Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Pertemuan ke 4 - 6 Atletik
2
Atletik Lari Lempar lompat
3
Lari Larik jarak pendek ( sprint) 100 meter 200 meter 400 meter
Lari jarak menengah 800 meter 1500 meter Lari jarak jauh 300 meter 5000 meter 10000 meter Marathon (42,195 km)
4
Lempar Lempar lembing Lempar cakram Tolak peluru
5
Lempar Lembing Lempar lembing adalah salah satu cabang olahraga atletik dalam nomor lempar dimana melemparkan sebuah tongkat panjang sejauh mungkin yang bentuknya panjang dan ujung runcing
6
Panjang Lembing Untuk senior putra panjang lembing 5 meter
Untuk senior putri panjang lembing 4 meter Untuk junior putra panjang lembing 3 meter Untuk junior putri panjang lembing 2 meter
7
Lempar Cakram Lempar cakram adalah salah satu cabang olahraga atletik dalam nomor lempar dengan menggunakan piringan berbentuk cakram yang terbuat dari besi
8
Berat cakram Untuk senior putra = 6 kg Untuk senior putri = 3,5 kg
Untuk junior putra = 4,5 kg Untuk junior putri = 3 kg
9
Tolak Peluru Tolak peluru adalah salah satu cabang olahraga atletik dalam nomor lempar dimana olahraga ini melemparkan sebuah bola besi yang berat sejauh mungkin.
10
Berat Peluru Untuk senior putra = 7,257 kg Untuk senior putri = 4 kg
Untuk junior putra = 5 kg Untuk junior putri = 3 kg
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.