Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PENGOLAHAN DAN ANALISIS DATA

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PENGOLAHAN DAN ANALISIS DATA"— Transcript presentasi:

1 PENGOLAHAN DAN ANALISIS DATA
Ida Ekawati Fakultas Pertanian Universitas Wiraraja

2 Pengolahan Data Penelitian Dimaksudkan Sebagai Suatu Cara Mengorganisasikan Data Agar Data Dapat Dibaca( Readable) Dan Dapat Ditafsirkan (Interpretable) TAHAPAN PENGOLAHAN DATA: pemeriksaan/editing, pengkodean, tabulasi

3 Pemeriksaan/Editing Data
Apakah data sudah lengkap dan sempurna Apakah data sudah cukup jelas tulisannya Apakah semua catatan dapat dipahami Apakah data sudah cukup konsisten Apakah data cukup uniform Apakah ada responsi yang tidak sesuai

4 PENGKODEAN: Untuk memudahkan analisis ,jawaban perlu diberi kode/identitas Ada dua cara pengkodean yaitu pengkodean frekuensi dan pengkodean lambang Pengkodean frekuensi digunakan bila jawaban pada poin ttt memiliki bobot atau arti frekuensi ttt. Pengkodean lambang digunakan pada poin yang tidak memiliki bobot

5 Contoh …. Identitas Responden kolom kode Jenis kelamin laki-laki
b. Perempuan Jenis buku yg dibaca dalam satu minggu terakhir Ilmiah Ilmiah populer Agama Sastra Novel

6 Langkah-langkah tabulasi adalah sebagai berikut
Upaya menyusun data ke dalam bentuk tabel mengatur angka-angka dan menghitungnya Langkah-langkah tabulasi adalah sebagai berikut Memberi skor atau menjumlahkan terhadap butir-butir pertanyaan yang memerlukan skor atau penjumlahan skor. Mengubah jenis data, dimodifikasi atau disesuaikan dengan teknik analisis yang akan digunakan, Data Ordinal diubah menjadi data interval, Data interval diubah menjadi data ordinal dengan membuat tingkatan Menghitung frekuensi dan dimasukkan ke dalam tabel.

7 Tabulasi Proses pemasukan atau penyusunan data dan frekuensi ke dalam tabel dalam satu kolom tunggal disebut tabulasi sederhana. Proses pemasukan atau penyusunan data dan frekuensi ke dalam tabel dengan memecah satu kategori yang ada ke dalam beberapa sub kategori yang dibutuhkan, disebut tabulasi silang.

8 ANALISIS DATA DALAM PENELITIAN SOSEK PERTANIAN
Analisis kuantitatif Setelah data diolah dan dimasukkan ke dalam tabel, tahap berikutnya adalah menguji data tersebut dengan analisis kuantitatif atau analisis statistik yang relevan dengan jenis data yang tersedia dan tujuan penelitian, bukan dengan teknik analisis yang disukai atau dikuasai oleh peneliti semata.

9 ALAT ANALISIS DATA STATISTIK DISKRIPTIF
menggambarkan/menjelaskan berbagai karakteristik data seperti rata-rata, variasi data STATISTIK INFERENSIA/INDUKSI/PARAMETRIK Z test, T-test, analisis varian, metode ekonometrik untuk analisis hubungan antar variabel, korelasi, regresi STATISTIK NON PARAMETRIK (bila data tidak berdistribusi normal) korelasi sperman, uji kruskal walis, uji kolmogorov-smirnov, uji tanda wilcoxon, chi square

10 Analisis Kualitatif Menelaah seluruh data yang tersedia dari berbagai sumber, dari wawancara, pengamatan yang sudah dituliskan dalam catatan lapangan, dokumen pribadi, dokumen resmi, gambar, foto dsb Reduksi data, data yang telah dibaca, dipelajari dan ditelaah tersebut mungkin banyak sekali jumlahnya, sehingga memerlukan reduksi dengan cara membuat abstraksi. Abstraksi merupakan usaha membuat rangkuman dengan tetap menjaga inti, proses, dan pernyataan-pernyataan yang ada. Menyusun data hasil reduksi ke dalam satuan-satuan.

11 Melakukan kategorisasi terhadap satuan-satuan data sambil membuat koding
Uji keabsahan datam yaitu memeriksa keabsahan data; data yang memenuhi syarat dipertahankan dan yang tidak memenuhi syarat digugurkan. Penafsiran data dalam mengolah hasil sementara menjadi teori substantif dengan menggunakan beberapa metode tertentu. Penarikan kesimpulan.

12 Alat analisis data lainnya
Analisis margin tataniaga Analisis Usaha tani Analisis input-output Analisis kelayakan Analisis swot Teknik Peramalan

13 Perkembangan Teknik Analisis yang sering digunakan dalam penelitian
Metode Deskriptif Uji Beda Regresi SWOT SEM


Download ppt "PENGOLAHAN DAN ANALISIS DATA"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google