Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehFadil Herawan Telah diubah "10 tahun yang lalu
1
Fungsi Non Linnear Penerapan dalam Ekonomi
Model Bunga majemuk Model pertumbuhan Kurva Gompertz Kurva Belajar Model Efesiensi Wright By: Syahirul Alim Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang 2012
2
Fn= P (1 + i/m) mn Model Bunga Majemuk Rumus:
Fn = melambangkan jumlah pinjaman atau tabungan setelah n tahun P = melambangkan jumlahnya sekarang (tahun ke-0) i = tingkat bunga per tahun m = frekuensi pembayaran bunga dalam setahun n = Jumlah tahun Model bunga Majemuk ini merupakan bentuk fungsi eksponensial dengan Fn sebagai variabel terikat (dependent variable) dan n sebagai variabel bebas (independent variable)
3
Jika m sangat besar, bunga diperhitungkan sangat sering (terus menerus) dalam setahun, jumlah di masa datang tersebut dirumuskan: Fn ≈ P℮ in e = 2,72 Bunga ditetapkan secara harian ( m =360 karena dalam bisnis 1 tahun = 360 hari) Bentuk diatas dinamakan model bunga majemuk sinambung (continous compound interest) atau disebut juga model rentenir/lintah darat.
4
Contoh Soal: Bu Saniyem meminjam uang Rp 5 juta di Koperasi Simpan Pinjam (KSP) sugih Bondho untuk jangka waktu 2 tahun. Bunga per tahun 10% diperhitungkan secara harian (dalam bisnis: 1 tahun = 360 hari).hitunglah jumlah yang harus dibayarkan oleh debitur pada saat hutangnya jatuh tempo. Jawab: I. Dengan Rumus Bunga Majemuk Biasa: Fn= P (1 +i/m ) mn Tanpa menggunakan logaritma: F2 = (1 + 0,1/ 360) 360 x 2 F2 = (1,0003)720 F2 = (1,24) F2 = b. Dengan menggunakan logaritma F2 = (1,0003)720 Log F2 = log log 1,0003
5
a. Tanpa menggunakan Logaritma
Log F2 = 6,70 + 0,09 Log F2 = 6,79 F2 = II. Dengan Rumus Bunga Majemuk Sinambung Fn ≈ P℮ in a. Tanpa menggunakan Logaritma F2 ≈ ℮ 0,10 X 2 F2 ≈ ,72 0,20 F2 ≈ (1,22) F2 ≈ b. Dengan menggunakan logaritma F2 ≈ ℮ 0,20 I n F2 ≈ In ,20 In ℮ In F2 ≈ 15,42 + 0,20 In F2 ≈ I5,62
6
Latihan Soal: Nasha Agatha untuk membuka salon kecantikan meminjam uang di BTN Syariah sebesar 40 juta dalam jangka waktu 4 tahun, Jika bunga 12 % per tahun diperhitungkan secara harian (dalam bisnis 1 tahun =360 hari). Hitunglah Jumlah yang harus dibayarkan oleh Nasha Agatha pada saat hutangnya jatuh tempo?
7
Pt = Pt R t-1 dimana R = 1+ r Nt = Nt R t-1 dimana R = 1+ r
Model Pertumbuhan: Pt = Pt R t dimana R = 1+ r P= jumlah penduduk t= waktu R = tingkat pertumbuhan Nt = Nt R t dimana R = 1+ r N = variabel yang sedang diamati R = persentase pertumbuhan per satuan waktu t = indeks waktu
8
Contoh Soal : Lembaga Survey Cinta Indonesia (LSCI) memulai operasinya dengan 10 Peneliti. Setiap tahun merekrut 2 orang peneliti baru, berapa jumlah tenaga peneliti itu di LSI setelah beroperasi selama 5 tahun? Jawab: Dik: N1 = 10 R = 1 + 2 t = 5 Nt = Nt R t-1 Nt = 10 (3) 5-1 Nt = 10 (81) = 810 orang
9
2. Produk Domestik Bruto indonesia pada tahun 2001 menurut harga konstan pada tahun 1993, tercatat sebesar Rp Trilyun. Jika dalam periode perekonomian bertumbuh dengan rata-rata 5 % per tahun, berapa PDB pada tahun 2010 Jawab: Dik: N1 = Rp trilyun R = 1 + 0,05 t = 5 Nt = Nt R t-1 N10 = (1,05) 10-1 N10 = (1,05) 9 N10 = (1,55) = , 25 Trilyun
10
Latihan Soal: 1. Mahasiswa UIN Malulana Malik Ibrahim Malang yang terdaftar pada tahun 2012 berjumlah 7890 orang, pada tiap tahunnya menerima mahasiwa berjumlah 855 orang. Berapa Jumlah Mahasiswa UIN MaLIiki pada tahun 2020?
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.