAN PUSH WRITING
Lakukan editing setelah semua ide dicatat untuk menyisihkan ide yang tidak meyakinkan Kelompokkan ide yang sama Pilih salah satu ide yang akan dijadikan variabel masalah dengan asas Pareto

10 MENEMUKAN MASALAH DENGAN FLOW KEGIATAN
Tentukan tahap-tahap kegiatan Catat masalah yang ditemukan dalam setiap tahap Kelompokkan masalah yang sama Pilih prioritas masalah dengan asas Pareto


Download ppt "FILSAFAT ILMU DAN LOGIKA"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google