Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehSii Iman Telah diubah "9 tahun yang lalu
1
PPM-IPB MELALUI PENELUSURAN PETA PENELITIAN : SUATU PROSES
PENAJAMAN PRIORITAS PPM-IPB MELALUI PENELUSURAN PETA PENELITIAN : SUATU PROSES Oleh : Tim Penajaman Prioritas Penelitian
2
PENDAHULUAN Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (PPM) merupakan bagian integral dari tugas akademik IPB Lembaga Pendidikan Tinggi merupakan “Power House” Pengembangan Diseminasi Iptek Ikut memecahkan permasalahan bangsa Pencermatan dan penajaman hasil riset IPB
3
PRIORITAS PENELITIAN IPB
6
Prioritas Penelitian 2008 Enam kerangka Payung Penelitian IPB:
Penetapan prioritas penelitian IPB tidak dapat dilepaskan dari berbagai penataan organisasi dan penataan program sesuai dengan Visi/Misi IPB yaitu academic excellence. Enam kerangka Payung Penelitian IPB: Sumberdaya manusia Jejaring Kerja Dana Sistem Manajemen Sistem Komunikasi Sarana-prasarana Penelitian
7
Kerangka Payung Penelitian IPB
Pimpinan IPB SDM Sarana & Prasarana Networking Komunikasi Dana Manajemen Budaya Penelitian Kerangka Payung Penelitian IPB
8
10 Komponen Payung Penelitian IPB
9
PETA PENELITIAN IPB 2005-2007 Sebaran Penelitian
Berdasarkan Komponen Payung Penelitian Sebaran Penelitian
10
Ranking Komponen Payung Penelitian IPB menurut Jumlah Penelitian
11
Menurut Sumber Dana (2004-2006)
Jumlah Penelitian IPB Menurut Sumber Dana ( ) HB = Hibah Bersaing; PD = Penelitian Dasar SW = Studi Wanita KKU = Kuliah Kerja Usaha MKU = Magang Kewirausahaaan UUJI = Unit Usaha Jasa dan Industri ; VUC = Vucer KBH = Kebaharian PAATP = RUT = Riset Unggulan Terpadu RUK = Riset Unggulan Kemitraan DM = Dosen Muda HPTP = Hibah Penelitian Tim Pasca PDM = Pemberdayaan Dosen Muda
12
TINJAUAN SUBSTANSI PENELITIAN
Berdasarkan Laporan Buku Penelitian IPB ; 2004; 2005 & 2006 Kekuatan Penelitian terdapat pada Bidang/ Aspek: Bioprospekting Biomolekuler Fisiologi Reproduksi Teknologi Pengolahan Sosial Ekonomi Konservasi dan Lingkungan Lain-lain (inderaja, modelling dan metoda diagnosa)
13
PENELITIAN IPB : SUATU REFLEKSI
Persoalan penelitian di IPB bukan karena tidak ada atau kurangnya kemampuan meneliti, tetapi adalah karena: (1) belum adanya/eratnya keterkaitan antar pelaku penelitian, antar program dan antar unit kerja; (2) belum eratnya keterkaitan dengan kegiatan bisnis/ekonomi Penelitian IPB perlu ditingkatkan maknanya dengan tidak melupakan filsafat ilmu dan meningkatkan posisi koherensi dan sinergi kegiatan PPM-IPB. Diperlukan suatu Program Riset Strategis IPB untuk mengklusterkan berbagai penelitian IPB sekaligus membuat link dengan bisnis.
14
PPM Strategis yang perlu diprioritaskan: Pangan, Enersi, Lingkungan dan Kemiskinan.
Penajaman Prioritas PPM dapat dilakukan dengan Visi/Misi sebagai berikut: VISI : Terbentuknya Sistem Inovasi IPB karena berfungsinya sistem penelitian IPB yang bermakna. MISI : Meningkatkan efisiensi dan efektivitas pemanfaatan sumberdaya penelitian IPB. Meningkatkan koordinasi, sinergi antar peneliti, antar program dan antar unit kerja. Meningkatkan keterkaitan kegiatan penelitian dengan dunia bisnis.
15
PENAJAMAN PRIORITAS PPM IPB:
SUATU PROSES IPB RBU WCU Peningkatan Kualitas, Kuantitas &Relevansi Penelitian Peningkatan Kualitas substansi pendidikan Academic Excellence Peningkatan kinerja ekonomi daerah/negara Peningkatan Kinerja Penelitian IPB Prioritas Penelitian IPB Economic Value Pemberdayaan Masyarakat Peningkatan Budaya Penelitian Social Impact Peningkatan kualitas lingkungan hidup
16
PENUTUP Penelitian IPB mempunyai karakter tidak hanya academic excellence tetapi juga mempunyai nilai ekonomi dan memberikan impact sosial. Kekuatan penelitian IPB diprioritaskan untuk mendapatkan solusi krisis pangan, krisis energi, krisis lingkungan dan masalah kemiskinan untuk itu penelitian strategis IPB perlu segera diinisiasi. Tanggung jawab sosial perlu ditambahkan pada kerangka payung penelitian IPB. Budaya penelitian mengisi kerangka payung tersebut dan ”Strong and high quality management” secara partisipatif di berbagai level unit kerja menentukan berfungsinya payung penelitian IPB
17
Terima kasih
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.