Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Communication to Influence
2
BASIC COMPETENCIES Effective Communication Memahami Staqofah Fakta
Islam Kemampuan Mengkaitkan Solusi
3
Staqofah Islam Pertajam Aqidah Kuatkan Komitmen Proaktif dan Inisiatif
4
Penguasaan fakta Banyak Membaca berbagai literatur
5
Effective Communication
Mempelajari Ilmu : komunikasi, sosiologi dan psikologi Copy master : mengamati cara para pakar berkomunikasi Tema Creative dan attractive : Menemukan ide tema dgn mengkaitkan fakta dengan staqofah Menyusun sistematika Pembahasan : Mempelajari teknik presentasi dan alat bantu peraga
6
Influencing Others
7
Communicating to Effectively Influence.
Cara menyampaikan gagasan yg menghasilkan kesepakatan dan komitmen dgn dan dari orang lain
8
Other Tips to COMMUNICATION
Language Listening Skills Rhetoric Non Verbal Communication Empathy Voice and Gestures Push and Pull Energy
9
Listening Skill Konsentrasi dan dengarkan sampai selesai
Catat jika perlu Dengarkan dengan penuh empathy Tangkap kata kuncinya Perhatikan juga non verbal communication Diulang maksud pertanyaannya jika perlu Jangan segan untuk minta klarifikasi jika maksud pertanyaan kurang dimengerti
10
EMPHATY FRAME OF REFERENCE (Memahami kerangka pemikiran orang lain)
Adalah suatu perasaan yang dapat mendekatkan kita sehingga dapat memahami dan memperhitungkan cara pandang orang lain pada saat kita berkomunikasi dengan mereka Semakin baik kita memahami kerangka pemikiran orang lain (dari mana datangnya, dan apa yang penting bagi mereka), akan semakin mudah bagi kita untuk berkomunikasi dengan mereka Training and Development Center Lembaga Pengembangan Manajemen MAFAHIM Training and Development Center Lembaga Pengembangan Manajemen MAFAHIM Training and Development Center Lembaga Pengembangan Manajemen MAFAHIM
11
Retorika Dakwah
12
Out Line Retorika Dakwah
TAPAP PERHATIAN Latar belakang tema Hubungannya dgn pendengar TAHAP KEBUTUHAN Tidak adanya kesadaran Tidak pernah mencoba utk memahami Tdk memiliki keperdulian Kurang pengetahuan Cara penaganan yg salah Tidak tahu cara penanganan yg benar TAHAP PEMUASAN Perlu pemahaman Islam Perlu penyebarluasan pemahaman Islam
13
TAHAPAN PENYAMPAIAN PEMILIHAN KATA Kata-kata harus menarik
Kata-kata harus tepat MEMBANGUN KREDIBILITAS Gilt edged by association (bermutu krn hubungan) Good sense (objective, rasional & argumentatif) Good will (berbicara utk kepentingan pendengar)
14
PUSH & PULL EHERGY EXPRESSIVE BEHAVIORS RECEPTIVE BEHAVIORS PUSH
ENERGY TELLING RECEPTIVE BEHAVIORS PULL ENERGY SELLING
15
FRAME OF REFERENCE (Memahami kerangka pemikiran orang lain)
EMPATI Adalah suatu perasaan yang dapat mendekatkan kita sehingga dapat memahami dan memperhitungkan cara pandang orang lain pada saat kita berkomunikasi dengan mereka Semakin baik kita memahami kerangka pemikiran orang lain (dari mana datangnya, dan apa yang penting bagi mereka), akan semakin mudah bagi kita untuk berkomunikasi dengan mereka Training and Development Center Lembaga Pengembangan Manajemen MAFAHIM
16
PRESENTATION SKILLS
17
Students Specialist Key Influence Mix Audience Individuals
AUDIENCE ANALYSIS Individuals Students Specialist Key Influence Mix Audience
18
Presentation Flow Chart
Opening Informative Bridging Agenda Body - Lead in - Body - Transition Summary Conclusion
19
Creative Openings bertanya kepada audience Fakta humor yg relevan
Anecdote yg relevan bertanya kepada audience Fakta humor yg relevan
20
Using Visual Aids Mengapa menggunakan visual aids
- membantu audience mengingat - menarik perhatian audience - menghemat waktu - membantu pembicara & audience fokus - lebih terstruktur Kesalahan umum dalam visual Aids - To much information - Audience can not read - Presenter talk to visual aids - Presenter out of control Tips on Visual Aids - Tulisan kata kuci saja - harus besar agar mudah terbaca - Gunakan warna jika perlu, selama mudah dibaca
21
Eye Contact : Gestures Movement Voice Tone During Presentation
Hal yang perlu diperhatikan semala melakukan presentasi Eye Contact : (one to one, group situation) Gestures Movement Voice Tone
22
Cara melakukan persiapan Presentasi
Buang yg tidak perlu pastikan transisi yg mulus siapkan catatan tetapkan waktu bicara (Timing) Setup Ruangan
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.