Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehOzzy Cloth Telah diubah "9 tahun yang lalu
1
PART 7 TEKNIK REKURSIF DOSEN : AHMAD APANDI, ST
2
OBJECTIVE Memahami teknik rekursif Memahami teknik iteratif
Mampu membedakan teknik rekursif dan teknik iteratif Mampu mengenali algoritma yang menggunakan teknik rekursif maupun yang menggunakan teknik iteratif Mengenal beberapa penerapan teknik rekursif dalam penyusunan algoritma Mengenal penerapan teknik iteratif dalam penyusunan algoritma
3
TEKNIK REKURSIF PENGERTIAN
Teknik Rekursif merupakan salah satu cara pembuatan algoritma dengan pemanggilan procedure atau function yang sama Contoh penerapan teknik rekursif 1. Perhitungan Nilai Faktorial 2. Pembentukan Barisan Fibonacci 3. Masalah Menara Hanoi
4
FAKTORIAL Teknik rekursif pada algoritma untuk menghitung faktorial dari bilangan bulat positif n adalah :
5
FIBBONACI Barisan bilangan fibbonaci : 1, 1, 2, 3, 5, 8, 13, 21, . . .
Teknik rekursif pada algoritma untuk menentukan suku ke-n dari barisan bilangan fibbonaci adalah :
6
MENARA HANOI Berdasarkan legenda, pertama kali dimainkan secara manual oleh pendeta Budha di Hanoi, sehingga disebut Menara Hanoi. Dalam permainan ini, akan dipindahkan sejumlah piringan yang tidak sama besarnya dari satu tonggak ke tonggak lainnya, dengan diperbolehkan menggunakan (melewati) sebuah tonggak bantuan.
7
MENARA HANOI
8
TEKNIK ITERATIF PENGERTIAN
Teknik Iteratif adalah suatu teknik pembuatan algoritma dengan pemanggilan procedure beberapa kali atau hingga suatu kondisi tertentu terpenuhi. Contoh penerapan teknik iteratif 1. Perhitungan Nilai Faktorial 2. Pembentukan Barisan Fibonacci
9
TEKNIK ITERATIF PENGERTIAN
Teknik Iteratif adalah suatu teknik pembuatan algoritma dengan pemanggilan procedure beberapa kali atau hingga suatu kondisi tertentu terpenuhi. Contoh penerapan teknik iteratif 1. Perhitungan Nilai Faktorial 2. Pembentukan Barisan Fibonacci
10
FAKTORIAL Teknik iteratif pada algoritma untuk menghitung faktorial dari bilangan bulat positif n adalah :
11
FIBBONACI Teknik iteratif pada algoritma untuk menentukan suku ke-n dari barisan bilangan fibbonaci adalah :
12
PERBEDAAN Perbedaan Teknik Rekursif dan Teknik Iteratif
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.