Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehRachman Zhie Telah diubah "9 tahun yang lalu
1
Assalamu’alaikum…
2
Pada Tumbuhan
3
OLEH KELOMPOK 6 Eka Febryanti T.(0911010019) Titis Natalia Putri(0911010083) Disafitri Candra A.(0911011033) Wahyu Murbaningrum(0911013031) Izzaty Nuril Fajri(0911013057) Nurul Abidah(0911013063)
4
DIVERSITAS Variasi makhluk hidup bentukjumlahpenampilan
5
LATAR BELAKANG Pada tahun 1984, Indonesia pernah memperoleh penghargaan dari FAO Ketergantungan Indonesia terhadap beras yang tinggi Keanekaragaman pangan, diharapkan akan memperbaiki kualitas konsumsi pangan masyarakat
6
ARTI PANGAN Sumber hayati dan air sebagai makanan atau minuman, bahan tambahan pangan, bahan baku pangan
7
Diversifikasi hayati di Indonesia 400 spesies tanaman penghasil buah 370 spesies tanaman penghasil sayuran 55 spesies tanaman rempah-rempah.
8
jagung Klasifikasi ilmiah Kerajaan:Plantae Ordo:Poales Famili:Poaceae Genus:Zea Spesies:Z. mays Nama binomial Zea mays L. Tinggi tanaman jagung sangat bervariasi. Meskipun tanaman jagung umumnya berketinggian antara 1m sampai 3m, ada varietas yang dapat mencapai tinggi 6m. Tinggi tanaman biasa diukur dari permukaan tanah hingga ruas teratas sebelum bunga jantan. Biji jagung kaya akan karbohidrat. Sebagian besar berada pada endospermium. Kandungan karbohidrat dapat mencapai 80% dari seluruh bahan kering biji. Karbohidrat dalam bentuk pati umumnya berupa campuran amilosa dan amilopektin.
9
Padi Republik Rakyat Cina (31% dari total produksi dunia), India (20%), dan Indonesia (9%). Terna semusim, berakar serabut; batang sangat pendek, struktur serupa batang terbentuk dari rangkaian pelepah daun yang saling menopang; daun sempurna dengan pelepah tegak, daun berbentuk lanset, warna hijau muda hingga hijau tua, berurat daun sejajar, tertutupi oleh rambut yang pendek dan jarang; Padi gogo Padi rawa Padi pera Ketan Padi wangi
10
Singkong Kerajaan:Plantae Divisi:Magnoliophyta Kelas:Magnoliopsida Ordo:Malpighiales Famili:Euphorbiaceae Upafamili: Crotonoideae Bangsa:Manihoteae Genus:Manihot Spesies:M. esculent Merupakan umbi atau akar pohon yang panjang dengan fisik rata-rata bergaris tengah 2-3 cm dan panjang 50-80 cm, tergantung dari jenis singkong yang ditanam. Daging umbinya berwarna putih atau kekuning-kuningan. merupakan sumber energi yang kaya karbohidrat namun sangat miskin protein. Sumber protein yang bagus justru terdapat pada daun singkong karena mengandung asam amino metionin.
11
Kentang Kerajaan:Plantae Divisi:Magnoliophyta Kelas:Magnoliopsida Upakelas:Asteridae Ordo:Solanales Famili:Solanaceae Genus:Solanum Spesies:S. tuberosum Kentang merupakan salah satu dari lima pokok bagan makanan di dunia. Selain karbohidrat, kentang juga kaya vitamin C. Hanya dengan makan 200 gram kentang, kebutuhan vitamin C sehari terpenuhi. Kalium yang dikandungnya juga bisa mencegah hipertensi. Lebih dari itu, kentang dapat dibuat minuman yang berkhasiat untuk mengurangi gangguan saat haid.
12
Pisang Kerajaan:Plantae Divisi:Magnoliophyta Kelas:Liliopsida Ordo:Zingiberales Famili:Musaceae Genus:Musa ENERGi Nilai energi pisang sekitar 136 kalori untuk setiap 100 gram, yang secara keseluruhan berasal dari karbohidrat. Nilai energi pisang dua kali lipat lebih tinggi daripada apel. Apel dengan berat sama (100 gram) hanya mengandung 54 kalori. MINERAL Pisang kaya mineral seperti kalium, magnesium, fosfor, kalsium, dan besi. Bila dibandingkan dengan jenis makanan nabati lain, mineral pisang, khususnya besi, hampir seluruhnya (100 persen) dapat diserap tubuh.
13
Durian Kerajaan:Plantae (tidak termasuk)Eudicots (tidak termasuk)Rosids Ordo:Malvales Famili:Malvaceae Genus:Durio Spesies:D. zibethinus Durian parung Durian lampung Durian jepara Durian palembang Durian padang Durian (Durio zibethinus) Nilai khasiat per 100 g Tenaga 150 kkal 620 kJ Karbohidrat 27.09 g Serat pangan 3.8 g Lemak5.33 g Protein1.47 g Air65g Vitamin C 19.7 mg33% Kalium 436 mg 9% Hanya bagian yang dapat dimakan, mentah atau beku.
14
Contoh biji bijan
15
Contoh buah buahan
16
Contoh umbi umbian
17
MASALAH DIVERSIFIKASI PANGAN pengembangan pangan yang terfokus pada beras. pemanfaatan sumber sumber pangan karbohidrat lokal masih kurang. Kemampuan memproduksi pangan lokal masih rendah, terutama musim paceklik Pengolahan pangan lokal masih belum bisa mengimbangi pangan impor.
18
Talas biasa digunakan sebagai makanan pokok di beberapa negara di Asia Beberapa buah dapat dimanfaatkan sebagai bahan pangan pokok Pemanfaatan Ubi Jalar Peningkatan teknologi di bidang pangan Pemecahan masalah
19
Wassalamu’alaikum Wr. Wb
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.