Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Induktif Geometri Ruang
Ke-asal
2
Takaran Perbandingan antara ruang yang besar dengan ruang yang lebih kecil Contoh: Volume Toples = 15 Volume Cangkir Volume Kolam Renang = 300 m3 dll
3
Volume Balok Vol = 3 x 2 x 2
4
Volume Balok t = tinggi Vol = p x l x t l = lebar p = panjang
5
Silsilah Volume Balok Kubus Prisma Tegak Limas Segi-n Segi-n Bola
Prisma Tegak Siku Bola Prisma Tegak Sbr Tabung Kerucut Ke-mula
6
Volume Kubus Keadaan khusus dari balok, yaitu balok dengan ukuran panjang, lebar dan tingginya sama Vol = s3 t=s l=s p=s
7
Volume Prisma Tegak Segitiga Siku
Balok dibagi menjadi dua bagian sama besar, dipotong dari diagonal Vol Prisma = ½ Vol Balok = ½ x p x l x t = (½ x p x l) x t = Luas alas x tinggi t l p
8
Volume Prisma Segitiga Sebarang
Volume Prisma tersebut sama dengan Volume Prisma segitiga siku, yang berbeda hanya pada alas yang bukan segitiga siku Vol = V1 + V2 = A1 t + A2 t = (A1 + A2) t = Luas Alas x Tinggi V1 V2
9
Volume Prisma Segi-n Volume prisma = jumlah volume prisma segitiga sebarang Vol = V1 + V2 + … + Vn = A1 t + A2 t + … + An t = (A1 + A2 + … + An) t = Luas Alas x Tinggi
10
Volume Tabung Volume tabung sama dengan volume prisma tegak segi-n dengan n besar sekali r Vol tabung = Luas Alas x Tinggi = pi x jari2 x tinggi = pi r2 t t
11
Volume Kerucut Dengan menggunakan takaran yang berupa sebuah kerucut dengan luas alas sama dengan luas alas tabung dan mempunyai tinggi yang sama, ternyata: r Vol tabung = 3 Vol kerucut Vol kerucut = 1/3 Vol tabung Vol kerucut = 1/3 pi r2 t t r
12
Volume Bola Dengan menggunakan takaran yang berupa setengah bola dengan jari-jari sama dengan jari-jari tabung dan tinggi tabung adalah dua kali jari-jari, ternyata: Vol tabung = 3 Vol 1/2 bola Vol 1/2 bola = 1/3 Vol tabung Vol 1/2 bola = 1/3 pi r2 2r = 2/3 pi r3 Vol bola = 4/3 pi r3 r 2r r
13
Volume Limas Dengan menggunakan takaran yang berupa sebuah limas dengan luas alas sama dengan luas alas prisma dan mempunyai tinggi yang sama, ternyata: Vol prisma = 3 Vol limas Vol limas = 1/3 Vol prisma Vol limas = 1/3 Luas Alas x tinggi
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.